Anda di halaman 1dari 8

PENGANTAR

AKUNTANSI
Srie Hendraliany

1
PERSAMAAN AKUNTANSI

2
PERSAMAAN AKUNTANSI

LIABILITA
ASET EKUITAS
S

3
PERSAMAAN AKUNTANSI
Rp 10.000.000 Rp 3.000.000 Rp 7.000.000

LIABILITA
ASET EKUITAS
S

Sumberdaya Hak atau Klaim atas Sumberdaya


(Bentuk-bentuk (Sumber-sumber pemerolehan dana)
penggunaan dana) 4
ASET
Aset adalah bentuk penggunaan dana berupa sumberdaya yang memberi manfaat di
masa datang bagi perusahaan.
Contoh : ¤ uang tunai
¤ kendaraan
¤ bahan habis pakai
¤ persediaan
¤ piutang usaha

5
LIABILITAS & EKUITAS
Liabilitas adalah sumber pemerolehan dana perusahaan yang berasal dari pinjaman
atau uang dari pihak ketiga.

Ekuitas adalah sumber pemerolehan dana perusahaan yang berasal dari lain-lain,
terutama dari setoran modal pemilik dan akumulasi laba perusahaan yang tidak
didistribusikan ke pemilik (disebut saldo laba).

6
HUBUNGAN ANTAR ELEMEN LAPORAN
KEUANGAN (PERSPEKTIF IFRS)
ASET = LIABILITAS + EKUITAS

(+) PENGHASILAN (-) BEBAN

7
PERSAMAAN AKUNTANSI EKSTENSI
(PERFEKTIF IFRS)
ASET = LIABILITIS + EKUITAS + ( PENGHASILAN – BEBAN )

PERSAMAAN AKUNTANSI EKSTENSI


(PERFEKTIF SEJARAH)
ASET + BEBAN = LIABILITIS + EKUITAS + PENGHASILAN

Anda mungkin juga menyukai