Anda di halaman 1dari 13

Making

Higher
Education
Open to All

Basis Data
Materi Sesi 4
Mata Kuliah Kajian Software
Program Studi Kearsipan
Fakultas Hukum Ilmu Sosial Ilmu Politik (FHISIP)

Penulis : Moh. Safii , S.Kom, M.Hum


.
Email : moh.safii@um.ac.id
Penelaah : ….
Email. : …..
ASIP4316
MATERI
4
Capaian Pembelajaran
Matakuliah Pertemuan 4
Setelah mempelajari modul ini, mahasiswa dapat :

1. Menjelaskan pengertian basis data


2. Menyebutkan hierarki data
3. Merancang struktur data
4. Membedakan model-model basis data
5. Menjelaskan konsep sistem manajemen basis data
ASIP4316
MATERI
Konsep Dasar Basis 4
Data
A. Pengertian Basis Data

Kumpulan data yang menjelaskan mengenai sesuatu. Contoh basis


data yang ditemui sehari-hari antara lain

1. Buku telepon
2. Direktori perusahaan
3. Katalog perpustakaan
4. Peta jalan
5. Basis data multimedia, audiovisual
6. Data warehouse
ASIP4316
MATERI
B. Manfaat Basis Data 4

1. Mengontrol keberadaan data yang duplikasi


2. Memberikan pengaturan hak akses
3. Menyediakan ruang penyimpanan khusus untuk obyek-obyek
program database
4. Penyimpanan data lebih terstruktur sehingga perlakukan
terhadap data akan lebih mudah
5. Mengumpulkan, menyimpan, mengedit, dan meng-update dan
menemukan kembali data
6. Untuk pemakaian data secara bersama
ASIP4316
MATERI
C. Struktur Data 4

Menentukan nama, jenis, dan panjang field yang terdapat dalam


sebuah file atau tabel data. Untuk dapat menentukan struktur data,
maka kita perlu mengetahui tentang hierarki data.

Jumlah kolom pada tabel di atas menyatakan jumlah field, sedangkan


jumlah baris data menyatakan jumlah record.
ASIP4316
MATERI
D. Jenis Field 4

1.Teks merupakan jenis data untuk semua


karakter, abjad, bilangan dan simbol
2.Numerik merupakan jenis data untuk bilangan
ASIP4316
E. Operasi Dasar Basis MATERI
Data 4

1. Pembuatan basis data baru (create database)


2. Penghapusan basis data (drop database)
3. Pembuatan terhadap basis data merupakan operasi pembuatan file atau
tabel baru
4. Penghapusan file (drop table)
5. Penambahan data (insert)
6. Pengambilan data (retrieval/search)
7. Pengubahan data (update)
8. Penghapusan data (delete)
ASIP4316
MATERI
F. Desain Basis Data 4

1. Entitas
2. Atribut
3. Relasi
ASIP4316
Sistem Manajemen MATERI
Basis Data 4

A. Pengertian
Perangkat lunak yang berfungsi
mengatur penciptaan,
penyimpanan, akses,
perubahan, penghapusan, dan
pemakaian suatu basis data
dalam rangka meningkatkan
produktivitas
ASIP4316
MATERI
B. Model Basis Data 4

1.Model Basis Data Hierarkis


2.Model Basis Data Jaringan
3.Basis Data Relasional
4.Model Basis Data Lainnya
ASIP4316
MATERI
C. BAHASA BASIS DATA 4

Pola Pengorganisasian Naskah


Pembukaan (teaser/penarik perhatian : misalnya musik)

Isi Program (berisi pesan)

Penutup (rigkasan program)


ASIP4316
Perintah Data Definition MATERI
Language 4

Salah satu bentuk SQL yang bisa digunakan untuk menciptakan atau membuat database, tabel,
struktur tabel, merubah struktur database, menghapus tabel, menghapus database serta membuat
relasi antar tabel. Oleh sebab itu, DDL ini mempunyai sejumlah perintah dasar yang terdiri atas
Create, Alter serta Drop.
Rename table
Create database Alter database Drop database
Create function Alter function Drop function
Create index Alter procedure Drop index
Create procedure Alter table Drop procedure
Create table Alter view Drop table
Create trigger Rename table Drop trigger
Create view Drop view
Demikianlah pemaparan materi pokok pada sesi keempat.
Untuk materi ke 5 akan dipelajari tentang : Pengembangan
Sistem Informasi

SELAMAT BELAJAR, SEMOGA SUKSES.

Anda mungkin juga menyukai