Anda di halaman 1dari 13

Perkembangan

Teknologi Informasi
dalam Revolusi
Industri 4.0

ACHMAD KAUZAR
NIM: P3B121001
Industri 4.0 merupakan kolaborasi antara teknologi jaringan dan
teknologi otomasi.Industri 4.0 juga dikenal sebagai "Sistem
Jaringan Fisik" berfokus pada otomatisasi. Didukung oleh teknologi
informasi dalam proses aplikasi, dapat mengurangi keterlibatan
manusia dalam proses tersebut. Hasilnya, efisiensi dan efektivitas
lingkungan kerja Anda meningkat secara otomatis.
Dalam industri, hal ini sangat mempengaruhi kualitas pekerjaan dan
biaya produksi. Namun nyatanya, tidak hanya kalangan industri
tetapi semua lapisan masyarakat secara umum dapat memperoleh
manfaat dari sistem ini. INTERNET OF THINKS

1
ADDITIVE MANUFACTURING
BIG DATA
5 2

CLOUD COMPUTING ARTIFICIAL INTELLIGENCE


4 3
INTERNET OF THINGS
Internet of things merupakan
sebuah konsep di mana suatu
ONE benda atau objek ditanamkan
teknologi seperti sensor dan
software dengan tujuan untuk
berkomunikasi, mengendalikan,
menghubungkan,Dan bertukar
data melalui perangkat lain selama
masih terhubung ke internet.
Unsur pembentuk ekosistem IoT
• Artificial intelligence
(kecerdasan buatan)
• Sensor
• konektivitas

Manfaat internet of things di


berbagai bidang
• Pertanian
• Kesehatan
• Otomatisasi rumah
• Lingkungan
TWO
Big data adalah istilah yang digunakan
untuk menggambarkan sejumlah besar
data terstruktur dan tidak terstruktur.
Fungsi Big Data
1. Menemukan penyebab suatu
masalah secara real time
2. Mendeteksi suatu anomali dalam
struktur bisnis
3. Membantu dalam pengambilan
sebuah keputusan secara tepat
Manfaat Big Data
1. Healthcare
2. Perbankan
3. Pendidikan
4. Retail
5. Asuransi
6. Media dan Hiburan
7. Transportasi dan Logistik:
8. Manufaktur
Artificial Intelligency
Artificial Intelligence (AI) atau Kecerdasan buatan adalah
teknologi komputer atau mekanik dengan kecerdasan
manusia yang dapat beradaptasi dengan kehendak manusia.

THREE
AI bekerja dengan terus menerus memeriksa data yang
diterimanya. Semakin banyak data yang Anda terima dan
analisis, semakin baik AI dapat membuat prediksi.
Penerapan AI bisa kita temui dalam penggunaan chatbot
yang membantu membalas pesan secara otomatis.
Penerapan Teknologi (AI)
• Asisten Virtual
• Deepface Facebook
• Rekomendasi pada eCommerce
• Bisnis Manufaktur dan Retail
• Layanan Kesehatan dan Perbankan
• Bidang Robotika
Manfaat Kecerdasan Buatan (AI)
• Untuk mengotomasi pembelajaran secara
berulang melalui data
• Untuk menambahkan kecerdasan
• Dapat beradaptasi melalui algoritma progresif
• AI dapat menganalisis data lebih banyak
• Memiliki keakuratan yang lebih optimal
CLOUD COMPUTING
cloud computing adalah teknologi

FOUR
yang mengubah Internet menjadi
pusat manajemen data dan aplikasi
yang memungkinkan pengguna
komputer mengakses (login)
menggunakan teknologi cloud
sehingga mereka dapat melakukan
pengaturan server di Internet.
Manfaat Teknologi
Cloud Computing
• Bayar Sesuai Kebutuhan
• Cloud Tanpa Investasi Awal
• Biaya Manajemen IT Cloud Efisien
• Skalabilitas Cepat Sesuai Permintaan Akses
Cloud Mudah dan Fleksibel
• Penggunaan Sumber Daya Cloud Lebih
Tipe-tipe Layanan Baik
• Berbagi Sumber Daya
Komputasi Awan Model Layanan Cloud
• Public Cloud
• Private Cloud Computing bagi Bisnis
• Community Cloud
• Hybrid Cloud • Platform as a Service (PaaS)
• Infrastructure as a Service (IaaS)
• Data-Storage as a Service (DaaS)
• Software as a Service (SaaS)
Additive Manufacturing
Additive manufacturing adalah terobosan baru dalam
manufaktur yang dikenal sebagai pencetakan 3D, atau

FIVE
pencetakan 3D. Gambar desain digital yang dihasilkan
dibuat pada objek sebenarnya dengan ukuran dan
bentuk yang sama dengan desain sebenarnya atau
dengan skala konstan. Teknologi manufaktur aditif
dapat menciptakan lebih banyak desain dan produk
daripada teknologi manufaktur tradisional.
Manfaat Teknologi Additive Manufacturing
• Kecepatan dalam membuat prototipe dan
penyesuaian desain.
• Kemudahan dalam kostumisasi dan
diferensiasi produk.
• Dapat meningkatkan kualitas produk jadi di
mana produk akan memiliki nilai fungsi
lebih, durabilitas yang lebih baik dan lebih
mudah di gunakan.
• Proses manufaktur yang fleksibel dan lebih
cepat.
• Less waste, yaitu bahan yang digunakan
dapat dimanfaatkan secara penuh bahkan
bahan sisa dapat digunakan kembali.
• Memudahkan bagi supply chain
management.
• Mempengaruhi bisnis secara keseluruhan
terutama pada end-sales.
THANKS

www.freepptbackgrounds.net

Anda mungkin juga menyukai