Anda di halaman 1dari 11

FUNGSI-FUNGSI

MANAJEMEN DAN
ADMINISTRASI KHUSUSNYA
ACTUATING
Kelompok 2
Fahri, Zacky, Zaim, Barkah
Pembahasan
01 02
Definisi Manajemen dan Definisi Actuating
Administrasi
03
Fungsi Manajemen dan
Administrasi Actuating
01
Definisi Manajemen dan Administrasi
Definisi Manajemen dan
Administrasi
Manajemen adalah sebuah proses
yang dilakukan seseorang dalam mengatur
kegiatan yang dikerjakan individu atau
kelompok.
Administrasi menurut Sondang
Siagian (2004) administrasi sebagai
keseluruhan proses kerjasama antara dua
orang manusia atau lebih yang didasarkan
atas rasionalitas untuk mencapai tujuan
yang telah ditentukan sebelumnya.
02
Definisi Actuating
Definisi Actuating

Actuating (Pengarahan atau Penggerakan),


adalah membangkitkan dan mendorong semua
anggota kelompok agar supaya berkendak dan
berusaha dengan keras untuk mencapai tujuan
dengan ikhlas serta serasi dengan perencanaan
dan usaha-usaha pengorganisasian dari pihak
pimpinan
Fungsi Manajemen dan
03 Administrasi Actuating
Fungsi-fungsi Actuating
Koordinasi Kegiatan Pengarahan
Untuk setiap kegiatan yang akan dilaksanakan Merupakan hubungan manusia di dalam
sesuai rencana. manajer harus memastikan bahwa kepemimpinan yang mengikat para
semua kegiatan yang sebelumnya sudah bawahan supaya bersedia mengerti dan
dilaksanakan dengan tepat waktu. Penempatan menyumbangkan tenaganya secara efisien
orang dalam jumlah, waktu, dan tempat yang tepat, dalam pencapaian tujuan suatu kelompok
meliputi mengarahkan, mengorganisasikan, dan atau organisasi
mengawasi.
Mobilisasi Alokasi dan
Sumber Daya
a)Pemantauan dan pengawasan
b)Logistik (penyaluran, perolehan, pengiriman,
penyebaran, dan pengembalian barang).
c)Akuntansi.
d)Organisasi
Indikator Pelaksanaan Fungsi
Actuating
Directing Commanding
Adalah suatu usaha melaksanakan
Yaitu menggerakkan kegiatan yang dilaksanakan.
kegiatan yang sudah direncanakan,
Menggerakkan orang untuk mencapai tujuan
Pelaksanaan kegiatan ini salah satunya
dengan arahan sesuai dengan potensi yang
adalah dengan orientasi, yaitu pengarahan
dimilikinyamembutuhkan upaya membangkitkan
dengan memberi informasi yang perlu
motivasi. Pemberian motivasi merupakan salah
agar kegiatan dapat dilaksanakan dengan
satu aktivitas yang harus dilaksanakan
baik

Leading
Coordinating
Merupakan suatu pemberian contoh yang
dilakukan pimpinan untuk bawahannya Adalah suatu usaha menyelenggarakan pertemuan
dalam kegiatan yang dilaksanakan yang bisa menstimulasi pekerjaan. Usaha tersebut
dilakukan pimpinan dalam rangka menjalin
hubungan dan menyelenggarakan komunikasi
Thank
you

Anda mungkin juga menyukai