Anda di halaman 1dari 10

BAHASA

NEGARA
Konsep Dasar Kedudukan dan Fungsi Bahasa
01

Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia


02 sebagai Bahasa Nasional

Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia


03 sebagai Bahasa Negara/Resmi

MATE Perbedaan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa


RI 04 Nasional dan Bahasa Indonesia sebagai
Bahasa Negara/Resmi
Kedudukan dan fungsi bahasa yang dipakai oleh
pemakainya perlu dirumuskan secara eksplisit,
sebab kejelasan ‘label’ yang diberikan akan
mempengaruhi masa depan bahasa yang
bersangkutan. Pemakainya akan menyikapinya
secara jelas terhadapnya. Pemakaiannya akan
memperlakukannya sesuai dengan ‘label’ yang
dikenakan padanya.

Di pihak lain, bagi masyarakat yang dwi bahasa


Konsep
(dwilingual), akan dapat ‘memilah-milahkan’ Dasar
sikap dan pemakaian kedua atau lebih bahasa Kedudukan
yang digunakannya. Mereka tidak akan
memakai secara sembarangan. Mereka bisa
dan Fungsi
mengetahui kapan dan dalam situasi apa bahasa Bahasa
yang satu dipakai, dan kapan dan dalam situasi
apa pula bahasa yang lainnya dipakai
Sehubungan dengan itulah maka perlu adanya aturan
untuk menentukan kapan, misalnya, suatu unsur lain
yang mempengaruhinya layak diterima, dan kapan
seharusnya ditolak. Semuanya itu dituangkan dalam
bentuk kebijaksanaan pemerintah yang bersangkutan.
Di negara kita itu disebut Politik Bahasa Nasional,
yaitu kebijaksanaan nasional yang berisi perencanaan,
pengarahan, dan ketentuan-ketentuan yang dapat
dipakai sebagai dasar bagi pemecahan keseluruhan
masalah bahasa.
Kehadiran bahasa Indonesia mengikuti
perjalanan sejarah yang panjang.
Perjalanan itu dimulai sebelum kolonial
masuk ke bumi Nusantara, dengan
bukti-bukti prasasti yang ada, misalnya
yang didapatkan di Bukit Talang Tuwo
dan Karang Brahi serta batu nisan di Kedudukan dan
Aceh, sampai dengan tercetusnya
inpirasi persatuan pemuda. Fungsi Bahasa
Indonesia sebagai
Adanya bahasa Melayu yang dipakai
sebagai lingua franca ini pun tidak akan Bahasa Nasional
mengurangi fungsi bahasa daerah.
Bahasa daerah tetap dipakai dalam
situasi kedaerahan dan tetap
berkembang. Kesadaran masyarakat
yang semacam itulah, khusunya
Kedudukan Bahasa Indonesia
Lambang Lambang Alat pemersatu
Kebanggaan Alat penghubung
Identitas Bangsa yang sangat
Nasional antar Budaya dan
beragam
Nasional antar Daerah
perbedaannya
Bahasa Indonesia Dengan fungsi ini Dengan bahasa
memancarkan Bahasa Indonesia masyarakat Indonesia Indonesia seseorang
nilai- nilai sosial merupakan lambang yang beragam latar dapat saling
budaya luhur belakang sosial budaya berhubungan untuk
bangsa ini. Berarti dan berbeda-beda
bangsa Indonesia. segala aspek
bahasa Indonesia bahasanya, dapat menyatu kehidupan. Bagi
Dengan keluhuran dapat mengetahui dan bersatu dalam pemerintah, segala
nilai yang identitas seseorang, kebangsaan, cita-cita, dan
kebijakan dan
dicerminkan rasa nasib yang sama.
yaitu sifat, tingkah Dengan bahasa Indonesia, strategi yang
bangsa Indonesia laku, dan watak bangsa ini dapat merasa berhubungan dengan
ini, kita harus sebagai bangsa aman dan serasi hidupnya, ideologi, politik,
bangga, Indonesia karena mereka tidak ekonomi, sosial,
menjunjung dan merasa bersaing dan tidak budaya, pertahanan,
merasa lagi ‘dijajah’ oleh dan kemanan mudah
mempertahankann masyarakat suku lain
ya. diinformasikan
kepada warga.
Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Negara/Resmi

Sebagaimana kedudukannya sebagai bhasa nasional, bahasa Indonesia sebagai bahasa


negara/resmi pun mengalami perjalanan sejarah yang panjang. Hal ini terbukti pada uraian
berikut.Secara resmi adanya bahasa Indonesia dimulai sejak Sumpah Pemuda, 28 Oktober
1928.

Bahasa Melayu digunakan sebagai bahasa resmi kedua oleh pemerintah jajahan Hindia
Belanda, sedangkan bahasa Indonesia digunakan di luar situasi pemerintahan tersebut oleh
pemerintah yang mendambakan persatuan Indonesia dan yang menginginkan kemerdekaan
Indonesia
Bahasa Indonesia
01
sebagai bahasa
resmi kenegaraan Bahasa Indonesia
02
sebagai alat pengantar
dalam dunia
pendidikan

Bahasa Indonesia
03
sebagai penghubung
pada tingkat Nasional
Bahasa Indonesia
04 Sebagai
pengembangan
kebudayaan Nasional,
Ilmu dan Teknologi
Perbedaan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Nasional dan Bahasa Indonesia
sebagai Bahasa Negara/Resmi

Perbedaan dari Segi


Wujudnya
Perbedaan dari Segi
Fungsinya
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai