Anda di halaman 1dari 6

PAUD4501

PEMANTAPAN KEMAMPUAN
PROFESIONAL (PKP)

Pertemuan 7

Dr. Sri Tatminingsih, M.Pd


Kegiatan pada pertemuan 7

1. Melaksanakan simulasi perbaikan pembelajaran


2. Memfinalkan Laporan PKP dan kelengkapannya
Ketentuan Simulasi

1. Setiap mahasiswa menggunakan RPPH dan Skenario


Perbaikan Pembelajaran yang telah diterapkan pada hari
terakhir siklus 2 untuk simulasi dan telah menyiapkan alat
dan bahan yang akan digunakannya.
2. Setiap mahasiswa melakukan simulasi perbaikan
pembelajarannya selama 15 menit (Paling lama) dan
direkam dalam bentuk video.
3. Praktik pembelajaran yang disimulasikan adalah kegiatan
perbaikan yang tercantum dalam rencana Rancangan satu
siklus untuk siklus 2 (R1S siklus 2) hari terakhir, yaitu
kegiatan Pembukaan, Inti dan Penutup.
Ketentuan Simulasi

5. Dalam video harus tampak kehadiran Supervisor 2.


6. Upayakan kualitas gambar dalam video bagus dan
jelas. Ketentuan video dapat dilihat pada rubric
penilaian simulasi yang terdapat dalam tuton ini.
6. Selain video simulasi tersebut, Anda juga harus
mengunggah berkas berikut.
a) RPPH yang digunakan dalam video simulasi
b) Skenario Perbaikan Pembelajaran yang
digunakan dalam video simulasi.
Rencana Perbaikan Pembelajaran

Tugas
Penjelasan:
Mengumpulkan
a. Untuk Laporan PKP
1 siklus, Perbaikan final ke aplikasidisusun
pembelajaran/SKH https://
praktik.ut.ac.id
selama lima hari kegiatan
b. Termasuk dalam rancangan satu siklus
c. Disusun sesuai dengan masalah dan perbaikan yang
akan dilakukan
d. Sama dengan SKM
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai