Anda di halaman 1dari 28

TIM PERPUSTAKAAN

SMP MUHAMMADIYAH 2
YOGYAKARTA
PANDUAN
GERAKAN LITERASI SEKOLAH

Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah


Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
2016
TUJUAN
LITERASI

Literasi dalam konteks GLS adalah


kemampuan mengakses, memahami,
dan menggunakan informasi secara
cerdas.
KOMPONEN LITERASI
KOMPONEN LITERASI
GERAKAN LITERASI SEKOLAH (GLS)
Sebuah upaya yang dilakukan secara menyeluruh dan
berkelanjutan untuk menjadikan sekolah sebagai
organisasi pembelajaran yang warganya literat
sepanjang hayat melalui pelibatan publik.

TUJUAN GLS
Menumbuhkembangkan budi pekerti peserta didik melalui
pembudayaan ekosistem literasi sekolah agar mereka menjadi
pembelajar sepanjang hayat. (Permendikbud No. 23 Th 2015)
Tiga Tahap Pelaksanaan
Literasi Sekolah
Meningkatkan kemampuan literasi di
Meningkatkan semua mata pelajaran: menggunakan
kemampuan buku pengayaan dan strategi
literasi melalui membaca di semua mata pelajaran
kegiatan (ada tagihan akademik)
menanggapi buku
pengayaan (ada
tagihan non- III
akademik)
Pembelajaran
Penumbuhan minat
baca melalui kegiatan
15 menit membaca II
(Permendikbud Pengembangan
23/2015)
I
Pembiasaan

9
Strategi Membangun Budaya Literasi
Prinsip-prinsip Literasi Sekolah
TAHAP AN GLS
Monitoring dan Evaluasi
Monitoring dan Evaluasi

• Pelaksaan Monev kegiatan GLS di satuan pendidikan,


menggunakan indikator pencapaian setiap tahapan, apabila
satuan pendidikan telah memenuhi indikator pencapaian di
satu tahapan, maka satuan dapat melanjutkan ke tahapan
selanjutnya.
• Indikator pencapaian di setiap tahapan dapat dipelajari dalam
Panduan Pelaksanaan GLS di setiap jenjang pendidikan (SD,
SMP, SMA, SMK, SLB)
FOKUS GLS DI SMP
TAHAP PEMBIASAAN di SMP
TAHAP PENGEMBANGAN di SMP
TAHAP PEMBELAJARAN di SMP
KELOMPOK KEGIATAN GLS DI SMP
KEGIATAN LITERASI SEKOLAH DI SMP
1. GERAKAN MEMBACA
2. FESTIVAL/LOMBA LITERASI
3. PEMBUDAYAAN E-
LEARNING
4. PROGRAM GERAKAN LITERASI
SEKOLAH DI SMP MUHAMMADIYAH 2
YOGYAKARTA
5. PENYEDIAAN
SARANA E-LITERASI
6. PENYEDIAAN
MATERI AJAR ELEKTRONIK
7.PENGUATAN/PEMAHAMAN/
APRESIASI BUDAYA DALAM KEGIATAN
GERAKAN MEMBACA
Siswa yang Literat

1. Gemar membaca.
2. Menjadi teladan membaca.
3. Menciptakan lingkungan yang

kaya literasi.
4. Menjadikan kegiatan
membaca menyenangkan.
5. Memperlakukan seluruh teman
dengan baik.
6. Menyesuaikan kegiatan
membaca dengan gaya belajar
teman yang baik.
7. Meningkatkan karya.

Anda mungkin juga menyukai