Anda di halaman 1dari 18

PEMERINTAHAN KABUPATEN GARUT

KECAMATAN SINGAJAYA
Sekretariat : Jalan Raya Surapati Singajaya Garut 44173

REKOMENDASI Nomor : .
Berdasarkan surat Ketua RT. 01 RW. 06 Kampung Maungnyangsang Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Nomor : 01001/RT01-RW06/GRM/2007 Tertanggal 12 Nopember 2007 Perihal : PERMOHONAN BANTUAN DANA PERBAIKAN RUMAH KUMUH/PRA KS, maka dengan ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut : 1. Secara prinsip kami mendukung permohonan tersebut.
2. Perbaikan rumah kumuh dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat

serta peningkatan kesehatan lingkungan dengan harapan terwujudnya masyarakat sejahtera dengan lingkungan yang sehat, bersih dan aman. 3. Dengan adanya perbaikan rumah kumuh berarti memberikan bantuan kepada warga masyarakat sebagai wujud kepedulian pemerintah dalam upaya menciptakan masyarakat sejahtera adil dan makmur Demikian Rekomendasi ini kami berikan, sehingga kepada instansi terkait menjadi bahan pertimbangan semestinya.

Singajaya, 12 Nopember 2007 Camat Singajaya,

Drs. SARDIMAN TANJUNG NIP. 010217787

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA

DESA GIRIMUKTI
Alamat : Jalan Raya Girimukti Singajaya Garut 44173
Nomor Sifat Lampiran Perihal : : : : 465/2009/27-Desa Penting 1 (satu) eksemplar Permohonan Bantuan Dana Perbaikan Rumah Kumuh/PRA KS Girimukti, 20 Oktober 2007 Kepada Yth. Bapak H. YANA SYAM di TEMPAT

Berdasarkan Rencana Pembangunan Tahunan Desa (RPTD) Tahun Anggaran 2007-2008 hasil musyawarah pembangunan desa bersama Pengurus BPD, LPM dan Perangkat Desa di Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Kabupaten Garut, masih terdapat beberapa program yang belum dapat kami laksanakan yang salah satunya Program Peningkatan Kesehatan (Prasarana Desa). Adapun hal ini kami tuangkan dalam RPTD mengingat Desa Girimukti sebagai salah satu Desa Tertinggal dengan jumlah penduduk sebanyak 4.723 orang yang terdiri dari : Laki-Laki sebanyak 1.946 orang Perempuan sebanyak 1.777 orang Kepala Keluarga sebanyak 939 KK KK Miskin/Jompo sebanyak 190 KK Rencana Kegiatan Tahap Pertama sebanyak 10 KK Sehubungan dengan hal tersebut dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat serta peningkatan kesehatan lingkungan, maka melalui surat ini kami sampaikan ke hadapan Bapak, permohonan bantuan biaya untuk pembangunan/perbaikan rumah kumuh dengan harapan terwujudnya masyarakat sejahtera dengan lingkungan yang sehat, bersih dan aman. Berdasarkan hal tersebut kiranya Bapak dapat memberikan bantuan kepada warga masyarakat kami sebagai wujud kepedulian pemerintah dalam upaya menciptakan masyarakat sejahtera adil dan makmur. Selanjutnya sebagai bahan pertimbangan Bapak, daftar nominatif Kepala Keluarga (KK) miskin/jompo terlampir. Demikian agar menjadi maklum, atas perhatian serta bantuannya kami ucapkan terima kasih. KEPALA DESA GIRIMUKTI,

Mengetahui Camat Singajaya,

DRS. SARDIMAN TANJUNG NIP. 010 217 787

UJAM JAELANI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA DESA GIRIMUKTI

RT. 01 RW. 06
KAMPUNG MAUNGNYANGSANG

Alamat : Jalan Raya Singajaya Girimukti Singajaya - Garut 44173


Nomor Sifat Lampiran Perihal : : : : 001/RT01-RW06/GRM/2007 Penting 1 (satu) eksemplar Permohonan Bantuan Dana Perbaikan Rumah Kumuh/PRA KS Girimukti, 12 Nopember 2007 Kepada Yth. Bapak BUPATI GARUT u.p. Kepala Dinas Bangunan dan Pemukiman di GARUT

Salam sejahtera kami sampaikan semoga Bapak selalu mendapat lindungan dari Allah SWT dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. Amiin. Bersama ini kami beritahukan, kami warga masyarakat yang berdomisili di lingkungan RT. 01 RW. 06 Desa Girimukti Kec. Singajaya Kab. Garut. Jumlah Kepala Keluarga (KK) yang berada di lingkungan RT. 01 RW. 06 78 KK. Dari jumlah tersebut kami mempunyai 4 (empat) orang warga yang rumah tinggalnya sangat tidak layak huni (kumuh) dan berasal dari keluarga Pra KS. Sehubungan dengan hal tersebut dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat serta peningkatan kesehatan lingkungan, maka melalui surat ini kami sampaikan ke hadapan Bapak, permohonan bantuan biaya untuk pembangunan/perbaikan rumah kumuh dengan harapan terwujudnya masyarakat sejahtera dengan lingkungan yang sehat, bersih dan aman. Kami sangat mengharapkan kiranya Bapak dapat memberikan bantuan kepada warga masyarakat kami sebagai wujud kepedulian pemerintah dalam upaya menciptakan masyarakat sejahtera adil dan makmur. Selanjutnya sebagai bahan pertimbangan Bapak, daftar nominatif Kepala Keluarga (KK) miskin/jompo terlampir. Demikian agar menjadi maklum, atas perhatian serta bantuannya kami ucapkan terima kasih. Katua RW. 06, Ketua RT. 01 RW. 06,

AHMAD HILMAN

IWAN RUDI SUNARYA Mengetahui / Menyetujui :

Camat Singajaya,

Kepala Desa Girimukti,

DRS. SARDIMAN TANJUNG NIP. 010 217 787

UJAM JAELANI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA DESA GIRIMUKTI

RT. 01 RW. 06
KAMPUNG MAUNGNYANGSANG

Alamat : Jalan Raya Singajaya Girimukti Singajaya - Garut 44173


DAFTAR NOMINATIF RENCANA KEGIATAN PERBAIKAN RUMAH KUMUH RT. 01 RW. 06 KAMPUNG MAUNGNYANGSANG DESA GIRIMUKTI KECAMATAN SINGAJAYA KAB. GARUT

NO. 1.

NAMA KK Ena Sumpena NAMA ISTRI Momoh Jubaedah NAMA ANAK 1. Dadang 2. Siti Jaojah 3. Wiwin 4. Rusman 5. Rudi

UMUR 68

PEKERJAAN Buruh

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a

55 32 26 23 16 8

Ibu Rumah Tangga Buruh Ibu Rumah Tangga Ibu Rumah Tangga -

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 2.

NAMA KK Ny. Atikah bt. Jujuh (Janda) NAMA SUAMI NAMA ANAK

UMUR 50

PEKERJAAN Buruh

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 3.

NAMA KK Jumsah / Sholeh NAMA ISTRI Rumsih / Sasah NAMA ANAK 1. Nurdin 2. Idah

UMUR 70 65 38 27

PEKERJAAN Buruh IRT Buruh -

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 4.

NAMA KK Roin / Sopar NAMA ISTRI Titi Icin NAMA ANAK 1. Wawan 2. Nurmi

UMUR 46 45 18 6

PEKERJAAN Buruh IRT Buruh -

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 5.

NAMA KK Uun Unen NAMA ISTRI Oom NAMA ANAK 1. Erna 2. Ugun

UMUR 45 36 18 6

PEKERJAAN Buruh IRT Buruh -

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 6.

NAMA KK Nana (Janda) NAMA SUAMI NAMA ANAK 1. Sari 2. Egi

UMUR 50

PEKERJAAN Buruh

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06

34 23

IRT Buruh

s.d.a s.d.a

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 7.

NAMA KK Agus Otong NAMA ISTRI Fatimah NAMA ANAK 1. Dacep 2. Yupita

UMUR 30 25 10 3

PEKERJAAN Buruh IRT

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 8. Engkus

NAMA KK

UMUR 37 27 12 10

PEKERJAAN Buruh IRT -

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a

NAMA ISTRI Dedeh NAMA ANAK 1. Depi 2. Hayat

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 9. Idris

NAMA KK

UMUR 38

PEKERJAAN Buruh IRT -

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06 s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a

NAMA ISTRI Odah NAMA ANAK 1. Kamal 2. Ica 3. Adun 34 12 8 6

GAMBAR KONDISI RUMAH

NO. 10.

NAMA KK Iyoh (Janda) NAMA SUAMI NAMA ANAK 1. Titi 2. Iting 3. Amin 4. Duloh 5. Karna 6. Kokom 7.Juju

UMUR 70

PEKERJAAN Buruh

ALAMAT Kmp. Maungnyangsang RT. 01 RW. 06

50 49 45 45 40 34 30

Buruh Buruh Buruh Buruh Buruh Buruh Buruh

s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a

GAMBAR KONDISI RUMAH

PENUTUP
Demikianlah proposal Permohonan Bantuan Dana Perbaikan Rumah Kumuh ini kami ajukan, mudah-mudahan apa yang kami harapkan dapat terwujud. Atas segala perhatian dan Bantuan Bapak, demi terwujudnya kehidupan yang layak bagi warga kami yang kurang mampu kami ucapkan terima kasih. Semoga Allah SWT memberikan imbalan pahala yang berlipat kepada Bapak. Amiin Ya Robbal Alamiin. Manungnyangsang Girimukti, 12 Nopember 2007 Katua RW. 06, Ketua RT. 01 RW. 06,

AHMAD HILMAN Mengetahui : Kepala Desa Girimukti,

IWAN RUDI SUNARYA

UJAM JAELANI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA DESA GIRIMUKTI

RT. 01 RW. 06
KAMPUNG MAUNGNYANGSANG

Alamat : Jalan Raya Singajaya Girimukti Singajaya - Garut 44173


SUSUNAN PANITIA PERBAIKAN RUMAH KUMUH
Pelindung Penanggung Jawab Ketua Pelaksana Sekretaris Bendahara : Kepala Desa Girimukti : - Ketua BPD Desa Girimukti - Ketua LPM Desa Girimukti : Iwan Rudi Sunarya : Aj. Furqon : Hamim

Manungnyangsang Girimukti, 12 Januari 2007 Katua RW. 06, Ketua RT. 01 RW. 06,

AHMAD HILMAN

IWAN RUDI SUNARYA Mengetahui : Kepala Desa Girimukti,

UJAM JAELANI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA DESA GIRIMUKTI

RT. 01 RW. 06
KAMPUNG MAUNGNYANGSANG

Alamat : Jalan Raya Singajaya Girimukti Singajaya - Garut 44173


SUSUNAN PANITIA PERBAIKAN RUMAH KUMUH

Manungnyangsang Girimukti, 12 Januari 2008 Ketua Pelaksana/ Ketua RT 01, Bendahara,

HAMIM IWAN RUDI SUNARYA

Mengetahui : Kepala Desa Girimukti, Ketua RW. 06,

UJAM JAELANI

AHMAD HILMAN

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA DESA GIRIMUKTI

RT. 01 RW. 06
KAMPUNG MAUNGNYANGSANG

Alamat : Jalan Raya Singajaya Girimukti Singajaya - Garut 44173


SUSUNAN PANITIA PERBAIKAN RUMAH KUMUH

Manungnyangsang Girimukti, 12 Januari 2008 Ketua Pelaksana, Bendahara,

IWAN RUDI S.

HAMIM

Mengetahui : Ketua RW. 06, Ketua RT 01,

AHMAD HILMAN

IWAN RUDI SUNARYA Kepala Desa Girimukti,

UJAM JAELANI

5.

Hatirah NAMA SUAMI Toha (Almarhum) NAMA ANAK 1. Sukanah

70

Buruh

Kmp. Cigunung RT. 04 RW. 01

37 68

IRT Buruh

s.d.a Kmp. Cikolotok RT. 02 RW. 02

6.

Anah NAMA SUAMI Jumadi (Almarhum) NAMA ANAK 1. Esah 2. Toha

45 42

IRT Buruh

s.d.a s.d.a

NO. 7. Ahnen

NAMA KK

UMUR 72

PEKERJAAN Buruh Ibu Rumah Tangga Buruh IRT IRT Buruh

ALAMAT Kmp. Panimbang RT. 05 RW. 05 s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a Kmp. Soklat RT. 01 RW. 02 s.d.a s.d.a s.d.a Kmp. Malingping RT. 02 RW. 07

NAMA ISTRI Ibah NAMA ANAK 1. Elon 2. Siti 3. Sanad 4. Jumali 8. Ikin NAMA ISTRI Enting NAMA ANAK 1. Elas 2. Iman 9. Esih NAMA SUAMI Bahro (Almarhum) NAMA ANAK 1. Uus 2. Ocim 10. Muhro NAMA ISTRI Turinah NAMA ANAK 1. Engkun 2. Sutijah 3. Dani D. PENUTUP 18 15 60 47 45 16 10 5 2 65

42 33 55 46 37 28 17

Buruh Buruh Buruh IRT Buruh IRT Buruh

s.d.a s.d.a Kmp. Cieunteung RT. 04 RW. 04 s.d.a s.d.a s.d.a s.d.a

Demikianlah proposal ini kami ajukan, mudah-mudahan apa yang kami harapkan dapat terwujud. Atas segala perhatian dan Bantuan Bapak, demi terwujudnya kehidupan yang layak bagi warga kami yang kurang mampu kami ucapkan terima kasih. Semoga Allah SWT memberikan imbalan pahala yang berlipat kepada Bapak. Amiin Ya Robbal Alamiin.

Girimukti, 20 Oktober 2007 Kepala Desa Girimukti,

UJAM JAELANI PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA DESA GIRIMUKTI

RT. 01 RW. 06
KAMPUNG MAUNGNYANGSANG

Alamat : Jalan Raya Singajaya Girimukti Singajaya - Garut 44173


DAFTAR NOMINATIF RENCANA KEGIATAN PERBAIKAN RUMAH KUMUH RT. 01 RW. 06 KAMPUNG MAUNGNYANGSANG DESA GIRIMUKTI KECAMATAN SINGAJAYA KAB. GARUT

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA

DESA GIRIMUKTI
Alamat : Jalan Raya Girimukti Singajaya Garut 44173
Nomor Sifat Lampiran Perihal : : : : 465/2009/26-Desa Penting 1 (satu) eksemplar Permohonan Bantuan Aspal Girimukti, 18 Oktober 2007 Kepada Yth. Bapak BUPATI GARUT di GARUT

Disampaikan dengan hormat, bahwa salah satu upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat yaitu dengan memperbaiki infrastruktur yang ada salah satunya yaitu pembukaan dan pengerasan jalan. Atas dasar hal tersebut, kami selaku Kepala Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Kab. Garut dan berdasarkan hasil musyawarah pembangunan desa bersama Pengurus BPD, LPM dan Perangkat Desa di Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Kabupaten Garut yang dilaksanakan pada tanggal 10 September 2007 dan beradasarkan pula Rencana Pembangunan Tahunan Desa (RPTD) Tahun Anggaran 2007-2008, telah sepakat untuk membuka jalan dan pengerasannya yang menghubungkan Desa Girimukti dengan Desa Lainnya. Sehubungan dengan hal tersebut maka kami sampikan surat ini ke hadapan Bapak, yaitu berupa permohonan bantuan aspal dengan daftar inventaris jalan desa terlampir. Kami yakin Bapak dapat memberikan bantuan kepada warga masyarakat kami sebagai wujud kepedulian pemerintah dalam upaya menciptakan masyarakat sejahtera khususnya yang berada di wilayah pedesaan.

Demikian agar menjadi maklum, atas perhatian serta bantuannya kami ucapkan terima kasih. KEPALA DESA GIRIMUKTI,

UJAM JAELANI

TEMBUSAN (Yang Terhormat disampaikan kepada) : 1. Bapak Kabag Perlengkapan Kabupaten Garut 2. Bapak Kepala BAPPEDA Kabupaten Garut 3. Bapak Kepala BPMKL Kabupaten Garut 4. Bapak Kepala Dinas PU Bina Marga Kabupaten Garut

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA

DESA GIRIMUKTI
Alamat : Jalan Raya Girimukti Singajaya Garut 44173
DAFTAR INVENTARIS JALAN DESA DESA GIRIMUKTI KEC. SINGAJAYA KAB. GARUT
NO. (1) 1. 2. NAMA JALAN DESA (2) Cikadu - Ganeas Panimbang Malingping - Cijungklang PANJANG M (3) 2.000 3.000 LEBAR M (4) 3 3 KABUTUHAN ASPAL (5) 60 drum 100 drum KETERANGAN (6) Pengerasan Pembukaan

Girimukti, 18 Oktober 2007 Kepala Desa Girimukti,

UJAM JAELANI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA

DESA GIRIMUKTI
Alamat : Jalan Raya Girimukti Singajaya Garut 44173

KETUA RT KAMPUNG DESA KECAMATAN KABUPATEN

: 03 RW 03 : Cikadu : Girimukti : Singajaya : Garut

SURAT PENGANTAR KETERANGAN KELAKUAN BAIK Nomor : 331.1/05/2009-Desa


Yang bertanda tangan di bawah ini Ketua RT. 03 RW. 03 Kampung Cikadu Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Kabupaten Garut, menerangkan bahwa : Nama Jenis Kelamin Tempat Tgl Lahir Kewarganegaraan Agama Pekerjaan Alamat : LETI SETIAWATI : Perempuan : Garut, 9 Februari 1988 : Indonesia : Islam : Karyawan : Kampung Cikadu RT. 03 RW. 03 Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Kab. Garut.

Orang tersebut di atas warga RT dan RW kami, berdasarkan penelitian berkelakuan baik tidak pernah meresahkan warga dan tidak pernah tersangkut perkara Polisi dan perkara kriminal lainnya. Demikian surat keterangan ini dibuat dengan sebenarnya mohon kepada pihak yang berwajib agar maklum dan untuk dijadikan bahan seperlunya. Mengetahui Ketua RW. 03, Cikadu, 12 Mei 2008 Ketua RT. 03,

DADANG KUSWANA, A.Md.Kes. Regno : ......................................... Mengetahui Camat Singajaya,

SUWINDA Regno : 331.1/44/2009-Desa Mengetahui Kepala Desa Girimukti,

Drs. SARDIMAN TANJUNG NIP. 010217787

UJAM JAELANI

PEMERINTAH KABUPATEN GARUT KECAMATAN SINGAJAYA

DESA GIRIMUKTI
Alamat : Jalan Raya Girimukti Singajaya Garut 44173

KETUA RT KAMPUNG DESA KECAMATAN KABUPATEN

: RW : : Girimukti : Singajaya : Garut

SURAT PENGANTAR KETERANGAN KELAKUAN BAIK Nomor : ..................................................


Yang bertanda tangan di bawah ini Ketua RT. 03 RW. 03 Kampung Cikadu Desa Girimukti Kecamatan Singajaya Kabupaten Garut, menerangkan bahwa : Nama Jenis Kelamin Tempat Tgl Lahir Kewarganegaraan Agama Pekerjaan Alamat : ............................................................................ : ............................................................................ : ............................................................................ : ............................................................................ : ............................................................................ : ............................................................................ : ............................................................................ ............................................................................

Orang tersebut di atas warga RT dan RW kami, berdasarkan penelitian berkelakuan baik tidak pernah meresahkan warga dan tidak pernah tersangkut perkara Polisi dan perkara kriminal lainnya. Demikian surat keterangan ini dibuat dengan sebenarnya mohon kepada pihak yang berwajib agar maklum dan untuk dijadikan bahan seperlunya. Mengetahui Ketua RW. ........., ................................................... Ketua RT. ......,

(................................................ ) Regno : ......................................... Mengetahui Camat Singajaya,

(................................................) Regno : ......................................... Mengetahui Kepala Desa Girimukti,

................................................. NIP.

UJAM JAELANI

Anda mungkin juga menyukai