Anda di halaman 1dari 8

02

BPFK ACADEMY

Pada Mei 2023 BPFK Jakarta mempersembahkan BPFK Academy sebagai bentuk kepedulian terhadap peningkatan
kompetensi dibidang sarana prasarana dan alat kesehatan, baik kompetensi teknis maupun manajemen. Minimnya
penyelenggara pelatihan teknis khususnya dibidang sarana prasarana dan peralatan kesehatan yang terstandar dan
komperhensif menstimulus BPFK Jakarta untuk menghadirkan BPFK Academy ditengah kebutuhan peningkatan
mutu layanan dan keselamatan pasien di fasilitas kesehatan.

Tim BPFK Academy merupakan personil yang tersertifikasi BNSP dan Ditjen Nakes sebagai narasumber/pengajar,
maupun sebagai penyelenggara/TOC yang tersertifikasi oleh BNSP dan LAN.

bpfk_jakarta academy.bpfkjakarta.or.id
LINGKUP LAYANAN
Ruang lingkup pelatihan BPFK Academy meliputi :
Pelatihan Teknis : Pengujian dan Kalibrasi Alkes kategori lowrisk, medium risk dan high risk, Quality Internal dan
Pengujian Pesawat Sinar X, Pemeliharaan Listrik Medis, dll
Serta penyelenggaraan pelatihan manajemen seperti Health technology management (HTM), Heatlh technology
assesment, Inspection Preventive Maintenance (IPM), Overall Equipment Effectiveness (OEE), Pemahaman
Kompetensi SNI ISO/IEC 17025:2017, Manajemen Risiko pada Alat Kesehatan sesuai SNI ISO 14971:2019, Public
Speaking dll.
SASARAN PESERTA
range sasaran peserta BPFK Academy cukup luas meliputi Teknisi di Rumah Sakit, Personil
pengujian/kalibrasi di Institusi Penguji fasilitas kesehatan, Manajemen rumah sakit, produsen alat
kesehatan, hinga tim teknis pengadaan barang dan jasa

www.academy.bpfkjakarta.or.id
05

NARASUMBERBPFK ACADEMY
BPFK Jakarta memiliki tim pengajar yang kompeten dan tersertifikasi dibidangnya, baik tesertifikasi
TOT maupun sertifikasi kompetensi teknik elektromedis skema pengujian dan kalibrasi oleh BNSP.
untuk menghadirkan pelatihan manajemen risiko alat kesehatan yang lebih komperhensif, BPFK
Academy turut melibatkan Tim Prodis Alkes Ditjen Farmalkes dan Direktorat Pelayanan Kesehatan
Kemenkes - RI

Tidak hanya tim pengajar, demi penyelanggaraan pelatihan yang profesional dan membangun suasana
dinamika kelas yang mendukung proses pembelajaran , penyelenggara BPFK Academy merupakan
personil yang terserfikasi oleh Lembaga Administrasi Negara (LAN), dan sertifikasi perancang
program pelatihan oleh BNSP.
Untuk jadwal pelatihan lainnya dapat dilihat secara
berkala di

academy.bpfkjakarta.or.id

bpfk_jakarta

06
PENDAFTARA
&
N BIAYA PELATIHAN

Pendaftaran
https://bit.ly/BPFK-Academy-September-2023
Kontak
Irfan Yanis (08788800074)
Menaria (082124073264)

Pembayaran
Pembayaran dapat di transfer ke rekening bendahara Penerima BPFK Jakarta melalui Bank Mandiri KCP Jkt Taman
Ismail Marzuki an. RPL182 BLU BPFK UTK DK no rek : 1230058848856
ALUR PENDAFTARAN BPFK ACADEMY

NO

Batal
Peserta Melakukan registrasi sesuai pelatihan yang Tim BPFK Academy melakukan konfirmasi YE
dibutuhkan di keiikutsertaan peserta, terkait jadwal dan biaya S
academy.bpfkjakarta.or.id (min 7 hari sebelum pelatihan)

Bergabung di WA Group BPFK


Academy
(min 5 hari sebelum pelatihan)

Mengikuti pelatihan sesuai jadwal Upload bukti pembayaran pada tautan yg Melakukan Pembayaran melalui rekening BPFK Jakarta
pelaksanaan akan kami sediakan di WA Group 1230058848856 an. RPL182 BLU BPFK UTK DK Bank Mandiri
KCP Jkt Taman Ismail Marzuki
(min 3 hari sebelum pelatihan) (min 3 hari sebelum pelatihan)

Anda mungkin juga menyukai