Anda di halaman 1dari 25

INDRA

PENGLIH
ATAN
DAN
KELAS 5 MERDEKAA
TUJUAN
PEMBELAJARAN
1.4 Mengetahui dan menjelaskan Tentang
Indra Cermin
1.5 Mengidentifikasi cara kerja mata dan
bagian bagian mata
Apa yang
akan kita
pelajari ?
01
CERMIN
Pemantulan pada cermin

Cermin
Datar

Bayangan tegak
dan maya.
Bagian kanan bayangan
Bayangan sama besar, tinggi adalah bagian kiri
dan jarak dengan benda benda sesungguhnya,
sesungguhnya. dan sebaliknya.
Cermin Cekung

Jika letak benda amat dekat


dari cermin: bayangan tegak,
lebih besar, dan semu.
Jika letak benda
jauh dari cermin:
Jika letak benda cukup jauh dari
bayangan nyata,
cermin: bayangan nyata, terbalik,
terbalik, dan
dan diperbesar.
diperkecil.
Cermin Cembung

Bayangan tegak,
ukuran bayangan
lebih kecil, dan
semu.
02
INDRA
PENGLIHATAN
Sifat-Sifat Cahaya di
Cahaya di
Cahaya Sekitar Sekitar Kita
Kita
2. Indra Penglihatan
Kita menggunakan
mata untuk melihat dunia di
sekeliling kita.

Mata terdiri atas


mata bagian luar dan
bagian dalam.
a. Bagian-bagian mata
Mata bagian luar
Bulu mata,
Berfungsi melindungi
mata dari debu. Alis mata,
berfungsi
melindungi
mata dari air
atau keringat
yang menuju
Kelopak mata, ke mata
berfungsi menutup
bola mata.
Mata bagian dalam
Iris
Saraf mata Mengatur besar kecilnya pupil
meneruskan serta memberi warna mata.
rangsang cahaya
saraf pusat di otak. Pupil
mengatur banyaknya
cahaya yang masuk ke mata.

Sklera
Kornea
Koroid Bagian sklera berwarna bening
untuk menerima dan
meneruskan cahaya yang masuk
ke mata.
Retina
• Bintik kuning:peka terhadap Otot mata
cahaya. menggerakkan Lensa mata
• Bintik buta: tidak peka bola mata. meneruskan dan memfokuskan cahaya agar
terhadap cahaya. jatuh tepat di retina.
b. Proses Melihat Benda
03
GANGUAN
PENGLIHATAN
Bagian Mata
• Kornea terima teruskan cahaya
• Si iris mengatur besarnya cahaya
• Pupil tempat masuk
• Lensa memfokuskan
• Retina membentuk bayangan benda
• Syaraf teruskan rangsangan ke otak
• Otot Gerakan bola mata kita
c. Gangguan Penglihatan:
1) Rabun Jauh (Miopia)
Penderita dapat
menggunakan kacamata
berlensa cekung

Benda dekat terlihat


jelas

Bayangan benda jatuh di depan


retina
2) Rabun Dekat (hipermetropia)
Penderita dapat
menggunakan kacamata
berlensa cembung

Benda jauh terlihat jelas


Benda dekat tidak jelas

Bayangan benda jatuh


di belakang retina
3) Mata Tua (Presbiopia)
Berkurangnya kemampuan penglihatan mata karena usia tua.

Normal Presbiopia Lensa tidak


Kornea Titik fokus lentur
Titik fokus

Cahaya

Retina Lensa
4) Buta Warna
Keadaan seseorang
tidak dapat
membedakan warna.

Gambar di samping
digunakan untuk
melakukan tes buta
warna. Angka berapa yang kamu lihat
pada gambar?
5) Rabun Senja
Kondisi dimana mata tidak dapat
beradaptasi dengan kondisi cahaya
rendah, seperti pada malam hari.
THANK
YOU!
Kelas 5 Merdeka
Kelas 5 Merdeka

Anda mungkin juga menyukai