Anda di halaman 1dari 17

PENGELOLAAN ASET DAN

INVENTARIS DALAM SISTEM


INFORMASI AKUNTANSI
FHIRLYADI AJI
23.62101.0006
PROGRAM STUDI AKUNTANSI
PROGRAM PASCA SARJANA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TANGERANG
2023
POKOK BAHASAN

Aset dan Inventaris

Mengapa Pengelolaan Aset Penting

Jenis Aset dan Invetaris

Proses Pengelolaan Aset

Peran Sistem Informasi Akuntansi

Strategi Pengelolaan Aset

Contoh Transaksi Aktiva Tetap


ASET DAN INVENTARIS

ASET INVENTARIS
SECARA UMUM ASET ADALAH BARANG INVENTARIS ADALAH SELURUH BARANG
(THING) ATAU SESUATU BARANG YANG DIMANFAATKAN OLEH
(ANYTHING) YANG MEMPUNYAI NILAI PERUSAHAAN ATAU KANTOR YANG
EKONOMI (ECONOMIC VALUE), NILAI MENYERTAKAN JUMLAH, HARGA, JENIS
KOMERSIAL (COMMERCIAL VALUE) ATAU DAN JUGA KEADAANNYA (SOEMARSO S.R)
NILAI TUKAR (EXCHANGE VALUE) YANG INVENTARIS ADALAH SUATU DAFTAR
DIMILIKI OLEH BADAN USAHA, INSTANSI YANG BERISI SELURUH BARANG MILIK
ATAU INDIVIDU (PERORANGAN). PERUSAHAAN YANG DIGUNAKAN UNTUK
MENJALANKAN OPERASIONAL
PERUSAHAAN (M. ALI)
MENGAPA PENTING ?

Pencatatan dan Perencanaan dan Efisiensi


Penilaian Aset
Pelacakan Aset Anggaran Operasional

Keandalan
Mengurangi Penghindaran
Informasi Kepatuhan Audit
Risiko Penipuan
Keuangan

Penyusunan
Peningkatan Aset
Laporan
Keberlanjutan
Keuangan
JENIS ASET DAN INVENTARIS

ASET TIDAK LANCAR


• ASET TETAP
ASET LANCAR
ASET TETAP MERUPAKAN ASET YANG
ASET YANG LANCAR MEMPUNYAI MEMPUNYAI WUJUD ATAU BENTUK
SIKLUS ATAU PERPUTARAN SERTA SECARA FISIK, CONTOHNYA TANAH,
MANFAAT YANG RELATIF SINGKAT GEDUNG, KENDARAAN

• INVESTASI JANGKA PENDEK • ASET TIDAK BERWUJUD


CONTOHNYA, HAK PATEN, HGB,
• KAS
GOODWILL
• PIUTANG USAHA • INVESTASI JANGKA PANJANG
• PERLENGKAPAN ASET YANG DIGUNAKAN DENGAN TUJUAN
GUNA MEMPEROLEH PERTUMBUHAN
KEKAYAAAN.
JENIS ASET DAN INVENTARIS

INVENTARIS
BARANG YANG BISA DIINVENTARISASI ADALAH BARANG YANG MEMILIKI
WUJUD MAUPUN TIDAK. SECARA UMUM, JENISNYA TERBAGI MENJADI TIGA,
YAITU BAHAN BAKU, BARANG DALAM PROSES DAN BARANG SIAP JUAL,
SEBAGAI BERIKUT:
• BAHAN BAKU
• BARANG DALAM PROSES
• BARANG SIAP JUAL
PROSES PENGELOLAAN ASET

Pemeliharaan
Akuisisi Aset Pencatatan Aset
Aset

Penghapusan Penyusutan
Aset Aset
AKUISISI ASET

MENURUT PSAK NO.22 AKUISISI ADALAH SUATU PENGGABUNGAN USAHA


DIMANA SALAH SATU PERUSAHAAN YAITU PENGAKUISISI SEHINGGA AKAN
MENGAKIBATKAN BERPINDAHNYA KENDALI ATAS PERUSAHAAN YANG
DIAMBIL ALIH TERSEBUT.

PADA TANGGAL 1 JANUARI 2023 PT. UMAT MEMBELI MOBIL PICK UP GUNA
MEMBANTU OPERASIONAL ANGKUT BARANG DAGANG DARI DELAER RESMI
SEHARGA RP 240.000.000 SECARA TUNAI DENGAN BIAYA ANTAR SEBESAR RP.
1.000.000 DAN PPN SEBESAR 11%. MOBIL TRSEBUT MEMILIKI NILAI MASA
Harga Perolehan
MANFAAT 8 TAHUN DENGAN NILAI SISA RP. 45.000.000
Harga Beli 240.000.000
Biaya Antar 1.000.000
Biaya PPN 11% 26.400.000
Total 267.400.000
PENCATATAN ASET

BERDASARKAN PSAK NO. 16, SUATU ASET TETAP YANG MEMENUHI


KUALIFIKASI UNTUK DIAKUI SEBAGAI ASET PADA AWALNYA HARUS DIUKUR
SEBESAR BIAYA PEROLEHAN.
PENCATATAN ASET DALAM SISTEM INFORMASI AKUNTANSI SANGAT PENTING
UNTUK MENGUKUR KESEHATAN KEUANGAN PERUSAHAAN, MELAPORKAN
HASIL KEPADA PEMEGANG SAHAM, DAN MEMATUHI PERATURAN PERPAJAKAN
DAN PERATURAN AKUNTANSI YANG BERLAKU
Pencatatan Aset
Tanggal Keterangan Debit Kredit
1/01/2023 Mobil 267.400.000
Kas 267.400.000
PEMELIHARAAN ASET

PEMELIHARAAN ASET DALAM SISTEM INFORMASI AKUNTANSI ADALAH


PROSES PENTING YANG MENCAKUP SEMUA TINDAKAN YANG DIPERLUKAN
UNTUK MENJAGA NILAI, KUALITAS, DAN KEBERLANJUTAN ASET PERUSAHAAN.
TUJUAN UTAMA PEMELIHARAAN ASET ADALAH MEMASTIKAN BAHWA ASET
TERSEBUT DAPAT TERUS DIGUNAKAN SECARA EFISIEN SELAMA JANGKA
WAKTU YANG DIHARAPKAN DAN MEMINIMALKAN BIAYA PEMELIHARAAN.

PT. UMAT SECARA RUTIN SETIAP 3 BULAN MOBIL TERSEBUT MELAKUKAN


PENGGANTIAN
Pencatatan OLI DAN
Pemeliharaan Aset SERVIS, BIAYA SERVIS DAN PENGGANTIAN OLI
SEBESAR
Tanggal RP. 1.150.000,-
Keterangan Debit Kredit
15/03/2023 Beban Pemeliharaan 1.150.000
Kas 1.150.000
PENYUSUTAN ASET

PENGERTIAN PENYUSUTAN MENURUT PSAK NOMOR 17 ADALAH ALOKASI


JUMLAH SUATU ASET YANG DAPAT DISUSUTKAN SEPANJANG MASA MANFAAT
YANG DIESTIMASI. BESARNYA PENYUSUTAN UNTUK PERIODE AKUNTANSI
DIBEBANKAN
Penyusutan Aset KE PENDAPATAN BAIK SECARA LANGSUNG MAUPUN TIDAK
LANGSUNG.
TahunBiaya Akm. Penyusutan Nilai Buku Penyusutan Nilai Buku
Perolehan
METODE Awal=Tahun
GARIS LURUS Awal Tahun Akhir Tahun
1 267.400.000 267.400.000 27.800.000 239.600.000
2 267.400.000 27.800.000 239.600.000 27.800.000 211.800.000
3 267.400.000 55.600.000 211.800.000 27.800.000 184.000.000
4 267.400.000 83.400.000 184.000.000 27.800.000 156.200.000
5 267.400.000 111.200.000 156.200.000 27.800.000 128.400.000
6 267.400.000 139.000.000 128.400.000 27.800.000 100.600.000
7 267.400.000 166.800.000 100.600.000 27.800.000 72.800.000
8 267.400.000 194.600.000 72.800.000 27.800.000 45.000.000
PENGHAPUSAN ASET

PENGHAPUSAN ASET DALAM SISTEM INFORMASI AKUNTANSI MERUJUK PADA PROSES


YANG DICATAT DALAM BUKU BESAR AKUNTANSI KETIKA SUATU ASET TIDAK LAGI
DIGUNAKAN, RUSAK, ATAU SUDAH MENCAPAI AKHIR MASA MANFAATNYA, DAN
PERUSAHAAN MEMUTUSKAN UNTUK MENGHAPUS ASET TERSEBUT DARI CATATAN
AKUNTANSI.
ALASAN PENGHAPUSAN: ASET DAPAT DIHAPUS DARI CATATAN AKUNTANSI KARENA
BEBERAPA ALASAN, TERMASUK:
• ASET TELAH MENCAPAI AKHIR MASA MANFAATNYA
• ASET TELAH RUSAK ATAU SUDAH TIDAK DAPAT DIGUNAKAN LAGI
• ASET TELAH DIJUAL, DISUMBANGKAN ATAU DIBUANG
• ASET TIDAK LAGI DIMILIKI OLEH ENTITAS KARENA ALASAN LAIN, SEPERTI
PENCABUTAN ATAU KEHILANGAN
PENGHAPUSAN ASET

PADA TANGGAL 1 JUNI 2030 PT. UMAT MENJUAL MOBIL ISUZU PICK UP DENGAN HARGA RP.
55.500.000 KEPADA BAPAK AMIT SECARA TUNAI,

Pencatatan Pemeliharaan Aset


Tanggal Keterangan Debit Kredit
1/06/2030 Akm. Penyusutan Mobil 222.400.000
Kas 55.500.000
Mobil 267.400.000
Laba atas 10.500.000
Pelepasan Mobil
PERAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA) MEMILIKI PERAN YANG SANGAT PENTING DALAM
PENGELOLAAN ASET DAN INVENTARIS DALAM SEBUAH ORGANISASI ATAU PERUSAHAAN,
DIANTARANYA: Pencatatan dan Pelacakan
Penyusunan Laporan Keuangan
Penilaian Nilai Aset
Pemantauan Kondisi Aset
Pengendalian Inventaris
Pelacakan Perubahan Aset
Kepatuhan Peraturan
Pemantauan Penyusutan dan Amortisasi
Perencanaan dan Anggaran
Peningkatan Efisiensi
CONTOH PERANGKAT LUNAK AKUNTANSI

PERANGKAT LUNAK AKUNTANSI DAPAT SANGAT BERVARIASI DALAM HAL FITUR,


KOMPLEKSITAS, DAN BIAYA, SEHINGGA PEMILIHAN PERANGKAT LUNAK YANG TEPAT
AKAN TERGANTUNG PADA KEBUTUHAN DAN UKURAN BISNIS, BERIKUT INI BEBERAPA
CONTOH SOFTWARE AKUNTANSI YANG POPULER DI INDONESIA:
STRATEGI PENGELOLAAN ASET YANG EFEKTIF

• Audit aset berkala dalam sistem informasi akuntansi adalah


proses pemeriksaan yang dilakukan secara teratur untuk
Audit Aset Berkala
memastikan bahwa catatan aset perusahaan akurat, lengkap, dan
sesuai dengan prinsip dan standar akuntansi yang berlaku

• Monitoring dan pemeliharaan aset dalam sistem informasi


Monitoring dan akuntansi adalah proses yang bertujuan untuk menjaga kualitas,
Pemeliharaan kehandalan, dan keberlanjutan aset teknologi informasi yang
digunakan dalam sistem akuntansi perusahaan.

Pengadaan Stock • Dengan menggunakan sistem informasi akuntansi yang tepat


Inventaris Yang dan strategi pengadaan yang terorganisir, perusahaan dapat
Efisien mencapai efisiensi dalam manajemen inventaris.
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai