Anda di halaman 1dari 33

LAPORAN EVALUASI PERKEMBANGAN

PILOT PROJECT GAGAH BENCANA


BIDANG KESEHATAN KELUARGA DAN
LINGKUNGAN POKJA IV
PERSEMESTER
DESA JAJAWAR KECAMATAN BANJAR
KOTA BANJAR

Tema: Mewujudkan Keluarga Sehat PUS


Latar Belakang

Latar Belakang

Keluarga sehat, secara definisi diartikan sebagai suatu keluarga yang seluruh anggotanya
sejahtera, baik secara mental maupun fisik. Sehingga mampu hidup dengan normal di tengah-
tengah lingkungan masyarakat, baik secara ekonomi dan sosial.

Pasangan Usia Subur (PUS) berkisar antara usia 20-49 tahun dimana pasangan (laki-laki dan
perempuan) sudah cukup matang dalam segala hal terlebih organ reproduksinya sudah
berfungsi dengan baik
Kesehatan PUS Meliputi

Menjaga Jarak
Kehamilan & Jumlah
Kehamilan & Kehamilan Pelayanan Kesehatan Deteksi Dini Kanker
Persalinan yang menggunakan alat Reproduksi Payudara & Kanker
Aman Kontrasepsi (KB) Berkualitas Rahim

Pencegahan Pencegahan Terhadap Pencegahan &


Kecacatan & IMS, HIV & AIDS penanggulangan
Kematian pada Ibu Masalah Aborsi
dan Bayi Secara Rasional
Data Dukung

2021 2022 2023 2024


DATA UMUM
NO EVALUASI KETERANGAN
YANG DI MONITOR
I II I II I II I II

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Jumlah Penduduk 2687 2676 2657 2669

2 Jumlah Keluarga 932 944 952 964

3 Jumlah Laki-Laki 1330 1349 1344 1350

4 Jumlah Perempuan 1320 1328 1320 1328

5 Jumlah Keluarga Sejahtera 610 618 618 618


2021 2022 2023 2024
DATA UMUM
NO EVALUASI KETERANGAN
YANG DI MONITOR
I II I II I II I II

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Jumlah Keluarga Pra


6 322 326 346 346
Sejahtera

7 Jumlah Rumah 923 935 937 937

8 Jumlah Bayi (0-2 Tahun) 83 81 84 86

Jumlah Bayi yang


9 mendapatkan ASI Ekslusif (0- 69 73 72 71
6 Bulan)

10 Jumlah Balita (>2-5 Tahun) 70 76 82 82


2021 2022 2023 2024
DATA UMUM
NO EVALUASI KETERANGAN
YANG DI MONITOR
I II I II I II I II

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

11 Jumlah Anak (6-14 Tahun) 360 360 357 357

Jumlah Usia Produktif (15-64


12 762 762 765 765
tahun)

13 Jumlah Lansia (≥65 Tahun) 249 254 239 239

14 Jumlah Pasangan Usia Subur 523 514 523 425

15 Jumlah Peserta KB Aktif 376 378 358 362


2021 2022 2023 2024
DATA UMUM
NO EVALUASI KETERANGAN
YANG DI MONITOR
I II I II I II I II

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

16 Jumlah Ibu Hamil 18 18 24 23

17 Jumlah Ibu Menyusui 78 76 80 81

Jumlah Kelompok PKK


18 26 26 26 26
RT/RW

19 Jumlah Kader PKK Pokja IV 4 4 4 4

20 Jumlah Kader PKK Terlatih 94 94 94 94


2021 2022 2023 2024
DATA UMUM
NO EVALUASI KETERANGAN
YANG DI MONITOR
I II I II I II I II

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

Jumlah Kelompok Dasa


21 54 54 54 54
Wisma

22 Jumlah Kader Dasa Wisma 26 26 26 26

Jumlah Kader Dasa Wisma


23 26 26 26 26
Terlatih

24 Jumlah Bank Sampah 1 1 1 3

25 Jumlah Posko Bencana 5 5 5 5


Data Pilot Project

2021 2022 2023 2024


NO DATA UTAMA YANG DI MONITOR EVALUASI
I II I II I II I II
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Pilot Project Keluarga Sehat Tanggap
dan Tangguh Bencana Mewujudkan
IX
Keluarga Sehat Pasangan Usia Subur
(PUS)
1 Jumlah Ibu melahirkan Bayi sehat 17 24 18 19
2 Jumlah peserta KB pada wanita 361 359 340 343
3 Jumlah peserta KB pada pria 15 19 18 19
Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS)
4 yang memiliki masalah kesehatan 10 10 8 9
reproduksi
Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS)
5 yang menikah dibawah usia <20 Tahun - - - -
Jumlah Wanita Usia Subur dengan
6 kehamilan beresiko 5 4 4 4
Jumlah penderita penyakit infeksi
7 menular seksual pada Pasangan Usia - - - -
Subur (PUS)
PERENCANAAN PROGRAM KERJA KEGIATAN POKJA IV
NO NAMA KEGIATAN / JENIS KEGIATAN WAKTU PELAKSAAN MITRA KERJA / PEMATERI SASARAN KETERANGAN

TAHUN 2021

POSYANDU KELILING (MEMONITORING


SEMUA POSYANDU
POSYANDU DAN IKUT SERTA MENYESUAIKAN JADWAL
1 KADER POSYANDU DI WILAYAH DESA TERLAKSANA
PENIMBANGAN,PENGUKURAN DAN POSYANDU
JAJAWAR
IMUNISASI BALITA

PEMBINAAN KESEHATAN TENTANG SEMUA


BPJS,PHBS,PAPSMER,DAN IVA TEST MASYARAKAT DI
2 DI BULAN FEBRUARI - MARET POKJA IV TERLAKSANA
(SOSIALISASI KEPADA MARSYARAKAT WILAYAH DESA
PER RT SE DESA JAJAWAR) JAJAWAR

PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN


3 TRIWULAN KE II KADER POSYANDU BALITA STUNTING TERLAKSANA
PADA ANAK STUNTING

IBU HAMIL DAN IBU


KELAS BUMIL ( PENYULUHAN TENTANG
MENYESUAIKAN JADWAL DARI YANG MEMPUNYAI
4 ASI ESKLUSIF,GIZI BALITA, DAN 1000 BIDAN DESA DAN PUSKESMAS TERLAKSANA
PUSKESMAS BALITA SAMPAI
HPK )
UMUR 2 TAHUN
TAHUN 2022
IBU BALITA
PENYULUHAN GIZI BALITA DAN KOLABORASI DENGAN
1 BULAN FEBRUARI SAMPAI UMUR 2 TERLAKSANA
PENCEGAHAN STUNTING MAHASISWA KKN DARI UMP
TAHUN
PENYULUHAN IBU HAMIL DALAM
2 BULAN MEI BIDAN DESA DAN PUSKESMAS IBU HAMIL TERLAKSANA
PENCEGAHAN STUNTUNG

3 SOSIALISASI TENTANG AKI,AKB,AKBAL BULAN JUNI BIDAN DESA IBU HAMIL TERLAKSANA

SOSIALISASI TENTANG KANKER


SELURUH ANGGOTA
SERVIKS,KANKER PAYUDARA,DAN
4 BULAN JULI BIDAN DESA TP PKK DESA TERLAKSANA
DEMONSTRASI DETEKSI DINI KANKER
JAJAWAR
PAYUDARA OLEH SENDIRI (SADARI)
MONITORING PELAKSANAAN SEMUA BALITA DI
PUSKESMAS DAN KADER
4 BIAN,PEMBERIAN BALON DAN PMT BULAN AGUSTUS WILAYAH DESA TERLAKSANA
POSYANDU
PADA SASARAN JAJAWAR

PUSKESMAS DAN KADER BALITA YANG


5 SWEEPING SASARAN BIAN BULAN SEPTEMBER TERLAKSANA
POSYANDU BIANNYA DITUNDA
TAHUN 2023
REMAJA USIA 17-25
SOSIALISASI STUNTING PADA CATIN PUSKESMAS (STAFF GIZI) DAN
1 TRIWULAN I TAHUN YANG BELUM TERLAKSANA
(CALON PENGANTIN) BIDAN DESA
MENIKAH
PELAKSANAAN IVA TEST (KADER POKJA
2 TRIWULAN KE II PUSKESMAS KADER POKJA 4 TERLAKSANA
IV)

SOSIALISASI PEMERIKSAAN KANKER


3 TRIWULAN KE II BIDAN DESA DAN PLKB PUS TERENCANA
SERVIKS DENGAN METODE IVA TEST

PEMBINAAN PERAN SERTA


4 MASYARAKAT DALAM UPAYA TRIWULAN KE III BIDAN DESA DAN POSYANDU IBU HAMIL TERENCANA
PENURUNAN AKI,AKB DAN AKBAL

MASYARAKAT DESA TERENCANA


5 PEMBINAAN PHBS TRIWULAN KE III BIDAN DESA DAN POS KB
JAJAWAR

PENYULUHAN PENYAKIT MENULAR MASYARAKAT DESA TERENCANA


6 MENYESUAIKAN BIDES
DAN TIDAK MENULAR JAJAWAR
POSYANDU KELILING (MEMONITORING POSYANDU DAN IKUT
SERTA PENIMBANGAN,PENGUKURAN DAN IMUNISASI BALITA
PEMBINAAN KESEHATAN TENTANG BPJS,PHBS,PAPSMER,DAN IVA TEST
(SOSIALISASI KEPADA MARSYARAKAT PER RT SE DESA JAJAWAR)
PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN PADA ANAK STUNTING
KELAS BUMIL ( PENYULUHAN TENTANG ASI
ESKLUSIF,GIZI BALITA, DAN 1000 HPK )
PENYULUHAN IBU HAMIL DALAM PENCEGAHAN STUNTUNG
SOSIALISASI TENTANG AKI,AKB,AKBAL
SOSIALISASI TENTANG KANKER SERVIKS,KANKER PAYUDARA,DAN DEMONSTRASI DETEKSI
DINI KANKER PAYUDARA OLEH SENDIRI (SADARI)
MONITORING PELAKSANAAN BIAN,PEMBERIAN BALON DAN
PMT PADA SASARAN DAN SWEEPING SASARAN BIAN
SOSIALISASI STUNTING PADA CATIN (CALON PENGANTIN)
PELAKSANAAN IVA TEST (KADER POKJA IV)
KESIMPULAN
Dari data diatas dapat di simpulkan bahwa jumlah ibu melahirkan bayi sehat mengalami
penurunan dari tahun 2021 sampai tahun 2022, jumlah peserta KB aktif juga mengalami penurunan.
Jumlah wanita usia subur dengan kehamilan beresiko mengalami penurunan juga.
INOVASI PKK

BILKIS

Pembinaan Lansia Sosialisasi dan


Bina Lingkungan Keluarag Harmonis
Sosialisasi / berupa sosialisasi pembinaan
Salah satu terobosan baru untuk bimbingan materi di Majlis Taklim pendewasaan usia
melakukan pendekatan agar tersampaikannya pola pola asuh anak menikah kepada
asuh anak dan remaja (PAAR) kepada setiap kepada ibu yang remaja
keluarga yang memiliki anak balita sampai dengan memiliki balita berkolaborasi
usia remaja untuk mewujudkan kelarga harmonis. dengan pokja IV
INOVASI PKK

BIKAR
A

BINA KELUARGA SEJAHTERA

Pembinaan UP2k (Usaha Pembinaan Pelaksanaan


Peningkatan Pendapatan Salah satu upaya terobosan untuk
Pemberdayaan
Keluarga) perempuan dalam
kegiatan UP2K
melakukan pembinaan yang lebih intensif dalam
Diantaranya : kegiatan peningkatan
Pembinaan mulai dari ekonomi keluarga. bidang ekonomi agar masyarakat termotivasi dalam
Pembuatan sampai
pemasaran Produk meningkatkan kesejahteraan ekonomi keluarga .
INOVASI PKK

BUBA
METALI
K

BUDIDAYA BAWANG MERAH DI TALANG


Sosialisasi / bimbingan
PLASTIK Kegiatan panen bawang
mengenani cara
merah di dalam talang
Salah satu upaya terobosan untuk penanaman,pemelihaaan dan
melakukan pengelolaan lahan pekarangan dan pengolahan bawang merah
budidaya bawang merah dalam talang plastik
dengan tujuan untuk mencukupi kebutuhan dapur
keluarga dan ekonomi keluarga.
INOVASI PKK

SERUAN
DEWACIT
A

SETIAP RUMAH DIWAJIBKAN CUCI


TANGAN DAN BERPRILAKU HIDUP
BERSIH DAN SEHAT
Sosialisasi tentang PHBS di keluarga Sosialisasi tentang Bank
Sampah dan lingkungan sehat Merupakan salah satu upaya untuk
melakukan pendekatan terhadap masyarakat agar
lebih meningkatnya pengetahuan dan kesadaran
akan pentingnya kebersihan dan kehidupan yang
sehat
INOVASI PKK

PELITA
CANTIK

Sosialisasi Sosialisasi Pelaksanaan


PEDULI WANITA CEGAH PENYAKIT mengenai bahaya mengenai bahaya
KANKER SERVIKS DENGAN CARA Iva test di
kanker serviks kanker serviks
IVA TEST Puskesmas

Merupakan salah satu upaya terobosan


untuk melakukan pencegahan adanya
penyakit kanker serviks pada pasangan
usia subur (PUS) serta sebagai deteksi dini
adanya penyakit tersebut.
INOVASI PKK

SALARAS

SATU BULAN SATU GELAS BERAS

Merupakan upaya untuk melakukan


Pengumpulan Pemberian beras Pemberian beras pendekatan dalam rangka menarik sasaran
beras dari sasaran kepada kepada
posyandu sehingga rutin mengikuti
pengunjung pengunjung
pertama posyandu pertama posyandu kegiatan posyandu dan mencegah
terjadinya permasalahan gizi di wilayah
pos yandu.
INOVASI PKK

GRUP
CETING

Sosialisasi Sosialisasi Pelaksanaan


Gerakan Upaya Cegah Stunting mengenai bahaya mengenai bahaya Iva test di
kanker serviks kanker serviks
Merupakan salah satu terobosan Puskesmas
sebagai upaya penurunan dan pencegahan
stunting di lingkungan masyarakat desa
Jajawar.
INOVASI PKK

KAMPUNG
KB
WISATA

Knjungan Walikota Percobaan Wahana


SETIAP RUMAH DIWAJIBKAN CUCI ke kampung wisata Body Rapting
TANGAN DAN BERPRILAKU HIDUP KB
BERSIH DAN SEHAT

Merupakan salah satu upaya untuk melakukan


pendekatan terhadap masyarakat agar lebih meningkatnya
pengetahuan dan kesadaran akan pentingnya kebersihan
dan kehidupan yang sehat
INOVASI PKK

BAFA
ANTIK

Balokang Fatrol Antisipasi Jentik

Merupakan salah satu upaya atau


Pemasangan Kunjungan PKM Kunjungan PKM terobosan untuk melakukan upaya pencegahan atau
sticker Tentang Tentang gerakan untuk menghapus siklus 5 tahunan akan
JUMANTIK Ke JUMANTIK Ke bahayanya penyakit DBD ( Demam Berdarah ) dan
JUMANTIK rumah-rumah rumah-rumah masyarakan ikut berperan aktif pada pemberantasan
jentik.
TERIMA KASIH
...

Anda mungkin juga menyukai