Anda di halaman 1dari 22

NILAI-NILAI KEHIDUPAN

BIDANG: PENGENMBANGAN SOSIAL


TUJUAN LAYANAN
*) SISWA MEMILIKI PERASAAN
POSITIF TENTANG NILAI-NILAI
KEHIDUPAN
*) SISWA MEMILIKI PEMAHAMAN
BARU TENTANG NILAI-NILAI
KEHIDUPAN
*) SISWA MEMILIKI UNJUK KERJA
UNTUK MEWUJUDKAN NILAI-
NILAI KEHIDUPAN
APERSEPSI
DARI FILM INI…….
 APA DAMPAK YANG
DIRASAKAN KETIKA
TERJADI PERANG
 NILAI-NILAI APA YANG
HILANG KETIKA TERJADI
PERANG
NILAI-NILAI KEHIDUPAN
1. PERDAMAIAN
2. PENGHARGAAN
3. CINTA KASIH .
4. TOLERANSI
5.TANGGUNG JAWAB
6. KERJASAMA
7. KEJUJURAN
8. PERSATUAN
PERDAMAIAN HILANG
JIKA ADA PERMUSUHAN
HAL-HAL YANG BISA MERUSAK
NILAI-NILAI PERDAMAIAN DI
JAMAN SEKARANG
1. PERMUSUHAN
2. PERBEDAAN PENDAPAT
3. PERSELISIHAN
4. KURANGNYA TENGGANG RASA
5. EGOISME GOLONGAN
6. GAP
7. DLL
JADI PERDAMAIAN ADALAH…..
1. TIDAK SEKEDAR TIDAK ADANYA PERANG
2. DAMAI BERARTI HIDUP DENGAN RUKUN
DAN TIDAK ADA PERMUSUHAN
3. DAMI BERARTI MENJADI TENANG DI
DALAM DIRI KITA
4. DAMAI HARUS DIAWALI DIRI MASING-
MASING, MELALUI PERBUATAN TANPA
KEKERASAN,MENJADGA
KESEIMBANGAN, DAN MENANAMKAN
HARAPAN-HARAN YANG BAIK
PENGHARGAAN
PENGHARGAAN
PENGHARGAAN
1. PENGHARGAAN YANG PERTAMA ADALAH
MENGHARAGAI DIRI SENDIRI, MENYADARI
DIRI KITA BERHARGA
DENGAN CARA MENGEMBANGKAN
SIKAP-SIKAP POSITIF DAN KEMAMPUAN
YG KITA MILIKI.
2. PENGHARGAAN JUGA UNTUK ORANG
LAIN, DILAKUKAN DENGAN CARA
MENGHORMATI DAN MENERIMA ORANG
LAIN A APA ADANYA, MAU
MENDENGARAKAN DAN BERBUAT
SESUATU UTK ORANG LAIN.
Cinta .Kasih

 Cinta kasih di peruntukan


pada semua orang tanpa
memandang suku, ras,
agama, golongan, dengan
cinta kasih orang akan
terhindar dari permusuhan

TOLERANSI
Toleransi berarti bisa menerima
segala perbedaan, tidak melakukan
intervensi, tetap menghormati orang
lain apa adanya, dan tidak
mengganggu aktivitas orang lain,
sepanjang semuanya dilakukan
dalam koridor norma yang berlaku.
TOLERANSI
TANGGUNG JAWAB

 Tanggung jawab berarti


menyelesaikan tugas dengan baik,
memikul beban dengan sungguh-
sungguh dan menjalani kewajiban
dengan ihklas.
TANGGUNG JAWAB
KERJASAMA

Kerjasama di landasi adaya rasa saling


membutuhkan,juga karena orang tidak
bisa hidup sendiri, kerjasama harus
saling menguntungkan dan juga untuk
tujuan kebaikan.
KERJASAMA
KEJUJURAN

 Kejujuran mencerminkan
ketulusan, dalam berhubungan
dengan orang lain kejujuran harus
diutamakan, kejujuran akan
mencegah timbulnya salah paham.
KEJUJURAN
PERSATUAN

 Bersatu berarti tidak bercerai


berai, bersatu berarti berani
mengalahkan kepentingan
individu atau golongan.
Bersatu berarti menambah
kekuatan dan meringankan
pekerjaan
TERIMA KASIH
.

Anda mungkin juga menyukai