Anda di halaman 1dari 8

DAMPAK REVOLUSI BIRU

TERHADAP NELAYAN KECIL


Auliansyah, S.Kel.,M.Si
Yayasan Ekonomi Keanekaragaman Hayati Laut Indonesia (YEKHALI)
GAGASAN BESAR
REVOLUSI BIRU
Revolusi Biru atau Modernisasi Perikanan telah di gagas tahun
1970an. Motorisasi; GERBANG MINA BAHARI; (Gerakan
Pembangunan Nasional Kelautan dan Perikanan); PROPEKAN
(Program Peningkatan Ekspor Hasil Perikanan Budidaya) dan
PEMP (Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pesisir)

KONTEKS FUNDAMENTAL
MENUJU NEGARA
SEKARANG MARITIM

2
FAKTA
Tingkat kemiskinan ekstrem di wilayah pesisir mencapai 4,19
persen. Angka tersebut lebih tinggi dibandingkan tingkat
kemiskinan ekstrem nasional yang sebesar 4 persen. Dari
seluruh kemiskinan nasional yang mencapai 10,86 juta jiwa itu,
sekitar 1,3 juta jiwa atau 12,5 persen berada di wilayah pesisir

3
ISU
40% masyarakat Indonesia miskin jika menggunakan
rekomendasi Bank Dunia.
ISU
Laporan bertajuk 'Indonesia Poverty Assessment: Pathways
Towards Economic Security', Bank Dunia merekomendasikan
acuan garis kemiskinan disesuaikan dengan global, yaitu
sebesar US$ 3,2 daya beli per hari. Sebab, Indonesia telah
mampu menekan angka kemiskinan ekstrem dengan
penghitungan US$ 1,9 daya beli per hari 4
APA YANG DILAKUKAN

EKONOMI BIRU

EKONOMI Undang-
Transformasi undang Cipta
BIRU Kerja
5
KONFLIK TATA RUANG LAUT – NELAYAN SKALA KECIL

SEGMEN III SEGMEN V


OLD DOWNTOWN SEGMEN IV NEW DOW
NEW CIVIC CENTER NTOW N
I TO WER II
SEGMEN SEGM EN
PARK ST PARK
& FORE
LAGOON
SEGM
TECH EN VI
NO P
ARK

SEGMEN VII
HOUSING PARK

VIII
SEGMEN ISE
ARAD

Sasaran
SMALL P

Rencana Lokasi 1. Menciptakan Pusat Kota Baru/Pusat Perdagangan yang


Berlokasi di sepanjang Jl. Jend, Sudirman sepanjang ± 7.8 bernuansa pantai di pusat Kota Balikpapan
km (Banua Patra – Stal Kuda) sejauh 200-500 meter dari 2. Sebagai alternatif mengatasi kemacetan lalu lintas.
tepi pantai. 3. Mengembangkan akses publik ke pantai
4. Penataan Estetika Kota 6
APA YANG PERLU DILAKUKAN
HIMASUPER DAN LEMBAGA
MAHASISWA DI FPIK

• Advokasi masyarakat pesisir dan pulau-pulau kecil


• Mendorong upaya-upaya konservatif dalam pemanfaatan dan
tata kelola sumber daya Kelautan
• Memperkuat kurikulum kaderisasi dan kelembagaan
kemahasiswa
• Memperkuat hubungan ikatan alumni dan Lembaga
kemahasiswaa

7
TERIMA KASIH
Auliansyah
Direktur Eksekutif YEKHALI

Official@yekhali.or.id

081355158440

Anda mungkin juga menyukai