Anda di halaman 1dari 5

Slide 1

• Bapak Ibu semua, izinkan saya untuk memulai pembelajaran hari ini.
• Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh" "Salam Sejahtera
bagi Kita Semua" "Om Swastyastu" "Namo Buddhaya" dan
"Salam Kebajikan"
• Bapak Ibu, Terima kasih telah hadir di sesi pembelajaran hari ini.
• Saya akan bersama-sama dengan bapak ibu dalam pembelajaran BLC
atau building learning commitment.
• Baik Bapak Ibu, saya harap bapak ibu hari ini dalam keadaan sehat
dan semangat ya. Agar lebih semangat, ketika saya sapa, selamat pagi,
bapak ibu jawab, pagi pagi pagi, luar biasa, tetap semangat.
• Mari bapak ibu, dibuka mic nya.
Slide 2, 3, dan 4
• Di sini saya akan Bersama-sama bapak ibu dalam membangun
komitmen bersama, dan pemilihan ketua kelas.
Slide 3.
• Baik bapak ibu, Saya akan memperkenalkan diri saya. Nama saya
Imam Widodo, saya merupakan WI ahli pertama di DPK BRIN.
• Sebenarnya saya juga ingin berkenalan dengan bapak ibu satu persatu,
namun karena keterbatasan waktu, jadi kita lanjut saja bapak ibu.
Slide 4
• Tujuan pembelajaran kita adalah membangun komitmen Bersama dan
pemilihan ketua kelas.
Slide 5 Komitmen peserta
• Baik bapak ibu, karena tujuan pembelajaran kita adalah membangun
komitmen, maka saya mengajak bapak ibu untuk menuliskan
komitmen bapak ibu selama pelatihan SPBE ini.
• Bapak ibu dapat masuk ke link yang tertera atau masuk melalui
barcode jika menggunakan gadget. Bapak Ibu tuliskan Nama pada
kolom subjek, kemudian komitmennya.
• Jika sudah, klik publikasikan.
• Bacakan beberapa..
Slide 6 Pemilihan ketua kelas & 7
• Sesuai dengan tujuan pembelajaran selanjutnya, yaitu pemilihan ketua
kelas, saya ingin mengajak bapak ibu untuk memilih ketua kelas untuk
pelatihan spbe kali ini.
• Bapak ibu dapat masuk ke link yang tertera atau masuk melalui
barcode jika menggunakan gadget. Bapak ibu silahkan memilih nama
yang bapak ibu inginkan menjadi ketua kelas. Bapak ibu juga dapat
memilih nama sendiri.
• Silahkan bapak ibu.
Slide 7
• Baik, dari hasil pemilihan yang sangat singkat ini, …… menjadi ketua
kelas, sekarang saya persilahkan untuk memberikan sambutannya.
Slide 8 Tugas & slide 9 komitmen
• Bacakan slide 8
• Tuliskan komitmen pada slide 9.
• Bapak Ibu, kita sudah tiba di akhir sesi BLC yang singkat ini. Doa saya
semoga bapak ibu dapat menerapkan komitmennya agar pelatihan berjalan
lancar. Bapak ibu semoga selalu diberikan Kesehatan selama mengikuti
pelatihan ini.
• Saya menyadari bahwa mungkin ada beberapa kesalahan kata atau
kekurangan dalam materi yang disampaikan, dan untuk itu saya memohon
maaf kepada bapak ibu.
• Terimakasih bapak ibu. Akhir kata wassalamualaikum wr.wb.
Salam Sejahtera bagi Kita Semua" "Om Swastyastu" "Namo Buddhaya"
dan "Salam Kebajikan"

Anda mungkin juga menyukai