SOP SIPRIMA Untuk L1

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 15

SOP Sistem Proaktif Reaktif Incident Management

(SIPRIMA) Untuk L1
Sistem Proaktif Reaktif Incidents Management (SIPRIMA)
adalah sebuah aplikasi yang dapat
digunakan oleh para pengguna New Customer Relationship (CRM)
untuk melaporkan kendala kendala
yang dihadapi dalam melakukan input order
maupun melaporkan kendala order yang tidak maju.

12/07/2023
1. Masuk ke Halaman Login Sistem Proaktif Reaktif Incidents Management (SIPRIMA) Login menggunakan user masing-masing yang sudah
di buatkan, jika belum punya user login silahkan japri ke Silmi Giyast. Link SIPRIMA -> http://siprima.telkom.co.id/dim

Input
username
1

Input
password
2

Input nomor
captcha
3 5
Klik tombol Login
Checklist Term
untuk bisa masuk ke
of Use
4 dalam home screen

12/07/2023
2. Setelah login, klik menu “Swicth Apps” untuk memilih Divisi Consumer

12/07/2023
3. Klik “YA”

12/07/2023
4. Lalu klik menu “Incident “ >> “Detail” >> “Incidents Reaktif / Incidents Proaktif

12/07/2023
* Menu pada SIPRIMA

 Detail : berisi tiket-tiket pada


SIPRIMA
 Report : berisi laporan penyelesaian
tiket yang masuk ke SIPRIMA

12/07/2023
*Sub Menu “Detail” dan “Report” terdiri dari

 Incident Reaktif : tiket-tiket yang masuk dari user (berupa order SCxxxxxx, MO3-
xxxx)
 Incident Proaktif : tiket-tiket yang masuk dari tim tibs (tiket yang masuk bukan
merupakan order, biasanya berupa ND, dan SR)
 Incident Priority : tiket-tiket yang didelegasi ke L3
 Problem Management L4 : tiket2 yang sudah didelegasi, dan butuh perubahan tim
dev (L4)
 Incident MyIH : tiket-tiket yg didelegasi ke tim MyIH (loker my IH)
 Incident History : tiket-tiket yang sudah dikerjakan baik solved atau RTU
 Incidents status : untuk mengecek status order di NCX (milestone dan status) dan SC

 Rekap Tiket NCX-Cons ; rekap keseluruhan tiket yang masuk ke SIPRIMA


 Agents : Rekap tiket yang sudah dikerjakan L1 dan L2
 Respon & Resolution Time : waktu pengambilan tiket dan penyelesaian tiket
 Duplicate Incidents : rekap tiket yang diinputkan user secara berulang dengan
deskripsi incident yang sama
 Daily Report : laporan harian tiket yang masuk ke SIPRIMA
 Daily Activity Agent : laporan harian tiket yang sudah dikerjakan L1, L2, dan L3

12/07/2023
6. Selanjutnya akan muncul tiket complain dari user. Nah kalian di sini ambil tiketnya dan di kerjakan, caranya :

 klik “Update “ untuk ambil tiket :

12/07/2023
 lalu akan muncul tampilan di bawah ini, di sini ambil nomor order nya lalu di cek errornya dan di solving sesuai permintaan user. Jika, order nya sudah
solving maka harus di update di SIPRIMA ini agar tiketnya hilang dari inbox dan message terkirim ke user.
Namun, jika di L1 nya tidak mampu mensolving tiket, maka L1 bisa mendelegasi tiket ke L2.

Mandatory / Wajib diisi

12/07/2023
Mandatory / Wajib diisi

12/07/2023
 contoh isian tiket yg sudah bisa di solving oleh L1

12/07/2023
 contoh isian tiket yg di delegasi oleh L1 ke L2

**Apabila saat mengisi problem name tidak terdapat pilihan error yang sesuai, silahkan koordinasikan dengan
koord. TREG masing2 agar ditambahkan error yang sesuai
12/07/2023
7. jika sudah mengisi yang mandatory maka jangan lupa untuk klik “Update” dan “OK”

12/07/2023
Dashboard Incident Management

Terimakasih

12/07/2023

Anda mungkin juga menyukai