Anda di halaman 1dari 4

Soal Pajak Penghasilan

1. Pak hartono mempunyai penghasilan kotor sebesar Rp245.000.000,00 per tahun . Ia


harus membayar biaya asuransi jiwa setiap anggota keluarganya sebesar Rp400.000,00
per bulan dan jaminan hari tua sebesar Rp750.000,00 per bulan . Pa Hartonoi telah
menikah dan memiliki 3 orang anak , berapa yang harus di bayar PPh Pak Hartono? Untuk
PTKP
Wp :Rp54.000.000,00
kawin :Rp4.500.000,00
bekerja :Rp54.000.000,00
Anak :Rp4.500.000,00

2. Pa Dendi adalah seorang karyawan swasta . Ia memiliki seorang istri yang tidak bekerja
dan 2 orang anak . Penghasilan bersih Pa Dedi selama setahun adalah Rp120.000.000,00
hitunglah besar nya pajak penghasilan ?

3. Tuan Ganjar memiliki panghasilan kena pajak sebesar Rp65.000.000,00. maka besarnya
PPh yang harus dibayar
4. Danur mempunyai penghasilan bersih Rp67.592.000,00 dan besarnya
pendapatan tidak kena pajak Rp54.000.000,00. Berdasarkan data tersebut ,
besarnya pajak terutang danur adalah

5. Jika diketahui Pak Harun memiliki penghasilan Rp. 90.000.000,00 per


tahunnya. Pak Harun belum menikah sehingga belum mempunyai anak.
Hitung berapa besar pajak penghasilan yang harus dibayar pak Harun
perbulannya?

6. Bapak Eko dan istrinya serta 4 orang anaknya tinggal di sebuah desa. Untuk
mencukupi kebutuhannya ia bekerja sebagai seorang Kepala Sekolah dengan
gaji sebesar Rp. 9.800.000,00. Hitunglah berapa besar pajak penghasilannya
yang harus dibayarkan perbulannya oleh pak Eko?

7. Soo-Ah memiliki gaji sebesar Rp10.000.000/bulan. Namun, Soo-Ah perlu


membayar biaya jabatan sebesar 5%. Maka gaji neto Soo-Ah dalam satu
tahunnya adalah..
• Rumus Pajak PBB
• Rumus perhitungan pajak PBB adalah:
• 1. PBB = tarif 0.5% dikali Nilai Jual Kena Pajak
(NJKP)
• 2. Rumus NJKP = 40% x (Nilai Jual Objek Pajak
(NJOP) – NJOPTKP)
• 40% apabila lebih dari Rp1.000.000.000
• 20% apabila kurang dari nilai tersebut.
• NJOPTKP = Rp12.000.000
8. PT AAA memiliki lahan di daerah Jakarta dengan memiliki area tanah seluas
1.000 meter persegi dengan luas bangunan 800 meter persegi.
Diketahui NJOP tanah per meter di daerah tersebut adalah Rp5.000.000 dan
harga bangunan per meter Rp1.000.000. hitunglah tarif PBB

9. Anda sebagai juragan memiliki sebidang tanah dengan panjang 100 m


dan lebar 20 m. Harga tanah Anda senilai 500.000/m². Diatasnya juga
berdiri kandang ayam permanen milik Anda (Anda juragan ayam) luasnya
200 m² dengan harga Rp. 700.000/ m². 

Disampingnya juga ada secuil tanah untuk dijadikan pengolahan kotoran


ayam menjadi kompos seluas 20 m² dengan harga Rp. 400.000 m². Disitu
juga terdapat pagar yang menghiasi kandang ayam saudara dengan luas 20
x 2 m dengan harga 1 juta/ m². Anda dikenai tarif pajak 0, 5% dan dasar
pajak 20%. Jadi, berapa besar PBB yang harus Anda bayar?

Anda mungkin juga menyukai