Anda di halaman 1dari 21

Casey P M Sahambangung

Statistik Bisnis
Dosen Pengampu :
Hizkia Hendrick David Tasik
BOOKSTORE
Analisis Varians
Tujuan Pembelajaran
1. Buat daftar karakteristik distribusi F dan temukan
nilainya dalam table F.
2. Melakukan uji hipotesis untuk menentukan apakah
varians dari dua populasi adalah sama.
3. Jelaskan pendekatan ANOVA untuk menguji
perbedaan rata-rata sampel
4. Atur data ke dalam tabel ANOVA yang sesuai
untuk analisis.
5. Melakukan uji hipotesis di antara tiga atau lebih
rata-rata perlakuan dan jelaskan hasilnya.
1. Buat daftar karakteristik distribusi F
dan temukan nilainya dalam Ftabel.

 Distribusi F ditemukan oleh statistikawan modern Sir


Ronal Fisher.
 Distribusi F digunakan untuk :
• Menguji apakah dua sampel berasal dari populasi yang
memiliki variasi yang sama
• Membandingkan.beberapa rata-rata populasi variasi
secara bersamaan (ANOVA).rata-rata
• Diasumsikan pupulasi mengikuti suatu distribusi
normal, dan dalamskala interval.
Ciri – ciri Distribusi F :
1. Terdapat suatu keluarga distribusi F;
2. Distribusi F bersifat kontinu;
3. Distribusi F tidak dapat bernilai negatif;
4. Bentuknya tidak simetris; dan
5. Bersifat asimtotik.

Kurva Distribusi F :
Tabel Distribusi F
2. Lakukan uji hipotesis untuk menentukan apakah varians dari dua
populasi adalah sama.

 Penggunaan distribusi F membandingkan nilai


varians 2 sampel dari populasi yang sama.
 Uji Statistik yang digunakan :
Fstatistik = =
 Nilai kritisnya dihitung dengan derajat kebebasan : df
= (n1 – 1), (n2 – 1)
Conto soal
Pemilik Bookstore memberikan dua buah alternatif
tempat even membaca bersama ke sebuah kota yaitu
Bandung dan Jogja. Jadi dikumpulkan data untuk
membandingkan waktu tempuh pada dua kota tersebut
(dalam menit). Adakah perbedaan variasi waktu
tempuh untuk kedua kota itu? Uji pada tingkat
signifikansi 5%. Adapun waktu tempuh kedua kota
tersebut:

Bandun 52 67 56 45 70 54 64
g
Jogja 59 60 61 51 56 63 57 65
Penyelesaian
 Rumusan Hipotesis
H0 : S2= S2
H1 : S ≠ S

 Tingkat signifikan
= 0,05

 Uji Statistik
Fstatistik = =
Penyelesaian
 Sampel 1 (Bandung)
 Rata – rata hitung = = = 58,28
 Varians S =
S

S = = = 80,90

 Sampel 2 (Jogja)
 Rata – rata hitung = 59
 Fstatistik = = Fstatistik = = 4,23
 Aturan pengambilan keputusan  Nilai F table pada df pembilang df =
n1-1= 7-1 = 6 dan pada df penyebut
df = n₂ - 2 = 8 -1= 7 serta pada α =
5% adalah 3,87.

 Jika nilai Fstatistik < 3,87 → terima


hipotesis nol
 Jika nilai Fstatisitik ≥ 3,87 tolak
hipotesis nol.

 Kesimpulan
Berdasarkan hasil perhitungan nilai nilai Fstatisitik diperoleh sebesar
4,23 atau Fstatisitik > 3,87 maka keputusannya adalah menolak
hipotesis nol dan menerima hipotesis alternatif. Artinya, bahwa variasi
waktu tempuh ke Bandung dan ke Jogja adalah tidak sama pada tingkat
signifikansi 5%.
3. Jelaskan pendekatan ANOVA untuk menguji
perbedaan rata-rata sampel
ANOVA
 Analisis Varians (ANOVA) → metode analisis statistika
induktif/inferensi.
 ANOVA menguji dua varians berdasarkan hipotesis nol bahwa kedua
varians itu sama.
 Asumsi ANOVA
 Populasi mengikuti distribusi normal;
 Populasi memiliki standar deviasi yang sama ();
 Populasi tersebut independen.
 Analisis Varians relative mudah dimodifikasi dan dapat
dikembangkan untuk berbagai bentuk analisis, seperti regresi.
TAHAPAN UJI ANOVA
1. Tentukan variasi total, yaitu jumlah kuadrat dari selisih
antara masing-masing pengamatan pengamatan. dan rata-rata
keseluruhan
2. Tentukan variasi perlakuan, yaitu jumlah kuadrat dikalikan
jumlah perlakuan dari selisih antara rata-rata nilai tiap
pengamatan dan rata-rata keseluruhan pengamatan
3. Tentukan variasi kesalahan, yaitu jumlah kuadrat dari selisih
nilai masing- masing pengamatan dengan nilai rata-rata
perlakuannya.
4. Uji statistik yang digunakan:
Fstatistik =
4. Atur data ke dalam tabel ANOVA yang sesuai untuk analisis.
5. Lakukan uji hipotesis di antara tiga atau lebih rata-rata
perlakuan dan jelaskan hasilnya.

Contoh Soal
Bookstore mengukur produktivitas pekerjanya yg diukur
berdasarkan jumlah pelanggan yang dilayani. Empat hari dipilih
secara acak, dan jumlah pelanggan yang dilayani oleh setiap
pekerja adalah:
Louis Leonardo Zayn
55 66 47
54 76 51
59 67 46
56 71 48

Apakah terdapat perbedaan rata – rata produktivitas ke – 3


pekerja tersebut? Uji pada
Penyelesaian
 Variasi Total
 Rata – rata Total
=
= = 58

 Variasi Total
Var total = )² = ((55-58)² + (54-58)² + .... +(48-58)²
Var total = (-3)² + (-4)² + ··· + (-10)²
Val total = 1082
 Variasi Perlakuan/Antar Kelompok
 Rata-rata Louis (
= = = = 56

 Rata-rata Leo (
= = = = 70

 Rata-rata Zayn (
= = = = 48

 Variasi Perlakuan/Antar Kelompok


Var perlakuan = I - ²
= 4(56 - 58)² + 4(70-58)² + =4(48 +58)²
= 4.4+4 144 +4 100
= 16+ 576 + 400
Var perlakuan = 992
 Variasi Kesalahan/Dalam Kelompok
Var kesalahan =
Var kesalahan = (55-56)²++ (5656)² + (6670)²++ (71-
70)² +(47-48)2++ (48-48)²
Var kesalahan = 90
"Cuma perlu satu buku untuk
jatuh cinta pada membaca. Cari
buku itu. Dan Mari jatuh
cinta,”
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai