Anda di halaman 1dari 20

EKONOMI MONETER

Dosen
W. G. M. Louhenapessy

Program Studi Pendidikan Ekonomi


Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Pattimura

19/11/2022 1
PERANAN
LEMBAGA
KEUANGAN

19/11/2022 2
PENGERTIAN LK

• Semua badan yang kegiatannya bidang keuangan, melakukan


penghimpunan dan penyaluran dana kepada masyarakat, terutama
guna membiayai investasi perusahaan. (SK.Menkeu R.I. No.792/90).

FUNGSI LK

• Sebagi Lembaga Penghimpun Dan Menyalurkan Dana


• Memberikan Informasi Dan Pengetahuan
• Penjamin
• Fungsi Lkuiditas

19/11/2022 3
FUNGSI INTERMEDIASI LEMBAGA KEUANGAN

Fungsi Fungsi Fungsi


Asuransi Kepercayaan Tabungan

Fungsi Fungsi
Fungsi
Lembaga Manajemen
Penjaminan
Keuangan Kas

Fungsi Fungsi Fungsi Fungsi


Perantara Investasi Kredit Pembayaran

19/11/2022 4
PERBEDAAN LKB & LKBB
• LKB dan LKBB, yaitu pasiva LKB dapat berupa uang,
sedangkan pasiva LKBB tidak dapat diklasifikasikan sebagai
uang.
• LKB mempunyai kemampuan untuk menciptakan kredit,
mengedarkan uang dan menambah jumlah uang beredar,
sedangkan LKBB menyalurkan dan kepada masyarakat melalui
penyertaan modal atau membiayai investasi perusahaan

KESAMAAN LKB & LKBB

• Melancarkan pertukaran produk dengan menggunakan uang


dan instrumen kredit dan Membantu menyalurkan dana saver
kepada pihak borrower

19/11/2022 5
PERANAN LEMBAGA KEUANGAN

Funds Funds
BANK LIPPO

Borrower Group
Saver Group

Income Income

19/11/2022 6
SISTIM LEMBAGA KEUANGAN BANK

Bank Indonesia DPR dan BPK

Lembaga Pengawas Jasa


Keuangan

Bank Perkreditan
Bank Umum
Rakyat (BPR)

Bank Bank Bank


BPD BUSN
Pemerintah Asing Campuran

19/11/2022 7
SISTIM LEMBAGA KEUANGAN BUKAN BANK
Sisitim Lembaga
Keuangan Selain Bank
DPR, BPK

Lembaga Pengawas
Jasa Keuangan

Lembaga Pasar Modal Pegadaian


Asuransi Dana Pensiun
Pembiayaan

Anjak Piutang Jiwa Pemberi Kerja Bursa Efek

Lembaga Perusahaan
Modal Ventura Sosial
Keuangan Efek

Sewa Guna Usaha Kerugian Reksa Dana

Pembiayaan
Reasuransi
Konsumen

Broker Asuransi

19/11/2022 8
LEMBAGA KEUANGAN BANK

• Bank Sentral
• Bank Umum
• BPR
• Bank Syariah

LEMBAGA KEUANGAN BUKAN BANK


• Lembaga pembiayaan pembangunan
• Leasing
• Moven
• Anjak piutang
• Lembaga keuangan dan investasi dan penjualan surat-surat berharga
• Pasar modal
• Pasar uang
• Lembaga keuangan lainnya
• Pegadaian
• Asuransi
19/11/2022 9

PENGELOMPOKAN LEMBAGA KEUANGAN

Lembaga
Keuangan

LKB LKBB

Bank
Bank Umum BPR LPIPSB LKL
Sentral

Bank Umum BPR Pasar Modal Asuransi


Konvensional Konvensional
Pasar Pegadaian
Bank Umum BPR Uang+Valas
Syariah Syariah
Dana Pensiun
Leasing

Moven

Factoring

Reksdana

19/11/2022 10
STABILITAS KEUANGAN

• Belum terdapat definisi baku mengenai stabilitas sistem


keuangan (SSK). Sementara itu, Schinasi (2006a)
mendefinisikan stabilitas keuangan sebagai kondisi dimana
sistem keuangan:
• Secara efisien memfasilitasi alokasi sumber daya dari waktu ke
waktu, dari deposan ke investor, dan alokasi sumber daya ekonomi
secara keseluruhan.
• Dapat menilai/ mengidentifikasi dan mengelola risiko-risiko
keuangan.
• Dapat dengan baik menyerap gejolak yang terjadi pada sektor
keuangan dan ekonomi.
• Secara umum, stabilitas sistem keuangan adalah ketahanan system
19/11/2022 11
keuangan terhadap guncangan perekonomian, sehingga fungsi
FAKTOR-FAKTOR YANG DAPAT
MEMPENGARUHI STABILITAS KEUANGAN

Sistim Lingkungan
Pembayaran ekonomi
Yang Aman SISTIM makro yang
Dan Handal KEUANGA stabil
N YANG
STABIL DAN
SEHAT

Lembaga
Pengawasan
Keuangan
Institusi
Yang
Keuangan
Dikelola
Yang Efektif
Dengan Baik

19/11/2022 12
PERBEDAAN STABILITAS MONETER DAN
STABILITAS KEUANGAN

Stabilitas Moneter Stabilitas Keuangan

Kestabilan institusi dan


pasar keuangan dan
tiadanya tekan an dan
Stabilnya Harga Untuk
Defenisi pergerakan harga yang
Mengen dalikan Inflasi
berpotensi menyebab kan
guncangan perekonomi
an

Instrumen Ya, tergantung pada lags Sangat terbatas dan sulit


Pengontrol (kondisi waktu sebelumnya) untuk disesuaikan

Central Tendency of
Struktur Proyeksi Tails of Distribution
Distributi on

Alat19/11/2022
Proyeksi Standard Forcast Simulasi atau stress test
13
HUBUNGAN STABILITAS KEUANGAN
DAN STABILITAS MONETER

Rumah Probability Probability


Bank
Tangga of Default Permodalan

Kondisi Keuangan Risiko Kredit


Ekonomi Risiko Likuiditas
Risiko Pasar
Makro

Kinaerja Keuangan

Lembaga Stabilitas
Probability Probability
Koorporasi
of Default
Keuangan
Permodalan
Sistim
Non-Bank Keuangan

Pasar IHSG,Yield
Keuangan Curve, PUAB

Inetrnasional dan Domestik


(1) Faktor Ekonomi Infrastruktur
Sistim
(2) Faktor Non-Ekonomi
Keuangan
(1) Intermediasi
(2) Mekanisme Transmisi

Stabilitas
Sistim Inflasi PDB
Keuangan
Target Inflasi

19/11/2022 14
PIHAK-PIHAK YANG BERTANGGUNG
JAWAB TERHADAP
STABILITAS SISTIM KEUANGAN (SSK)

• Stabilitas sistem keuangan merupakan kebijakan publik (Crockett,


1997), sehingga secara umum semua pihak yang terkait dengan
sistem keuangan, ikut bertanggungjawab yaitu :
• Otoritas keuangan (pemerintah, bank sentral, lembaga penjamin
simpanan, dan lain-lain).
• Pelaku keuangan (bank, pasar modal, lembaga keuangan non
bank).
• Publik, khususnya pengguna jasa keuangan

19/11/2022 15
GEJOLAK PASAR DAN KRISIS
DI TAHUN 1990AN DAN AWAL 2000-AN

1992 Krisis nilai tukar ERM di Italia dan Inggris

1994-1995 Krisis Meksiko (tesobono) Kebangkrutan Baring

1996 Gejolak pasar obligasi di Amerika Serikat


1997 Koreksi pada pasar saham Amerika Serikat
1997-1998 Krisis Asia (Thailand, Indonesia, Korea Selatan)
1998 Krisis di Rusia
Krisis Long-Term Capital Management dan gejolak pasar
1999 Krisis Argentina dan Turki
2000 Harga saham global yang bubble
Masalah Corporate Governance: Enron, Marchoni,
2001
Global Crossing Serangan teroris 11 September
Krisis dan kebangkrutan Argentina
2001-2002
19/11/2022
Parmalat 16
MAKROPUDENSIAL - MIKROPRUDENSIAL

Makroprudensial Mikroprudensial

Pemantauan dan Pemantauan dan penilaian


penilai an terhadap terhadap financial soundness
Tujuan antara
sistem ke uangan dari masing-masing individu /
secara keseluruh an lembaga keuangan.

Menghindari
guncangan Perlindungan konsumen
Tujuan akhir
ekonomi/penurunan (investor/ depositor)
GDP

Kalibrasi kontrol
Top-down Bottom-up
pru densial

Model risiko Sebagian endogen eksogen


KERANGKA KERJA STABILITAS SISTIM KEUANGAN

Mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah melalui


kestabilan moneter dan pengembangan stabilitas sistem
keuangan untuk pembangunan nasional
Misi BI
jangka panjang yang berkesinambungan

Tujuan SSK Turut aktif menciptakan dan memelihara sistem keuangan yang
stabil dan sehat

Strategi SSK

Penetapan
Pemantapan Peningkatan Peningkatan jaring
Instrumen Regulasi & Risert & Koordinasi & pengaman &
Standar Surveillance Kerjasama penyelesaian
krisis

Lender of last
Sistem Deteksi
1. Regulasi & resort
Dini
Standar 1. Kondisi
1. Indikator
spt. Basle Core 1. Koordinasi Normal
Makropruden
Principles, internal 2. Krisis
sial
CPSIP, 2. Koordinasi Sistemik
2. Indikator
IAS, ISA, dsb. eksternal Penyelesaian
Mikropruden
2. Disiplin Krisis
sial
Pasar 1. Jaring
Pengaman

19/11/2022 18
12 KUNCI STANDARD SEKTOR KEUANGAN
Terima kasih atas
perhatiannya,
sampai kuliah
berikutnya

19/11/2022 20

Anda mungkin juga menyukai