Anda di halaman 1dari 14

Askep Keluarga Sesuai Tumbuh

Kembang 
Tantri Puspita, MNS
Pokok Bahasan
• Tinjauan teori perkembangan keluarga
• Riwayat/siklus kehidupan keluarga
• Tahap/siklus kehidupan keluarga inti
• Tahap/siklus kehidupan keluarga bercerai
• Tahap/siklus kehidupan keluarga orang tua tiri
• Tahap/siklus kehidupan keluarga dalam hubungan pasangan berumah tangga 
• Dampak penyakit dan disabilitas pada tahap perkembangan keluarga 
Tinjauan Teori Perkembangan Keluarga
Tiga asumsi menurut Aldous (1996),
1. Perilaku keluarga adalah pengalaman sebelumnya dari anggota keluarga
2. Perkembangan dan perubahan berkali-kali pada keluarga terjadi dengan
cara serupa dan konsisten
3. Keluarga dan anggota keluarga melakukan tugas tertentu dengan waktu
spesifik yang diatur oleh mereka dan konteks budaya dan sosial
Riwayat/siklus kehidupan keluarga

- Tugas perkembangan keluarga 


1. Duvall (1957)
2. Feldman (1961)
3. Rodgers (1964)
4. Carter & Mc Goldrick (1980)
Tugas perkembagan dan Riwayat/siklus kehidupan keluarga

Tugas perkembangan keluarga : meliputi harapan dan tugas atau peran


spesifik pada setiap tahap untuk mencapai 5 fungsi dasar keluarga
Riwayat atau variasi siklus kehidupan keluarga : tugas perkembangan
keluarga berbeda dengan individu
Riwayat/siklus kehidupan keluarga

Perubahan siklus keluarga


1. Emerging family
2. Solidifying family
3. Reconstituting Family
4. Contracting Family
Riwayat/siklus kehidupan keluarga

Kerangka siklus kehidupan keluarga


- Setiap tahapan dipicu oleh peristiwa dalam kehidupan atau oleh penanda
tahap keluarga (perubahan komposisi atau perpindahan)
- Setiap tahapa ada tugasnya, menghambat tahap perkembangan jika tugas
tidak selesai, terhambat atau terganggu
Riwayat/siklus kehidupan keluarga

Spiral kehidupan keluarga  model perkembangan yang ditemukan o/


Combrinck-Graham (1985, 1990)
 Menggabungkan tumpang tindihnya tumbang anggota keluarga individu
pada tumbang setiap generasi di dalam keluarga
Tahap/siklus kehidupan keluarga inti (DUVALL)

 Tahap I : keluarga pasangan baru


Tahap II : childbearing family
Tahap III: keluarga dengan anak pra sekolah
Tahap IV : Keluarga dengan anak sekolah
Tahap V : Keluarga dengan anak remaja
Tahap VI : Keluarga melepaskan anak dewasa muda
Tahap VII: Orang tua paruh baya
Tahap VIII: Keluarga lansia pensiunan
Tahap/Sikluskehidupan keluarga Bercerai
1. Fase Perceraian d. perceraian
a. Keputusan untuk 2. Pasca perceraian
bercerai e. Orang tua tunggal
b. Merencanakan dengan hak perwalian
pemutusan sistem f. Orang tua tunggal
c. Perpisahan tanpa hak perwalian
Tahap/siklus kehidupan keluarga orang tua tiri

Langkah-langkah
1. Memasuki hubungan yang baru
2. Mengkonsepkan dan merencanakan pernikahan serta keluarga baru
3. Menikah lagi dan rekonstitusi keluarga
Tahap/siklus kehidupan keluarga dalam hubungan pasangan berumah tangga

Pasangan berumah tangga


1. homoseksual?
2. Heteroseksual?
Dampak penyakit dan disabilitas pada tahap perkembangan keluarga 

Memicu keterlambatan keluarga dalam memenuhi tugas perkembangannya


 interaksi antara tuntutan/stressor perkembangan dan tuntutan/stressor
situasional yang berlebihan  rendahnya fungsi keluarga  tugas tumbang
terganggu/terhambat
SEKIAN

Anda mungkin juga menyukai