Anda di halaman 1dari 12

Alat

Optik
Disusun oleh : Kelompok 6
Anggota • Dimas Judhanto Daniswara (10)
Kelompok : • Fairuz Abdurrahman Ar-Rosyid
(13)
• Olivia Eleonora Bara (29)
• M. Arsya Tombi (22)
• Nopa Aulia (26)
• Safira Oktaviani (32)
Pengertian
Alat Optik

Alat optik adalah alat-alat yang menggunakan


lensa dan/atau cermin untuk memanfaatkan sifat-
sifat cahaya yaitu dapat dipantulkan dan dapat
dibiaskan, cahaya tersebut digunakan untuk
melihat.
Fungsi Alat Optik

Alat optik merupakan alat yang berfungsi untuk membantu


penglihatan mata manusia agar
lebih jelas saat mmelihat objek
Manfaat
Alat Optik

Alat optik memiliki peran penting dalam kehidupan


sehari-hari untuk membantu penglihatan manusia dan
memperbesar objek,.
Jenis Alat Optik

Alat optik terdiri dari dua jenis, yakni alat optik alamiah dan
alat optik buatan. Alat optik alamiah adalah mata kita.
Sedangkan, alat optik buatan adalah perangkat yang diciptakan
oleh manusia.
Contoh
Alat Optik alami

Mata
Contoh
Alat Optik buatan

Mikroskop

Kacamata
Kamera
Kamera

Kamera merupakan alat yang berfungsi untuk menangkap


suatu objek menjadi sebuah gambar atau foto dan video.
1
Unsur-unsur pada kamera menyerupai mata yang terdiri atas
lensa cembung (lensa mata), diafragma (iris), dan film
(retina).

Cara kerjanya yaitu dengan memposisikan objek berada tepat


di depan lensa kamera, sehingga saat diafragma dibuka,
cahaya yang melewati objek dapat masuk dan ditangkap oleh
film pada kamera
Kacamata

kacamata adalah lensa tipis untuk mata guna menormalkan dan


mempertajam penglihatan. 2
Lensa kacamata ini ada yang berupa angka dan juga tidak.
Adapun fungsi dari alat optik kacamata yaitu sebagai alat bantu
penglihatan bagi yang mengalami masalah penglihatan seperti
rabun jauh, rabun dekat, dan silinder.

Penggunaan kacamata bertujuan untuk mengatur bayangan agar


jatuh tepat di retina dengan cara menjauhkan titik jatuh
bayangan pada penderita rabun jauh atau mendekatkan titik
jatuh bayangan pada penderita rabun dekat agar bayangan
dapat terlihat lebih jelas.
Mikroskop

Alat optik ini memiliki cara kerja dan fungsi yang hampir
sama dengan lup yaitu untuk mengamati dan memperbesar 3
objek yang berukuran kecil. Mikroskop dapat memperbesar
ukuran objek menjadi 40-200 ribu kali dari ukuran
sebenarnya.

Pembesaran dapat terjadi karena mikroskop memiliki tiga


lensa yang terdiri atas lensa objektif, lensa okuler, dan
kondensor.
Dengan begitu semua objek berukuran mikro yang tidak
dapat dilihat secara langsung oleh mata seperti halnya bakteri
dan objek kecil lainnya dapat terlihat dengan begitu jelas saat
menggunakan mikroskop.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai