Anda di halaman 1dari 19

PENGAWASAN VERIFIKASI

FAKTUAL KEANGGOTAAN
PARTAI POLITIK CALON
PESERTA PEMILU TAHUN 2024

KHOIRUL ANWAR
(ANGGOTA BAWASLU
KABUPATEN MUSI RAWAS)
PEKERJAAN
Anggota Bawaslu Kabupaten KARIR
Musi Rawas, Koordinator Divisi
Penanganan Pelanggaran dan
Penyelesaian Sengketa
 2006-2007, SPV. ADM PT Ramayana
 2008-2009, MCO PT. STI RIau
 2009 Koord. Lap. PT. Bias Nusatama
 2011, Mgr, PT. Parastar Indonesia
Khoirul Anwar. Lahir, Musi  2010-2016, PPL Bappeluh Mura
Rawas, 14 Maret 1983  2013, Pengawas Desa, Trikoyo
PENDIDIKAN
 SDN 1 F. Trikoyo  2014, Panwascam Tugumulyo
 SLTP N 1 Tugumulyo  2015, Panwaslu Kab. Musi Rawas
KELUARGA  2016, Pendamping Desa Kememdesa
 SMU BI 3 TUGUMULYO
Istri : Yulianti, M.Pd  2017, Panwaskab Mura
 S1 Perikanan dan Kelautan
Universitas Riau  2018 s/d sekarang, Bawaslu Kab. Mura
Anak : 6
 S2 Hukum UMP
 Pelatihan Mediator di Justitia
Training Centre
UU NOMOR 7 TAHUN 2017 TENTANG PEMILIHAN UMUM
DASAR
PERBAWASLU NOMOR 6 TAHUN 2022
Tentang Perubahan Atas Peraturan Badan Pengawas Pemilihan Umum
Nomor 3 Tahun 2018 Tentang Pengawasan Pendaftaran, Verifikasi, Dan
HUKUM
Penetapan Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Anggota Dewan
Perwakilan Rakyat Dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

PERBAWASLU NOMOR 7 TAHUN 2022


Tentang Penanganan Temuan Dan Laporan Pelanggaran Pemilihan
Umum

PERATURAN KOMISI PEMILIHAN UMUM NOMOR 4 TAHUN 2022


Tentang Pendaftaran, Verifikasi, dan Penetapan Partai
Politik Peserta Pemilihan Umum Anggota Dewan
Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah

3
STRUKTUR ORGANISASI PENGAWAS PEMILU

BAWASLU PROVINSI

BAWASLU KAB/KOTA

PANWASLU
KECAMATAN

PANWASLU DESA/KEL
(PKD) PENGAWAS TPS
(PTPS)
Siapa Yang
Mengawasi Pemilu?

Secara Formal Bawaslu

Secara Hakikat Rakyat Sebagai


Demokrasi Pelaku Utama
Pelanggaran
Pemilu
Pelanggaran Pemilu adalah
perbuatan atau tindakan yang
bertentangan atau tidak sesuai
dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan terkait
Pemilu.

6
PELANGGARAN PEMILU
BERASAL DARI

Laporan Temuan

UU 7 Tahun 2017 Pasal 454


PENGERTIAN TEMUAN
DAN LAPORAN

 Temuan adalah dugaan pelanggaran Pemilu


yang ditemukan dari hasil pengawasan
Pengawas Pemilu pada setiap tahapan
penyelenggaraan Pemilu atau hasil investigasi
Bawaslu, Bawaslu Provinsi, Bawaslu
Kabupaten/Kota, dan Panwaslu Kecamatan.

 Laporan adalah dugaan pelanggaran Pemilu


yang disampaikan secara resmi kepada
Pengawas Pemilu oleh WNI yang mempunyai
hak pilih, Peserta Pemilu, dan Pemantau Pemilu.
8
Jenis-Jenis
Pelanggaran Pemilu

1 2 3 4

Pelanggaran Pelanggaran
Pelanggaran
Kode Etik terhadap
Administratif Tindak Pidana
Penyelenggara Peraturan
Pemilu Pemilu Perundang-
Pemilu
undangan lainnya
9
Pelanggaran Pelanggaran terhadap etika Penyelenggara
Kode Etik Pemilu yang berdasarkan sumpah dan/atau
Penyelenggara janji sebelum menjalankan tugas sebagai
Pemilu Penyelenggara Pemilu.

Pelanggaran terhadap tata cara, prosedur, atau


Pelanggaran
mekanisme yang berkaitan dengan
Administratif
administratif pelaksanaan Pemilu dalam setiap
Pemilu
tahapan penyelenggaraan Pemilu.

10
Tindak pidana pelanggaran dan/atau kejahatan
Tindak Pidana terhadap ketentuan tindak pidana Pemilu
Pemilu sebagaimana diatur dalam Undang-Undang
yang mengatur mengenai Pemilu.

Pelanggaran Pelanggaran yang bukan pelanggaran Pemilu,


terhadap Peraturan
Perundang- bukan sengketa Pemilu dan Bukan Tindak
undangan lainnya Pidana Pemilu

11
ALUR TAHAPAN KEGIATAN PENDAFTARAN,
VERIFIKASI DAN PENETAPAN PARTAI POLITIK
PESERTA PEMILU

2 Agustus –
29 – 31 Juli 2022 1 – 14 Agustus 2022 11 September 2022 14 September 2022 15 - 28 September 2022

PENGUMUMAN VERIFIKASI PENYAMPAIAN HASIL PERBAIKAN DOKUMEN


PENDAFTARAN
PENDAFTARAN PARPOL ADMINISTRASI VERIFIKASI ADMINISTRASI PERSYARATAN OLEH PARPOL

14 Desember 2022 14 Desember 2022 VERIFIKASI ADMINISTRASI


PERBAIKAN

PENGUNDIAN DAN
PENETAPAN PARTAI
PENETAPAN 29 September – 12
POLITIK PESERTA PEMILU
NOMOR URUT Oktober2022

PENGUMUMAN
PARTAI POLITIK
15 Oktober – 14 Oktober 2022
PESERTA PEMILU
24 November – 7 4 November 2022
Desember 2022
14 Desember 2022 PENYAMPAIAN DAN
VERIFIKASI FAKTUAL PERBAIKAN DOKUMEN PENYAMPAIAN HASIL
PERBAIKAN VERIFIKASI FAKTUAL PENGUMUMAN REKAPITULASI
PERSYARATAN OLEH PARPOL VERIFIKASI FAKTUAL
HASIL VERIFIKASI ADMINISTRASI

10 – 23 November 2022 9 November 2022


TAHAPAN KETERANGAN
Pendaftaran Parpol Dilakukan oleh KPU RI 1 - 14 Agustus 2022

Verifikasi Administrasi  2 Agustus - 11 September 2022

Verifikasi Administrasi Perbaikan 1 - 7 Oktober 2022

Verifikasi Faktual 15 Oktober - 4 November 20222

Verifikasi Faktual Perbaikan 24 November - 7 Desember 2022

Penetapan Dilakukan oleh KPU RI 14 Desember 2022

13
Bawaslu melakukan pengawasan Verifikasi Administrasi
dan Verifikasi Faktual terhadap Partai Politik calon
Peserta Pemilu yang telah melengkapi dokumen
persyaratan keanggotaan Partai Poltik yang dilakukan
oleh KPU.

1. Menghadirkan nama sampel anggota Partai


Politik di kantor tetap pengurus Partai Politik
tingkat kabupaten/kota; dan
2. Meminta kepada nama sampel anggota
Partai Politik untuk menunjukkan Kartu
Tanda Anggota (KTA) Partai Politik dan Kartu
Tanda Penduduk Elektronik (KTP) atau surat
keterangan.

14

Pasal 12 Perbawaslu 6/2022


Verifikasi Faktual Keanggotaan
Partai Politik Calon Peserta
Pemilu

1. Verifikasi adalah penelitian/pemeriksaan terhadap


kelengkapan, keabsahan dan kebenaran dokumen
persyaratan Partai Politik calon Peserta Pemilu.
2. Verifikasi Faktual adalah penelitian dan pencocokan
terhadap kebenaran dokumen persyaratan dengan
objek di lapangan sebagai persyaratan partai politik
menjadi Peserta Pemilu.

15
YANG HARUS DIPERHATIKAN SAAT PENGAWASAN
VERIFIKASI FAKTUAL KEANGGOTAAN PARPOL CALON
Jangan PESERTA PEMILU
lupa ok !
1. Dalam hal pada saat ditemui anggota Partai Politik
menyatakan kebenaran keanggotaannya, keanggotaan
tersebut dinyatakan sah dan memenuhi syarat.
2. Dalam hal pada saat ditemui anggota Partai Politik
menyatakan bukan sebagai anggota suatu Partai Politik
tertentu, keanggotaannya dinyatakan tidak memenuhi
syarat dan dicoret dari daftar anggota Partai Politik tertentu
tersebut.
3. Dalam hal anggota Partai Politik menyatakan bukan
sebagai anggota suatu Partai Politik tertentu dan anggota
yang bersangkutan tidak bersedia mengisi formulir,
keanggotannya tetap dinyatakan sah.
16
YANG HARUS DIPERHATIKAN SAAT PENGAWASAN VERIFIKASI
FAKTUAL KEANGGOTAAN PARPOL CALON PESERTA PEMILU
Jangan
lupa ok !
4. Dalam hal anggota Partai Politik telah mengundurkan diri dari
keanggotaan Partai Politik pada masa Verifikasi, keanggotaan
yang bersangkutan tetap dinyatakan sah
5. Dalam hal terdapat anggota Partai Politik tidak hadir, KPU
Kabupaten/Kota memberikan catatan dan Pengurus Partai Politik
membubuhkan tanda tangan sebagai bukti bahwa anggota Partai
Politik yang bersangkutan tidak dapat ditemui.
6. KPU Kabupaten/Kota meminta Pengurus Partai Politik
menghadirkan anggota Partai Politik yang tidak dapat ditemui ke
Kantor KPU Kabupaten/Kota paling lama sampai dengan batas
akhir masa Verifikasi
7. Dalam hal anggota Partai Politik tidak dapat dihadirkan oleh
pengurus Partai Politik, keanggotaan Partai Politik yang
17
bersangkutan dinyatakan tidak memenuhi syarat.
ALAT KERJA PENGAWASAN VERIFIKASI FAKTUAL
KEANGGOTAAN PARTAI POLITIK CALON PESERTA PEMILU
TAHUN 2024

VERIFIKASI FAKTUAL KEANGGOTAAN PEMBUKTI


DATA SESUAI ATAU
PARPOL (LIST ANGGOTA YANG DILAKUKAN AN
TIDAK SESUAI ANGGOTA PARPOL YANG
VERIFIKASI FAKTUAL) FAKTUAL
ANGGOTA PARPOL YANG TIDAK MENYATAKAN
ANGGOTA ANGGOTA TIDAK MENYATAKAN KEANGGOTAANNYA DAN PENJELASAN
PARPOL YANG PARPOL YANG KEANGGOTAANNYA DAN BERSEDIA TTD PADA TIDAK TEMUAN
NO PARTAI DAPAT DAPAT TIDAK BERSEDIA TTD PADA LAMPIRAN LAMPIRAN DAPAT HASIL
MENUNJUK MENUNJUKKAN LAMPIRAN XXX FORMULIR XXX FORMULIR MODEL DITEMUI PENGAWAS
TIDAK KAN KTA KTP- EL ATAU KK MODEL SURAT.PERNYATAAN. SURAT.PERNYATAAN. AN
NO NAMA NIK ALAMAT SESUAI MS TMS
SESUAI VERFAK.ANGGOTA-PARPOL VERFAK.ANGGOTA-
PARPOL

    1                          

    dst                          

18
SUNGAISELAN KE KAYU BESI
CUKUP SEKIAN
DAN TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai