Anda di halaman 1dari 8

KOMPONEN

SISTEM
PENDUKUNG
KEPUTUSAN
Komponen SPK

Komponen utama SPK


• Subsistem data
• Subsistem dialog
• Subsistem model
Subsistem Data
• Komponen SPK yang menyediakan data yang diperlukan sistem
• Data disimpan dalam data base dan diorganisikan oleh DBMS
Subsistem Model
• Mengolah data yang diambil dari DBMS dengan model-model yang dibuat sehingga
menghasilkan suatu pemecahan
• Model yang digunakan diklasifikasi dalam bentuk model-model
 Model fisik
 Model narasi
 Model grafik
 Model matematika
Subsistem Dialog
• SPK yang dibuat diemplementasikan dalam user system interface
• Pengguna dapat berinteraksi dengan sistem yang dirancang secara interaktif
• Subsitem dialog dibagi menjadi 3 bagian, yaitu:
 Bahasa aksi
 Bahasa tampilan
 Basis pengetahuan
Subsistem Dialog
Gaya Dialog
• Dialog tanya jawab
sistem bertanya kepada user, kemudian user menjawab,seterusnya sampai SPK mengeluarkan alternatif jawaban yang diperlukan
• Dialog perintah
Sistem mengijinkan user untuk meberikan perintah-perintah yang tersedia untuk menjalankan fungsi pada SPK
• Dialog menu
User memilih beberapa menu yang sudah tersedia. User cukup menekan tombol tertentu yang akan menhasilkan jawaban/respon
• Dialog input/output
Form input untuk user memasukkan perintah dan data, form output merupakan respon dari sistem
Perancangan SPK
• Perencanaan
• Penelitian
• Analisis
• Perancangan
• Pembangunan
• Implementasi
• Pemeliharaan
• Adaptasi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai