Anda di halaman 1dari 26

PROPOSAL PBRMOHONAN BANTUAN

KELOMPOK TERNAK AYAM


SUBUR MAKMUR
BUDIDAYA AYAM BANGKOK

KP.PASIRPEUNDEUY R T .02 RW .09 DESA MEKARJAYA


KECAMATAN C IH A M PE L A S KABUPATEN BANDUNG BARAT
PROVINSI JAWA BARAT H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7
2019
P E M E R IN T A H K A B U P A T E N B A N D U N G B A R A T

KECAMATAN CIHAMPELAS
Jalan Raya C iraden No. 08 Telepon (022) 6868647 Kode Pos 40767

Nomor 524/ /^/VII/PMD Cihampelas, 09 Juli 2019


Lampiran 1 (satu) berkas Kepada :
Hal Rekom endasi Yth. Bapak Bupati Bandung Barat
di
Tempat

Menindaklanjuti Proposal Kelompok Ternak Ayam Subur Makmur


Nomor : 01/KTA-SM/I/2019 tanggal 17 Juni 2019 perihal Permohonan Bantuan,
yang berlokasi di Kp. Pasir Peundeuy RT/RW. 02/09 Desa Mekarjaya
Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat. Dengan ini kami
memberikan rekomendasi dengan ketentuan/syarat sebagai berikut:
1. Melaksanakan peraturan dan ketentuan-ketentuan yang berlaku;
2. Selalu berkoordinasi dengan pihak Kecamatan dan Instansi terkait tentang
penggunaan dan pertanggungjawaban anggaran kegiatan;
3. Penggunaan anggaran kegiatan/dana bantuan dilaksanakan sesuai dengan
proposal;
4. Belum pemah menerima bantuan sejenis dari pihak Pemerintah;
5. Melaporkan secara berkala tahapan kegiatan yang dilaksanakan oleh Ketua
Kelompok Ternak Ayam Subur Makmur dan menyertakan SPJ-nya.
Apabila dalam pelaksanaanya tidak memenuhi ketentuan/syarat
termaksud diatas, maka rekomendasi ini menjadi tidak berlaku dan segala
sesuatu yang berkaitan dengan aspek hukum menjadi tanggung jawab Ketua
Kelompok Ternak Ayam Subur Makmur sepenuhnya.
Demikian rekomendasi ini dibuat untuk dapat dipergunakan
sebagai mana mestinya.

CIHAMPELAS,

NIP. 19650512 199202 1 001


PEM ER IN TA H K ABUPATEN BANDUN G BA R A T
K E C A M A TA N C IH A M PELA S

DESA MEKARJAYA
JL Raya Cihamirung Na02 Telp. (022) 87800449 Kode Pos 40767

Mekarjaya, 21 Juni 2019

Nomor :>^/JS7D S/2019 Kepada:


Lamp : 1 (Satu) Berkas Yth : Bapak Bupati Bandung Barat
Perihal : Rekomedasi Di
Tempat

Memperhatikan Proposal dari Kelompok Temak Ayam Subur Makmur yang beralamat
di Kp.Pasirpeundeuy Rt.02 Rw.09 Desa Mekarjaya Kecamatan Cihampelas Kabupaten
Bandung Barat. Nomor: 01/KTA-SM/I/2019.Perihal Permohonan Bantuan Dana untuk
pengembangan Temak Ayam Bangkok.

Dengan ini kami sampaikan bahwa pada prinsipnya kami tidak keberatan dan
memberikan REKOMENDASI Permohonan Bantuan Dana tersebut sebesar Rp.50.000.000,-
(Lima Puluh Juta Rupiah) Kepada Bapak Bupati Bandung Barat, sepanjang yang
bersangkutan dapat memenuhi hal-hal sebagai berikut:

1. Memenuhi/mematuhi peraturan dan ketentuan ketentuan yang berlaku.

2. Berkoordinasi dengan Instansi/Lembaga terkait.

3. Kegiatan yang dilaksanakan harus sesuai dengan proposal yang dibuat.

Demikian rekomendasi ini dibuat untuk dapat dipergunanakan sebagaimana mestinya.


PEM ERINTAH K ABUPATEN BAN D U N G B A R A T
K EC A M A TA N C IH A M PELA S

DESA M EKARJAYA
JL Raya Cihaminmg Na02 Telp. (022) 87800449 Kode Pos 40767

SURAT KETERANGAN DOMISILI

Nomor:

Kepala Desa Mekarjaya Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat dengan ini
menerangkan sebenamya bahwa :

Nama Kelompok :SUBUR MAKMUR

Nama Ketua : ACEP MUNANDAR

Alamat Kp.Pasirpeundeuy Rt.02 Rw.09 Desa Mekarjaya

Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat

Kelompok tersebut diatas benar adalah salah satu kelompok didesa kami,berdasarkan
pengantar RT/RW dan penelitian kami betul kelompok tersebut berdomisili Di Kp.Pasir
Peundeuy Rt.02 Rw.09 Desa Mekarjaya Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat.

Demikian Surat keterangan domisili ini kami buat dengan sebenamya dan untuk dipergunakan
seperlunya.

Mekarjaya, 21 Juni 2019


P.j Kepala Desa Mekarjaya
KELO M PO K T E R N A K A Y A M
SU BU R M AKMUR
KP.PASIRPEU N D BU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K E C AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O VIN SI J A W A B A RA T.H P. 0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

BERITAACARA PEMBENTUKAN KELOMPOK

Pada Hari ini SelasaTanssal Empat Belas Bulan Juni Tahun Dua Ribu Enam Belas,
Bertempat Di Rumah Bp.Acep Munandar Di Kp.Pasirpeundeuy Rt.02 Rw.09 Desa Mekarjaya
Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat Provinsi Jawa Barat, Telah dilaksanakan
Musyawarah KelompokTernak Ayam Dengan hasil Kesepakatan Bahwa KelompokTersebut adalah
KELOMPOK TERNAK AYAMSUBUR MAKMUR Dengan Susunan sebagai berikut:
Ketua : Acep Munandar
Sekertaris : Ahmad Parid
Bendahara : Siti Maryamah
Anggota : Odang
Asep Royani
Muhtarudin
Doni Andri Wijaya
Firmansyah.SB,S.PD.I
Husen Rustandi
Saepul Basar
Demikian berita acara ini dibuat dengan sebenarnya dan untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya serta dijadikan sebagai bahan lebih lanjut.

Ketua Sekretaris
n L S H P M t TERNAK AYa A

ACEP MUNANDAR AHMAD PARID

PPL Kecamatan P.j Kepala Desa Mekarjaya


KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
K P .P A SIR P E U N D E U Y R T .02 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A TE N BANDUNG B A R A T PROV1NSI J A W A B A RA T.H P. 0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

SU SU N A N PEN G U R U S

NO NAMA JA B A T A N TANDATANGAN

1 Acep Munandar Ketua

2 Ahmad Parid Sekertaris

3 Siti Maryam ah Bendahara c tir t


4 Odang Anggota

5 Asep Royani Anggota

6 Muhtarudin Anggota (M ^ r
7 Firmansyah.SB,S.PD.I Anggota 1
8 Doni Andri Wijaya Anggota

9 Husen Rustandi Anggota

10 Saepul Basar Anggota


K ELO M PO K T E R N A K A Y A M
SU B U R M AKMUR
K P .P A S IR P E U N D E U Y R T .02 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

Mekarjaya, 17 Juni 2019


Nomor: 01/KTA-SM/l/2019 Kepada Yth,
Lampiran : 1 ( satu ) berkas Bapak Bupati Bandung Barat
Perihal : Permohonan Bantuan Di
Tempat

Assalamu’alaikum Wr.Wb
Dengan Hormat
Menyadari akan kekuatan ekonomi kerakyatan yang begitu tangguh menghadapi
terpaan krisis ekonomi lokal maupun global, maka dengan ini kami masyarakat yang
merupakan bagian dari bangsa secara keseluruhan bermaksud untuk memberdayakan
diri dalam wadah usaha kelompok yang tujuannya tiada lain untuk membuat usaha yang
diharapkan dapat memberikan penghasilan yang pasti dan mudah dikembangkan yaitu
berternak Ayam Bangkok.
Selanjutnya dengan ini kami kelompok Ternak Ayam yang tergabung dalam
Kelompok Ternak Ayam Subur Makmur, mohon diperkenankan untuk menyampaikan
proposal secara usaha pemberdayaan masyarakat tersebut Kepada Bapak Bupati
Bandung Barat sebesar Rp.50.000.000 (Lima Puluh Juta Rupiah)
Tiada lain harapan kami semoga Bapak Bupati Bandung Barat dapat membantu
kami dalam memberdayakan diri dalam wadah kelompok Ternak Ayam Subur Makmur.
Demikian proposal ini kami sampaikan atas perhatiannya kami haturkan
terimakasih.
Wassalaamu’alaikum wr.wb.

Ketua Sekertaris

Kab. Bandung Bw*


ACEP MUNANDAFT 'AHMAD PARID
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D EU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A TE N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Dari segi sisi bisms,dari dulu hingga sekarang peluang budidaya ayam bangkok masih
terus menjajikan.jika usaha budidaya ayam bangkok ini terus Di jalankan dari bentuk
penghobi pasti lebih mudah dan menyenangkan saat di jalankan.Ayam bangkok adalah
sebagai salah satu jenis ayam aduan karena ayam ini yang memiliki postur tubuh
besar,gesit dan agresif. Selain itu ayam bangkok juga memiliki mental tarung baja dan
memiliki karakter yang luar biasa.
Ayam Bangkok banyak di kenal oleh masyarakat dan di budidayakan di pedesaan.
Karena perawatannya tergolong mudah , daya tahan hidupnya cukup tinggi, adpatasi
dengan lingkungan dan makanan muda serta banyak digemari masyarakat karena baik
daging maupun telurnya memiliki cita rasa yang lebih disukai di bandingkan ayam rasa
tau ayam kampung biasa. Secara umum, ayam bangkok masih banyak di pelihara secara
Ekstensif-Tradisional atau umbaran walaupun sudah ada beberapa peternak yang
membudidayakan secara intensif, Namun jumlahnya masih sedikit.
Oleh karena itulah peluang usaha beternak ayam bangkok akan selalu terbuka lebar
untuk siapa saja yang ingin menggeluti dan tertarik menekuninya dan dengan
pemeliharaan yang intensif, pemberian pakan dan vaksin secara teratur serta menjaga
kebersihan kandang maupun lingkungan sekitarnya , pertumbuhan ayam bangkok akan
lebih cepat.
1.2 Visi Usaha
Untuk mengembangkan ternak ayam bangkok di Desa Mekarjaya Kecamatan Cihampelas.
1.3 Misi
1. Menciptakan lapangan pekerjaan.
2. Membangun semangat usaha.
3. Membangun kemandirian masyarakan dalam menghadapi tantangan global.
4. Menambah pendapatan usaha.
1.4 Tujuan kegiatan
Tujuan dari usaha ini yaitu untuk mengembangkan potensi peternakan ayam bangkok
sehingga mampu membuka peluang kerja baru yang pada akhirnya akan meningkatkan
pendapatan dan kesejahteraan hidup.

1.5 Manfaat kegiatan


1. Mengembangkan potensi peternakan ayam bangkok.
2. Menambah pengalaman dan meningkatkan kerja sama dalam manajemen usaha.
3. Membuka peluang kerja baru.
4. Meningkatkan pendapatan atau penghasilan.
5. Meningkatkan semangat kewirausahaan.

1.6 Jenis usaha


Jenis yang di maksud adalah peternakan ayam bangkok.

1.7 Lokasi pemeliharaan


Usaha peternakan ayam bangkok ini berlokasi di Kp.Pasirpeundeuy Rt.02 Rw.09
Desa Mekarjaya Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat
1.8 Kelebihan usaha
Usaha peternakan ayam merupakan salah satu usaha dengan keuntungan yang cukup
besar. Maka usaha ini banyak di minati para pencari usaha. Selain itu menjalankan usaha
ini juga memiliki waktu yang relative cukup santai, jadi usaha ini tidak mengganggu
kegiatan sehari-hari.
1.9 Kekurangan usaha
Dalam merawat ayam di perlukan teknik dan pengetahuan yang tepat tentang
peternakan. Karena beternakayam tidaklah mudah, Karena takaran makan,minum, luas
kandang serta lingkungan kandang juga harus disesuaikan agar ayam dapat tumbuh
dengan baik. Karena banyak penyakit seperti flu burung, dan penyakit ayam lainnya
dapat mengancam usaha.
1.10 Strategi pemasaran
Untuk pemasarannya, pada tahap awal hasil ternak akan di jual di pasarkan langsung
ke pasar-pasar tradisional baik yang ada di sekitar peternakan maupun pasar lain yang
ada di Magelang. Selain itu, hasil ternak dapat dijualkepada konsumen seperti
masyarakat sekitar khususnya bagi pecinta ayam bangkok.
1.11 Struktur Kelompok

NO NAMA JABATAN ALAMAT


1 Acep Munandar Ketua Kp.Pasirpeundeuy Rt.02/09 Desa Mekarjaya
2 Ahmad Parid sekertaris Kp.Pasirpeundeuy Rt.04/09 Desa Mekarjaya
3 Siti Maryamah Bendahara Kp.Pasirpeundeuy Rt.02/09 Desa Mekarjaya
4 Odang Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.01/09 Desa Mekarjaya
5 Asep Royani Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.02/09 Desa Mekarjaya
6 Muhtarudin Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.02/09 Desa Mekarjaya
7 Doni Andri Wijaya Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.01/09 Desa Mekarjaya
8 Firmansyah SB,S.PD.I Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.02/09 Desa Mekarjaya
9 Husen Rustandi Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.03/09 Desa Mekarjaya
10 Saepul Basar Anggota Kp.Pasirpeundeuy Rt.01/09 Desa Mekarjaya

Mekrajaya, 17 Juni 2019


Ketua Sekertaris

TVRNAK AYAM
s o B ttR m m m
Kp.P«tirpeufxteuy RT.il m m
Mtkwjayt-kM.
Kafa. Bttwkm | N r j
ACEP MUNANDAR AHMAD PARID
KELOMPOK TERNAKAYAM
SUBUR MAKMUR
K P .P A SIR P E U N D B U Y R T .02 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A TE N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7
BAB II
LANDASAN TEORI
2.1 Tujuan Pengembangbiakan

Dengan mengembangbiakkan ayam bangkok dan menyilangkannya dengan


berbagai jenis ayam lokal yang berada di Indonesia, jelas hal ini akan memperkaya-
keanekaragaman ayam lokal di Indonesia. Mengembangbiakkan ayam bangkok
memang memerlukan kreativitas. Peternak yang kreatif tidak puas jika hanya berhasil
mengembangbiakkan ayam bangkoknya. Peternak kreatif akan berupaya menyilangkan
ayam bangkok dengan berbagai jenis ayam lokal unggul. Pada akhirnya akan diperoleh
berbagai jenis ayam baru hasil dari penyilangan. Suatu contoh, bagaimana hasil
penyilangan antara ayam bangkok dengan ayam pelung, ayam kedu, atau ayam ciparage.
Hal inilah yang belum mendapat perhatian serius dari penggemar ayam.

2.2 Cara Pengembangbiakan

Keberhasilan mengembangbiakkan ayam bangkok - selain ditentukan oleh


kemampuan peternak dalam memelihara dan merawat anak ayam yang berhasil
ditetaskannya - juga ditentukan oleh kualitas induk. Tidak seperti beternak ayam
kampung atau ayam potong, beternak ayam bangkok juga harus memperhatikan gaya
bertarung ayam yang dipelihara. Bahkan, dalam memilih induk ayam bangkok, ada yang
melihat silsilah atau asal-usulnya. Ini perlu karena sifat kedua induk akan diwariskan
kepada keturunannya dengan perbandingan 50%:50%. Jago bangkok mantan juara
biasanya dijadikan induk pejantan dengan harapan keturunannya kelak mewarisi bakat
induknya.
Untuk memilih induk ayam bangkok unggul yang akan dijodohkan, berikut ini ada
hal-hal yang perlu diperhatikan.

a) Memilih pejantan
Pejantan unggul biasanya akan menghasilkan anak yang unggul pula. Suatu contoh
pemilihan pejantan ayam bangkok secara gegabah, misalnya tubuhnya kecil, kakinya
pengkor, dan umurnya sudah terlalu tua. Pejantan seperti ini tidak akan menurunkan
keturunan yang berkualitas. Bahkan, daya tetes telur dengan pejantan seperti itu sangat
rendah. Hal ini disebabkan kemampuan kawin dari pejantan seperti itu tergolong jelek.
Untuk mengatasi kegagalan seperti itu, pemilihan pejantan harus betul-betul selektif.

b) Memilih induk betina

Untuk mendapatkan keturunan yang berkualitas, selain pejantan harus unggul,


induk betina juga harus unggul. Menurut pengalaman penulis, kebersihan mendapatkan
keturunan ayam bangkok unggul sekitar 50% ditentukan dari induk betinanya.

2 .3 P e n j o d o h a n U s a h a

Penjodohan dalam beternak ayam bangkok dimaksudkan untuk mendapatkan


keturunan-keturunan yang berkualitas. Tanpa usaha penjodohan - induk betina bebas
kawin dengan sembarang jago bangkok atau jago kampung yang diumbar di pekarangan
- akan dihasilkan keturunan yang tidak dapat dipertanggungjawabkan mutunya. Mungkin
keturunan yang dihasilkan mempunyai sosok tubuh kecil seperti ayam kampung.
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
K P .P A SIR P E U N D E U Y R T .02 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K E C AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A TE N BANDUNG B A R A T PRO VIN SI J A W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

BAB III
PEMBAHASAN

3.1 Cara Pemeliharaan


Kandang dan pemeliharaan merupakan satu kesatuan karena ayam bangkok tidak
dapat hanya dikandangkan saja tanpa dipelihara. Atau sebaliknya, tak mungkin ayam
bangkok dipelihara tanpa mempunyai kandang. Ayam bangkok yang dipelihara dan
dikandangkan dengan asal-asalan jelas kurang mendatangkan manfaat bagi pemiliknya.
Sebelum dibahas masalah perkandangan untuk ayam bangkok secara detil, terlebih
dahulu akan diuraikan tentang pemeliharaan ayam bangkok.

3.2 Cara memberi makan yang bergizi


Di berikan sejak lahir atau dari kutuk untuk mendapatkan ayam bangkok yang
tangguh maka sejak kecil ayam bangkok harus di beri pakan yang cukup bergizi., Dengan
diberikannya makan yang bergizi diharapkan kutuk bangkok tersebut dapat tumbuh
normal hingga dewasa agar tidak pernah terserang penyakit., Demikian setelah dewasa,
ayam bangkok jantan dewasa akan mempunyai bentuk tubuh yang kekar dan tegap.
Otot-otot yang kuat, tulang yang besar dan kuat, bulu yang subur dan mengkilap, serta
mempunyai kekuatan atau stamina yang kuat. Untuk menghasilakan ayam bangkok yang
diinginkan harus di berikan perawatan khusus,kesabaran,dan ketekunan dari peternak.
BAB IV
PENYAKIT DAN PENCEGAHAN
Beberapa jenis penyakit dialami ayam bangkok serta pengobatannya
1) Penyakit Snot(Coryza)
Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Haemophillus Gallinarum. Penyakit ini biasanya
muncul akibat adanya perubahan musim dan ditemukan didaerah tropis
Pengobatan
Pengobatan dengan cara pemberiaan preparat sulfat seperti sulfathiazole.
2) Penyakit Ngorok atau Chronic Respiratory Disease (CRD)
Penyakit ini disebabkan oleh bakteri Mycoplasma galisepticum.
Pengobatan
Pengobatan ini dengan cara diberikan pada baytrit 10 %peroral.
3) Penyakit berak kapur
Penyakit ini di sebabkan mortalitas yang sangat tinggi pada anak ayam umur 1-10 hari.
Pengobatan
Pengobatan ini dilakukan dengan cara menyuntikan antibiotik seperti mycomas didada
ayam.

BAB V
RENCANA ANGGARAN BIAYA

NO URAIAN VOLUME SATUAN JUMLAH


1 Induk Ayam Bangkok 18 Ekor 2,000,000 36,000,000
2 Pakan Ayam 150 Kg 12.000 1,800,000
3 Pembuatan Kandang 10 Buah 250.000 2,500,000
4 Pembelian Obat Obatan 23Set 1.000.000 3,000,000
5 Pembelian Kurung Ayam 15 Bh 100.000 1,500,000
6 Mesin Giling Pakan 1 Bh 1.500.000 1,500,000
7 Instalasi Listrik 1 Set 1.000.000 1,000,000
8 Operasional 4 Bln 200,000 1,200,000
9 Terpal 3 Bh 500.000 1,500,000
50,000,000

Merkarjaya, 17 Juni 2019


Ketua Bendahara

IMPOK TERNAK AYAJtA


S O B U R M flK M U R ,
K p^isiq^uncteuy RT.02 RW.fS( ^ I J lM T
A m * M e k a r ja y a - k a c , C l h a m p e l a a \ / \
»P B i n d u n g B a r a t ^

ACEP MUNANDAR SITI MARYAMAH


KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D EU Y R T . 0 2 R W . 0 9 D E SA M E K A R JA Y A K E C AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

BABY
PENUTUP

Demikiantah proposal bisnis ini saya buat. Semoga proposal usaha ini berguna bagi
para pembaca. Semua data yang saya dan anda butuhkan untuk membuka suatu usaha
terkhusus usaha budidaya ikan nila telah tercantum di dalam proposal yang say buata
ini. Semoga apa yang telah saya tulis dan rencanakan dapat menjadi inspirasi buat para
pembaca.
Dengan harapan dapat melaksanakan semua rencana-rencana serta tujuan yang
telah saya buat. Mohon maaf bila ada kesalahan kata-kata atau pun tulisan. Semua
kekurangan datangnya dari saya dan kelebihan datang nya hanya dari Tuhan Yang Maha
Esa . saya ucapkan terima kasih.

Mekarjaya, 17 Juni 2019


Ketua Sekertari

ACEP MUNANDAR
KELOMPOK TERNAKAYAM
SUBUR MAKMUR
K P .P A SIR P E U N D E U Y R T .02 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJA W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

A N G G A R A N DASAR

K E L O M PO K T E R N A K AYAM SU B U R M AKM UR

BAB I

Nama,Tempat, Kedudukan,Dan Wilayah Kerja


P asal1
1. Perkumpulan ini bernama Kelompok TERNAK AYAM SUBUR MAKMUR
2. Kelompok Ternak Ayam Subur Makmur berkedudukan di Desa Mekarjaya
Kecamatan Cihampelas Kabupaten Bandung Barat Propinsi Jawa Barat
3. Wilayah kerja meliputi Desa Mekarjaya

BAB II

A ZA S DAN T U J U A N

Pasal 2
1. Kerja Kelompok Ternak Ayam berazaskan Pancasila dan UUD 45
2. Tujuan :
a. Mengembangkan kesejahteraan anggota pada khususnya dan kemajuan
lingkungan kerja pada umumnya,dalam rangka mewujudkan masyarakat yang adil
dan makmur
b. Berpegang sebagai unit produksi dan pelayanan ekonomi dan sosial yang
menggerakan dan menghimpun dana dari anggota yang tidak memberatkan guna
menciptakan modal bersama untuk tujuan produktip dan pelayanan ekonomi dan
kesejahteraan anggota.
c. mengembangkan jiwa dan semangat untuk bekerja sama saling menolong dalam
upaya memperbaiki taraf hidup anggota dan keluarganya.
d. Ikut serta mewujudkan kehidupan sosial ekonomi masyarakat di wilayah kerja dan
sekitarnya.
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D EU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJA W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

P asal 3

I.Pengurus wajib menetapkan kebijakan


a. Kebijakan mengenai penerimaan dan pemberhentian dan penerimaan anggota
b. Kebijakan pola usaha tani yang dilaksanakan oieh anggota kelompok
c. Pengurus mengusahakan agar selalu melaporkan keuangan kelompok secara teliti
kepada anggota
d. Dilakukan pembinaan kepada anggota sesuai AD/ART
e. Menyampaikan informasi - informasi yang bermartabat kepada seluruh anggota
kelompok pada saat pertemuan kelompok.

BAB IV

JA B A T A N DAN URAIAN T U G A S PE N G U R U S

P asal 4

Jabatan dalam kepengurusan dan uraian dan tugasnya sebagai berikut:


1. KETUA Menjalankan tugas tugas:
a) Memimpin Rapat Kelompok dan rapat pengurus
b) Menanda tangani surat menyurat dan surat surat berharga
c) Mewakili kepentingan kelompok kedalam dan keluar
d) Memimpin pelaksanaan pungsi pungsi Manajemen
2. SEKRETARIS Mejalankan tugas tugas:
a) Mencatat notulen rapat kelompok dan rapat pengurus
b) Membuat undangan rapat Kelompok
c) Melaksanakan surat menyurat dan mengarsipkannya
d) Menyelengarakan administrasi non keuangan yang di perlukan
e) Menyusun laporan kegiatan bulanan dan tahunan
3. BENDAHARA menjalankan tugas tugas:
a ) M e n c a ta t p e n g e lu a ra n d a n p e m a s u k a n k e u a n g a n

b) Menyelenggarakan dan memelihara administrasi keuangan kelompok


c) Menyusun keuangan bulanan & Tahunan (neraca dan laporan laba rugi
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
K P .P A SIR P E U N D E U Y R T .02 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A R A T.H P . 0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

BAB V

RAPA T A N G G O TA

P asal 5

1. Pengambilan keputusan rapat anggota berdasarkan musyawarah untuk mencapai


Mupakat
2. Dalam hal tidak mencapai mupakat, maka pengambilan keputusan oleh rapat
anggota Berdasarkan suara terbanyak dan jumlah anggota yang hadir.
3. Anggota yang tidak hadir tidak dapat mewakilkan suara kepada anggota yang lain
BAB VI

PEN GU RU S

P asal 6

Untuk mengelola kelompokTernak mengatur dan menyelenggarakan kegiatan Pelayanan


kepada anggota maka di bentuk pengurus:
a. Pengurus KelompokTernak dipilih dari dan oleh anggota
b. Yang dapat dipilih jadi pengurus adalah yang memenuhi syarat - syarat sebagai
berikut:
- Memiliki sifat jujur, mempunyai nama baik dilingkungan masyarakat
- Mempunyai waktu,dan mampu mengelola Kelompok
P asal 7

1. Masa jabatan pengurus kelompok 5 ( lima ) Tahun dan setelah dapat dipilih kembali
Dan dapat dipili menjadi pengurus kelompok maksimal 3 x masa jabatan
2. Pengurus terdiri dari 3 Orang yaitu Ketua, Sekretaris dan Bendahara.
3. Tiga orang Pengurus terpilih wajib bermusyawarah untuk menentukan Tugas
diantara Mereka
4. Sebelum memangku jabatan, Pengurus Kelompok yang terpilih mengucapkan
sumpah Atau janji .
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D BU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A RA T.H P. 0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

P asal 8

1. Pengurus tidak menerima gaji, kecuali ada usulan dari anggota


2. Kegiatan pengurus di biayai sesuai dengan kemampuan kelompok itu sendiri
BAB VII

M O D A L K EL O M PO K

P asal 9

1. Modal Kelompok Ternak :


a. Modal sendiri / Swadaya
b. Modal Pinjaman
2. Modal sendiri berasal dari simpanan anggota,tabungan anggota, bantuan atau
sumbangan, hibah dan lain - lain yang tidak mengikat.
3. Untuk memperbesar usahanya, kelompok dapat memperoleh modal pinjaman yang
tidak merugikan kelompok dan anggota.
a. Berupa pinjaman anggota
b. Bank atau sumber lain yang syah.
BAB VIII

SISA HA SIL U SA H A

P asal 10

1. Pembagian sisa hasil usaha (SHU ) ditetapkan sebagai berikut:


a. 35 % Untk penambahan modal kelompok
b 10% Untuk dana kesejahteraankelompok
c 10 % Untuk jasa simpanan
d 30 % Untuk jasa pinjaman
e. 10% Untuk administrasi
f. 30 % Cadangan Kas
g. 5 % Untuk dana social.
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D EU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K EC AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJA W A B A R A T .H P .0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

A N G G A R A N RUM AH T A N G G A

K E L O M PO K T E R N A K AYAM SU B U R M AKM UR

D e sa M e k a rja y a K e c a m a ta n C ih a m p e la s K a b . B a n d u n g B a ra t

BAB I

KEANGGOTAAN

P asal I

1. calon anggota baru dapat menjadi anggota penuh apa bila yang bersangkutan yang
berasal dari dalam dan luar wilayah Desa Mekarjaya dan Kec. Cihampelas yang
memenuhi kewajiban - kewajiban.
2 .Kewajiban - Kewajiban yang di maksud adalah :
a. loyalitas kepada kelompok
b. Partisipasi pada kelompok
c. Kerja sama .
3.Pengurus Kelompok dapat dinyatakan tidak menjadi pengurus apabila yang
Bersangkutan tidak menjadi petani/peternak maka anggotanya wajib mengajukan
Revitalisasi / perubahan struktur kepengurusan

BAB II

HAK DAN K E W A JIB A N A N G G O T A

P asal 2

I.Setiap anggota mempunyai hak suara dan berhak untuk bicara dan menyampaikan
usulan di dalam maupun diluar rapat anggota
2.Setiap anggota mempunyai hak untuk dipilih dan memilih sebagai pengurus Kelompok
3.Setiap anggota mempunyai hak dan menelaah pembukuan kelompok setiap saat atau
pada saat rapat kelompok
KELOMPOK TERNAK AY AM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D EU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K E C AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJA W A B A R A T.H P . 0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

BAB III

U SA H A DAN K EG IA TAN

Pasal 3
Pemupukan modal didasarkan atas kepentingan dan musyawarah bersama dan
digunakan untuk kepentingan bersama untuk mencapai tujuan tersebut Kelompok
Ternak Ayam Subur Makmur melakukan usaha sebagai berikut:
1. Mengusahakan pemupukan modal yang berasal dari tabungan para anggota dan
usaha - usaha lain yang tidak bertentangan dengan ketentuan hukum yang berlaku
2. Memberikan masukan ekonomi kepada para anggota untuk tujuan produktip dan
kesejahteraan dan pelayanan yang mudah, dan cepat

B A B IV

KEANGGOTAAN

P asal 4

1. Yang menjadi anggota Kelompok Ternak Ayam Subur Makmur adalah hamparan
dan domisili usaha bersama para peternak tidak sedang terlibat dalam kegiatan
yang dilarang oleh undang - undang.
2. setiap anggota kelompok wajib;
a. Mentaati AD dan ART yang telah di sepakati
b. Memahami dan menerima AD dan ART
c. Melunasi tabungan / Simpanan pokok
d. Melunasi Tabungan wajib yang telah di sepakati
3. Kelompok Ternak dapat menerima anggota baru dengan syarat - syarat khusus yang
Diatur lebih lanjut dalam anggaran rumah tangga dan kebijakan kelompok.
4. Tata cara penerimaan dan pemberitahuan anggota diatur dalam anggaran rumah
Tangga dan pola kebijakan kelompok.
KELOMPOK TERNAK AYAM
SUBUR MAKMUR
KP.PASIRPEU N D EU Y R T .0 2 R W .0 9 D E SA M E K A R JA Y A K E C AM ATA N CIHAM PELAS
K A B U P A T E N BANDUNG B A R A T P R O V IN S IJ A W A B A RA T.H P. 0 8 1 7 4 3 1 8 2 7

BAB V

PE R T E M U A N

P asal 5

1. Pertemuan kelompokdilakukan secara rutin 3 kali dalam sebulan minimal 1 kali dalam
sebulan sesuai dengan kesepakatan bersama
2. Pertemuan pengurus dan anggota kelompok dilaksanakan 1 kali dalam setahun
3. Dalam setiap pertemuan kelompok tani dengan moto dari, untuk dan oleh anggota
4. setiap anggota wajib mengikuti pertemuan yang telah disepakati Bersama
BAB VI
SANGSI

P asal 6

I.Seluruh anggota dan pengurus kelompok wajib mentaati peraturan yang sudah
ditetapkan dalam anggaran dasar dan anggaran rumah tangga
2. Anggota dan pengurus kelompok yang dengan sengaja melanggar atau tidak taat
Pada peraturan yang telah di tetapkan dalam AD/ART akan dikenakan sangsi
3. Bentuk sanksi yang dikenakan kepada anggota yang melanggar aturan yang di tetapkan
dalam musyawarah anggota
4. Anggaran rumah tangga ini diterima dan di sahkan di Kp.Pasirpeundeuy Rt.02 Rw.09
Ds Mekarjaya Kec.Cihampelas Kab. Bandung Barat Provinsi Jawa Barat

KELOMPOK TERNAK AYAMSUBUR MAKMUR

Ketua Kelompok Sekretaris

ACEP MUNANDAR AHMAD PARID


p r o v in s i ja w a b a r a t P R O V IN S I JA W A B A R A T
K A BU PA TEN BAN DUN G BARA T K A B U PA T E N B A N D U N G B A R A T
NIK 3517100 1 0 1 8 1 0 0 1 0 NIK : 351710500510005a
Nama . ACEP MUNANUAR Nama AHMAD PA R ID
Tempat/Tgl Lahir . BANDUNG. O1-0M981 Tempat/Tgl Lah*
Jems Kutamm :LAKRAKI GdDerah BANDUNG, 20-05 1990
Jen is kelamin LAK1LAKI G ol D a ra h
Alamat : KP. PASIR PEUNDEUY Alamat KP. P A SIR P E U N D E U Y
RTRW .003/009 R T/R W 004/009
KeMDesa : MEKARJAYA Kel/Desa • ■4 5 '
MEKARJAYA
Kecamatan CIHAMPELAS Kecamatan CIHAM PELAS
Agama :ISLAM Agama ISLAM
Status Perkawinan: KAWIN Status Perkawinan KAWIN
Pekerjaan , : BURUH HARIAN LEPAS BANtXINGBAHAI
OMKns Pekerjaan BU R U H HARIAN LEPAS
■KewarganegJfraan: WNI Kewarganegaraan WNI
Berlaku Hingga : 0101-2017 Berlaku Hingga SE U M U R H ID U P

P R O V IN S I JA W A B A R A T
KA BU PA TEN BAN DUN G BARAT
P R O V I N S I JA W A B A R A T
NIK : 35171043 0 5 8 1 0 0 1 8 K A BUPA TEN BANDUNG BARAT
Nama SRI MARYAMAH NIK : 3517101510710017
Tempat/Tgl Lahir : BANDUNG, 03-05-1969
JenisKelamin : PEREMPUAN Got Darah : AB Nama : HUSEN RUSTANDI
Tempat/Tgl Lahir : BANDUNG. 12-10-1979
Alamat ; KP. PASIR PEUNDEUY
Jems Kelarnm ;LAKMAKI Gol Darah :
RT41W :002/009 Alamat ; KP. PASIR PEUNDEUY
KeVDesa : MEKARJAYA C j £ * RT/RW ;003/009
Kecamatan -: CIHAMPELAS KekDesa : MEKARJAYA
Agama ISLAM Kecamatan . CIHAMPELAS
Status Perkawinan: KAWIN Agama : ISLAM
Pekerpan . : MENGURUS RUMAH TANGGA BANWJNGBARAT Status Perkawinan: KAWIN
Kewarganegaraan: WNI Pekerjaan : BURUH HARIAN LEPAS BANDUNGBARAT
Berlaku Hingga : 03-05-2017 Kewarganegaraan: WNI 05-11-2012
i p ?
Berlaku Hingga : 12-10-2017

* - -. J,-;---- - -- ^
V
^ — --------------------------------------- --------------------------------:_____ _ J G

P R O V IN S I JA W A B A R A T
K A BU PA TEN BA N D U N G BARAT
P R O V IN S I JA W A B A R A T
K A B U P A T E N B A N D U N G BA RA T NIK : 3 517100504730008
NIK 3217100405810009 MUHTARUDtN
SAEPULBASAR Tempat/Tgl Lah» BANDUNG, 0504-1973
TempetTg! Lahir BANDUNG. 0*05-1981 if®** Jems Kebnwi LAKI-LAKI Gol Darah
:LAiO-LW<l Gol. Darah.- fn -3 KP. PASIR PEUNDEUY
<P PASIR PEUNDEUV Alamat
RT/RW 002/009
RT.RV* V OOI CCS Kel/Desa MEKARJAYA
MEKARJAYA Kecamatan CIHAMPELAS
CIHAMPELAS Agama ISLAM
Ao* t* SLAM Status KaMn -.KAWIN Status Pertrawnan KAWIN
FM w - BURUH HARIAN LEPAS BANDUNG BARAT, 28-03-2012
C*06-201’ Pekerjaan BURUH HARIAN LEPAS
KEPALA DINAS KEPENDUDUKAN DAN Kewarganegaraan; WNI
PENCATATA,>SIPIL)
berlaku Hingga : 05^)4-2017
Drs'l<«M*U^TOO0SliM
TaPlS75ii51®iSioor

P R O V IN S I J A W A B A R A T
K A BU PA TEN BA N D U N G BARA T P R O V IN S I JA W A B A R A T
K A BU PA TEN BAN DUN G BA RA T
NIK 32 1 7 1 0 0 7 1 1 8 5 0 0 0 b
___aiSBMSQYANI 4
NIK : 3517101804830055,
Tempat/Tgl Uh»r :BANOUNG. 07-11-1985 Nhma DONI a n o h i WUAYA
Jens Ketamin -ft- :LAK1-LAKI Gd Darah !empat/Tgl Lahir . BANDUNG. 18-04-1983
Alamat « S ;KP-PASIR PEUNDEUY J e n s Kflamifi LAKM AKI Gol Darah
RT«W:/^i002j008 ^ Alamat ' , KP. PASIR Pi UNOEUY ft
KeVDesa % aJ®ARJAYA Ri.-RW . CKM. 009 : ft
Kecamatan /CIHAMPELAS K eL D e«. f tft MEKARJAYA f t -ft 'ft
.Agama :ISLAM Kecamatan ; GIHAMPl I AS
Status Perkawtaan; KAWIN ' BANDUNGBAKAT Agama ; : ISLAM
Pekerjaan iB U R U H H /^ ^ A S v i -• 06-MOB ft *f Slahis Perkawman: KAWIN.
i Kewarganegaraan; WNt Pekerjaan WIRASWASTA
Kevvarganegara®: WNI
; BecWwHngga: ;07-l1-20t7
B U lI Berlaku Hingga m : 18-04-2/H7

f.'-Tfe.
P P O V IN S ! 1AWA B A R A T
K A BUPA TEN BANDUNG BA RAT
NIK " : 3 E l? 1 0 0 5 0 5 b 5 0 0 5 c!
FIRMANSYAH SB, & PDJ •:

3§ f e r BANDUNG, 05-05-1966
UWf-LAKt
j ......
Gal. Sarah
KP.PASIRPEUNDEUY --4
RT/fW 0C2AX39 /
K b VD * S3 M H K A R JA Y i. Z ■> Al‘- ' ;
Kecam aten rC IHAyPBAS
IS U tt*
S a te s P w lu w ifia B - '1W ' I'H’O "" F '<:
m»jaan KARYAW ANHONOftER

..... - ■ i.......
P R O V I N S I JA W A B A R A T
K A BU PA TEN BAN DUN G BARA T
N IK : a E m O O b O ^ E Q O l O
Nama :ODANG
Tempat/Tgl Latw :BANDUNG, 06-09-1972
Jems Ketarran : LAKH-AKI GoiDarah
Aiamat : KP. PASIR PEUNDEUY
RT/RW .001 ,'009
KetDesa : MEKARJAYA
Kecansatan :CIHAMPELAS
Agama : ISLAM ' '
Status Pefkavanan: KAWIN
Pekerjaan : SURUH HARIAN LEPAS
Kewarganegaraan: WNI
Bertaku Hingga : 0^09-2017
FO TO FOTO

Anda mungkin juga menyukai