Anda di halaman 1dari 21

KONSEP TEKNOLOGI

INFORMASI
INFORMASI

?
Informasi
◦ Harold D. Lasswell, seorang ilmuwan politik dan komunikasi, menyatakan: bahwa
informasi adalah "siapa, apa, di mana, kapan, dan mengapa" dari suatu kejadian atau
fenomena.
◦ Peter Drucker, seorang ahli manajemen: informasi adalah data yang diolah menjadi
pengetahuan yang berguna untuk pengambilan keputusan.
◦ Michael Buckland, seorang pakar dalam bidang ilmu informasi, menyatakan: bahwa
informasi adalah sesuatu yang memberikan pemahaman atau mengurangi ketidakpastian.
◦ Warren Kinston, seorang penulis dan konsultan manajemen, mengemukakan bahwa:
informasi adalah "sesuatu yang memberi nilai tambah pada pemahaman seseorang."
Informasi
◦ Informasi adalah elemen dasar dari praktik disiplin ilmiah apa pun. Informasi
ini yang menggambarkan parameter praktik, mengidentifikasi klien,
menentukan layanan yang diperlukan, dan menetapkan kriteria yang
dievaluasi. Efektivitas pemrosesan informasi dapat menentukan kualitas
berbagai hasil untuk klien, perawat, dan instansi, termasuk efektivitas
perawatan, kepuasan kerja dan produktivitas (Staggers, 1993)
Data & Informasi

Data Proses Informasi

100
123 Perhitungan Rata-rata jumlah
147 Rata-rata pasien per bulan
171 Pasien Dalam 143
162 Satu Bulan
158
Makna Informasi

Makna informasi itu bersifat relatif terhadap pemakai


Bagi seseorang informasi itu bermakna, tetapi bagi orang
lain mungkin tidak
TEKNOLOGI
INFORMASI
?
Teknologi Informasi

◦ Identik dengan komputer

◦ Telpon seluler
Teknologi Informasi

Kamus Oxford (1995) : TI adalah studi atau penggunaan


peralatan elektronika, terutama komputer, untuk menyimpan,
menganalisis, dan mendistribusikan informasi apa saja,
termasuk kata-kata, bilangan, dan gambar
Teknologi Informasi

Alter (1992), TI mencakup perangkat keras dan perangkat


lunak untuk melaksanakan satu atau sejumlah tugas pemrosesan
data seperti menangkap, mentransmisikan, menyimpan,
mengambil, memanipulasi, atau menampilkan data
Teknologi Informasi

Philip Kotler: Teknologi Informasi adalah suatu teknologi yang


memungkinkan organisasi untuk mengumpulkan, mengelola, dan
mengolah informasi. Ini mencakup perangkat keras, perangkat
lunak, database, dan jaringan komunikasi."
Teknologi Informasi

Menurut Turban, Leidner, McLean, dan Wetherbe (dalam


buku "Information Technology for Management"): Teknologi
Informasi (TI) adalah kombinasi dari perangkat keras, perangkat
lunak, infrastruktur, dan layanan yang digunakan untuk
mengumpulkan, menyimpan, memproses, dan menyebarkan
informasi."
Berikut adalah beberapa elemen kunci dalam
Teknologi Informasi:
◦ Perangkat Keras (Hardware): Ini mencakup semua perangkat fisik yang
digunakan dalam pengolahan informasi, seperti komputer, server, perangkat
penyimpanan, jaringan, dan perangkat keras lainnya.
◦ Perangkat Lunak (Software): Ini mencakup program-program komputer,
aplikasi, sistem operasi, dan perangkat lunak lainnya yang memungkinkan
penggunaan perangkat keras dan memungkinkan pengolahan data.
Berikut adalah beberapa elemen kunci dalam
Teknologi Informasi:
◦ Jaringan dan Komunikasi: Teknologi Informasi seringkali
melibatkan penggunaan jaringan komputer dan komunikasi
data untuk mentransmisikan informasi antara perangkat.
◦ Sistem Database: Sistem database digunakan untuk
menyimpan dan mengelola data. Ini mencakup
penyimpanan, pengambilan, dan pengelolaan data dalam
format yang terstruktur.
Berikut adalah beberapa elemen kunci dalam
Teknologi Informasi:
◦ Keamanan Informasi: Keamanan informasi adalah aspek kritis dalam TI,
termasuk langkah-langkah untuk melindungi data dan informasi dari akses
yang tidak sah, perubahan yang tidak sah, atau kerusakan.
◦ Pengembangan Perangkat Lunak: Ini mencakup proses pengembangan,
pengujian, dan pemeliharaan perangkat lunak untuk memenuhi kebutuhan
bisnis atau pengguna.
◦ Sistem Manajemen TI: Ini mencakup praktik dan prosedur untuk mengelola
dan menjalankan infrastruktur TI secara efisien dan efektif.
Perkembangan Teknologi di Luar Negeri

• Dibuat software Computer based Patient Record System (CPRS)


1980-an • Gunanya software tersebut dalam Keperawatan adalah untuk mempermudah dalam
Pendokumentasian
Perkembangan Teknologi di Indonesia

• RS Fatmawati juga sudah membuat hal yang


2004
sama
Teknologi Informasi Dalam Keperawatan
Informatika keperawatan adalah penggunaan teknologi informasi
sehubungan dengan tiap fungsi yang ada dalam bidang keperawatan dan
dilakukan oleh perawat dalam pelaksanaan tugas mereka. Hal ini mencakup
perawatan klien, administrasi, pendidikan,dan penelitian (Hannah, 1985).
Informatika keperawatan adalah kombinasi ilmu komputer, ilmu informasi,
dan ilmu keperawatan yang dirancang untuk membantu manajemen dan
pemrosesan data, informasi, dan pengetahuan keperawatan untuk menunjang
praktek keperawatan dan penyampaian layanan keperawatan (Graves &
Corcoran, 1989).
Fungsi Sistem Informasi Keperawatan
◦ Proses Perawatan Pasien: apa yang telah dilakukan oleh perawat kepada pasien yaitu: pengkajian,
diagnosa keperawatan, jadwal perawatan dan pengobatan, catatan keperawatan, pola makan,
prospektif, beban kerja , administrasi pasien.
◦ Proses Manajemen Bangsal: aktivitas yang berhubungan dengan fungsi bangsal untuk secara efektif
menggunakan sumber dalam merencanakan objek secara spesifik. Mentransformasikan informasi pada
manajemen yang berorientasi informasi dalam pengambilan keputusan: jaminan kualitas, sudut
pandang aktivitas di bangsal keperawatan, jadwal dinas karyawan, manajemen perseorangan,
perencanaan keperawatan, manajemen inventarisasi dan penyediaan sarana dan prasarana, manajemen
finansial, kontroling terhadap infeksi.
◦ Proses Komunikasi: seluruh aktivitas dikonsentrasikan pada komunikasi pada pasien dan subjek lain
yang memiliki hubungan dengan subjek pengobatan, perjanjian dan penjadwalan, review data,
transformasi data, dan segala bentuk pesan.
◦ Proses Penelitian & Pendidikan
Manfaat Teknologi Informasi Keperawatan
Peningkatan Keselamatan Pasien
Penjadwalan Yang Lebih Baik
Mengurangi Redunansi Tes & Prosedur
Koordinasi Perawatan Yang Efisien
Hasil Laboratorium Lebih Cepat
Peningkatan Aksesibilitas Informasi Pasien
Peningkatan Analisis Kinerja
Administrasi Arsip Yang Efisien
Pengurangan Masa Rawat Inap di Rumah Sakit
Mengurangi Biaya Operasional
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai