Anda di halaman 1dari 13

Hasil Rapat FKKS

Kec. Cipedes

Tanggal 8 Nopember 2021


Tempat : Aula PGRI Eks UPT Wilayah Utara
Agenda Rapat
 Pelaksanaan PKG
 Pelaksanaan LI
 Sosialisasi SIPDA
 Sosialisasi SKP dan PPKPNS
 Pelaksanaan PKKS
 Pelaksanaan ANBK
 Pelaksanaan PAS
 Kegiatan Puncak HUT PGRI
Pelaksanaan PKG
 PKG harus dilaksanakan sekitar bulan Oktober dan
Nopember
 Pembuatan PKG dibuat oleh KS dengan maksimal guru
yang dinilai berjumlah 10 org
 Guru lain yang memiliki kompetensi lebih dari yang
lainnya
 Supervisi tugas dari KS dan PKG adalah penilaian
Kompetensi-kompetensi yang dimiliki oleh guru
 Aplikasi PKG harus nglink dengan penilaiannya, untuk
pembuatan P2KP
 Supervisi bagian dari PKG
 Absensi kehadiran Januari-Juni selama daring jangan
100%
 Penilaian pkg disesuaikan dengan golongan
Pelaksanaan LI
 Lembar Induk sekolah dikerjakan oleh sekolah
 Dilaksanakan selama 2 hari, tgl 10-11 Nop 2021
 Tempat di SDN Perumnas Cisalak
 Waktu pukul 08.00 – 16.00 WIB
 Dikerjakan oleh Non PNS karena dibiayai oleh dinas
Sosialisasi SIPDA
 Segera upload ke aplikasi

 Pa Ojak akan langsung ke sekolah-sekolah

 Akan ada rencana kegiatan untuk masing-masing


kecamatan tentang bagian asset barang
 Mohon di tertibkan inventaris / aset barang yang
ada disekolah masing-masing
Sosialisasi SKP
 Nilai SKP nglink dari nilai PKG
 SKP buat sementara untuk bulan
Januari – Juni 2021
 SKP guru dibuat, apabila SKP KS
sudah dibuat
Pelaksanaan PKKS
 Jadwal pelaksanaan PKKS disesuaikan
dengan jadwal ANBK
 Kemungkinan penilaian PKKS dimulai tgl 17
Nop 2021
 Pelajari dan buat semua administrasi PKKS
 PKKS tahun ini di sesuaikan dengan
administrasi akreditasi
 Buat TIM disekolah untuk mengerjakan
semua point PKKS
 Asesor PKKS oleh pengawas binaan
Lanjutan …
 Instrumen PKKS yang dipakai yaitu dari
IASP(Instrumen Akreditasi Sekolah Tahun 2021)
 Ada 4 angket yang harus di isi
 Angket untuk guru 3 orang
 Angket untuk komite
 Angket untuk ortu 3 orang
 Angket untuk siswa 10 orang
 Daftar hadir guru harus selalu di isi tiap hari
 Rekap kehadiran guru tiap bulan
 Daftar hadir siswa tulis pada jurnal, baik daring
maupun PTMT
Lanjutan …
 PKKS ada yang 1 tahunan dan 4 tahunan
 PKKS 1 tahunan asesor nya pengawas binaan
 PKKS 4 tahunan tim asesor dari Dinas Kota/silang
pengawas
Pelaksanaan ANBK
 Jadwal ANBK segera informasikan ke pengawas bina
masing-masing
 Akan ada monev ANBK

 Konfirmasi tempat bagi sekolah yang melaksanakan


ANBK di SMP (menumpang)
 Pada RKAS hanya konsumsi dan transport untuk
pengawas
 Pengawas ruang ANBK akan silang
Pelaksanaan PAS
 PAS akan dilaksanakan pada awal bulan Desember
perkiraan tanggal 6 -18 Desember
 Titi mangsa rapot tanggal 23 Desember 2021

 Sekolah membuat Program PAS masing-masing

 Biaya PAS disesuaikan dengan jumlah riil siswa di


sekolah
 Soal PAS sedang dicetak, dengan durasi waktu
pelaksanaan 90 menit
Kegiatan Puncak HUT PGRI
ke-76
 Dalam rangka HUT PGRI, akan diadakan kegiatan Bansos.

 Bansos dapat berupa sembako atau uang

 Teknis pengumpulan dana untuk bansos di serahkan ke


masing-masing sekolah.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai