Anda di halaman 1dari 8

Prediksi soal UASBN 02 1. Bacalah beberapa ayat Al-Quran di bawah ini dengan cermat !

3 4

Tulisan ayat ayat di atas yang merupakan bacaan surat Al Fiil terdapat pada nomor A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

1 2

2. Perhatikan tulisan ayat dan arti surat Al Maun di bawah ini dengan benar !

Artinya : Dan tidak menganjurkan memberi makan terhadap orang orang miskin . isi pokok yang dapat kita ambil dari ayat surat Al-maun adalah A. Kita harus menyayangi terhadap kaum yang lemah B. Kekayaan yang dimiliki harus disimpan C. Harta digunakan sendiri saja D. Saling menghormati dalam hal ibadah 3. Perhatikan tulisan ayat Al Quran di bawah ini !

Artinya :Maka dirikanlah shalat karena Tuhanmu dan berqurbanlah . Dari ayat di atas dapat disimpulkan bahwa sikap yang baik seorang muslim apabila mendapat nikmat dari AllahSWT harus .. . A. Dinikmati B. Diingkari C. Disyukurii D. Disimpan 4. Perhatikan tulisan ayat ayat Al Quran di bawah ini dengan benar ! 1) 2)

Tulisan ayat Alquran di atas yang merupakan surat An Nashr terdapat pada nomor A. 4 B. 3 C. 2 D. 1 5. Perhatikan tulisan ayat Al Quran di bawah ini !

3) 4)

Hukum bacaan di atas yang di garis bawahi adalah idgham . A. bighunnah dan iqlab C. bighunnah dan izhar B. bilaghunnah dan izhar D. bilaghunnah dan ikhfa` 6. Perhatikan bacaan surat Al Lahab di bawah ini !

Untuk melengkapi tulisan ayat di atas adalah . A B C D


1

7. Perhatikan tulisan ayat Alquran surat Al Kafirun di bawah ini !

Arti ayat di atas yang benar adalah .

A. Katakan Hai orang orang Kafir B. Saya tidak akan menyembah apa yang kamu sembah C. Dan kamu bukanlah penyembah Tuhan yang saya sembah D. Bagimu agamu dan bagiku agamaku 8. Perhatikan bacaan ayat di bawah ini !

Surat Al-Fatihah ayat ke 3 di atas artinya adalah . A. Yang memiliki hari pembalasan B. Segala Puji Bagi Allah Tuhan Semesta Alam C. Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang D. Tunjukilah kami ke jalan yang lurus 9. Perhatikan bacaan ayat-ayat Al Quran di bawah ini ! 1) 2)

Ayat- ayat di atas yang merupakan bacaan suratAl-Qadar terdapat pada nomor .. A. 4 B. 3 C. 2 D. 1 10. Perhatikan ayat di bawah ini dengan benar !

3) 4)

Hukum bacaan ayat di atas pada kata yang bergaris bawah adalah A. Qolqolah sugroh C. Idghom bighunnah B. Idhhar safawi D. Qolqolah kubro 11. Perhatikan surat Al Maidah ayat 3 dan artinya berikut!

Pada hari ini telah Kusempurnakan untuk kamu agamamu, dan telah Ku-cukupkan kepadamu nikmat-Ku, dan telah Ku-ridhai Islam itu jadi agama bagimu. Dari ayat diatas dapat diambil kesimpulan bahwa agama yang paling sempurna di sisi Allah SWT adalah A. Islam B. Nasrani C. Yahudi D. Majusi 12. Bacalah dengan benar surat Al Hujurat ayat 13 dan artinya !


Artinya : Hai manusia, Sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenalmengenal. Sesungguhnya orang yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling taqwa di antara kamu. Sesungguhnya Allah Maha mengetahui lagi Maha Mengenal Dari arti ayat di atas dapat kita ambil kesimpulan bahwa . A. Bertetangga dengan baik walau berbeda agama B. Mengenal sekedarnya saja karena berbeda suku C. Tidak perlu mengenal karena lain bangsa D. Saling mengenal bila ada keperluan

13. Perhatikan pernyataan di bawah ini dengan cermat ! 1). AllahSWT mengambil manfaat atau keuntungan dari ciptaanNya 2). Allah SWT mempunyai sifat kesempurnaan luar biasa 3). Allah SWT bebas menciptakan atau tidak menciptakan sesuatu 4). Allah SWT mempunyai sifat yang wajib diketahui oleh mahlukNya Dari pernyataan di atas yang merupakan sifat jaiz bagi Allah terdapat pada nomor A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 14. Perhatikan tabel di bawah ini ! No Nama Malaikat Tugas 1 Munkar Penanya dalam kubur 2 Ridwan Penjaga surga 3 Mikail Pengatur rizki 4 Izrail Dari tabel di atas tugas malaikat Izrail adalah . A. Pencabut nyawa C. Peniup terompet B. Penjaga neraka D. Pencatat amal baik 15. Allah SWT menurunkan beberapa kitab suci sebagai pedoman dan petunjuk manusia, yaitu kitab Zabur, Taurat, Injil dan Alquran. Kitab yang diturunkan kepada Nabi Musa AS adalah kitab . A. Zabur B. Taurat C. Injil D. Al-Quran 16. Perhatikan pernyataan berikut ini dengan cermat ! 1). Menunjukkan jalan yang benar bagi yang tersesat 2). Petunjuk bagi orang yang beriman dan bertaqwa 3). Penyembuh bagi yang mempunyai berbagai penyakit 4). Pembeda antara yang rajin dan malas beribadah Dari pernyataan di atas yang merupakan fungsi Al Quran sebagai kitab suci terakhir terdapat pada nomor . A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 17. Rasul yang wajib kita kenal berjumlah 25, lima rasul diantaranya mendapat gelar ulul azmi, yaitu: Nabi Ibrahim AS, Nabi Nuh AS, Nabi Musa AS, Nabi Isa AS dan Nabi Muhammad SAW. Faktor yang melatarbelakangi gelar Ulul Azmi yang diberikan para Rasul adalah . A. Berhasil menyebarkan agama Allah SWT B. Mendapat pengikut yang banyak C. Sabar dan tabah menghadapi segala ujian D. Bekerja keras menyebarkan agama Allah SWT 18. Perhatikan pernyataan berikut ini ! 1). Rasul menerima wahyu dari Allah SWT wajib disampaikan kepada umatnya, sedangkan Nabi tidak wajib 2). Memiliki sifat mashum atau terjaga dari dosa dan perbuatan yang melanggar norma-norma agama 3). Nabi dan Rasul keduanya adalah laki-laki yang dipilih Allah SWT dan mendapat wahyu 4). Rasul utusan Allah SWT membawa syariat agama yang benar dan wajib diikuti oleh umatnya Dari pernyataan di atas yang menjadi perbedaan Nabi dan Rasul terdapat pada nomor . A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 19. Setelah manusia dikubur, Allah SWT bangkitkan kembali pada hari kiamat kemudian dikumpulkan di Padang Mahsyar untuk ditimbang amal ibadahnya selama hidup di dunia. Nama yang tepat untuk penimbangan amal manusia adalah Yaumul .
3

A. Baats

B. Hisab

C. Jaza

D. Mizan

20. Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini dengan cermat ! 1) kejahatan semakin meningkat 3) ilmu agama dianggap tidak penting 2) orang semakin banyak beribadah 4) jamaah masjid bertambah banyak Dari pernyataan diatas yang termasuk tanda-tanda kiamat adalah nomor . A. 1 dan 4 B. 2 dan 3 C. 1 dan 3 D. 2 dan 4 21. Perhatikan pernyataan berikut dan bacalah dengan cermat ! 1). Allah SWT menetapkan makhluknya berjenis kelamin laki-laki dan perempuan 2). Allah SWT memberikan kesembuhan kepada yang sakit 3). Allah SWT memberikan makhluknya harta yang banyak 4). Allah SWT menetapkan matahari terbit dari timur Pernyataan di atas yang termasuk Qadha Allah SWT adalah nomor A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 4 22. Perhatikan pernyataan di bawah ini ! 1). Susi menjalani operasi bedah plastik supaya hidungnya mancung 2). Andi tetap sabar walau hasil ujiannya tidak memuaskan 3). Pak Jambul pergi ke seorang dukun karena usahanya selalu gagal 4). Ibu Rina merasa bahagia atas kelahiran putrinya walaupun ia berharap seorang putra Pernyataan di atas yang menunjukan sikap menerima Qadar Allah SWT adalah nomor A. 1 dan 2 B. 3 dan 4 C. 1 dan 4 D. 2 dan 4 23. Nabi Adam AS dan Hawa adalah manusia pertama yang Allah SWT ciptakan, mereka tinggal di surga, semua kebutuhan telah tersedia dan dapat dinikmati, kecuali memakan buah khuldi. Iblis berusaha menjerumuskan Adam AS dan Hawa kepada kesesatan, Iblis berhasil menggoda Adam AS melalui istrinya untuk memakan buah khuldi, sehingga mereka terusir dari surga. Dari cuplikan kisah diatas, penyebab Nabi Adam AS terusir dari surga adalah A. Terkena bujukan iblis C. Melanggar janji kepada Allah SWT B. Terkena bujukan Hawa D. Tidak tahan hidup di surge 24. Nabi Muhammad SAW lahir di Mekah tahun 571 M atau tahun gajah. Pada waktu itu sedang mewabah penyakit yang sangat berbahaya, dan sudah menjadi kebiasaan masyarakat Mekah bayi yang baru lahir diasuh dan disusui oleh perempuan-perempuan dari desa lain. Begitu juga ketika Nabi Muhammad SAW dilahirkan, beliau disusui oleh seorang ibu desa yang jauh dari kota Mekkah bernama . A. Halimah Sadiyah B. Siti Khadijah C. Ummu Kulsum D. Ummu Habibah 25. Beberapa hari setelah Hajar melahirkan Ismail, Allah SWT memerintahkan Nabi Ibrahim AS menbawa Hajar dan Ismail ke suatu tempat yang sunyi dan meninggalkan di sana, setelah beberapa hari perbekalan yang dibawanya habis, Ismail menangis kehausan, Hajar mencari makanan atau mimuman kesana kemari, akhirnya dengan izin Allah SWT keluar air akibat hentakan kaki Ismail. Air itu disebut .. A. Telaga Kautsar B. Zam-zam C. Air Zaronah D. Air Barokah 26. Perhatikan pernyataan berikut ! 1) Orang tuanya bernama Imran dan Yukabad 2) menghancurkan berhala dengan kapak 3) ketika bayi dihanyutkan disungai 4) diuji oleh Allah SWT dengan penyakit yang berat Pernyataan di atas yang termasuk kejadian pada masa Nabi Musa AS adalah nomor A. 1 dan 2 B. 2 dan 4 C. 1 dan 3 D. 2 dan 3
4

27. Perhatikan kisah-kisah berikut ! 1) Ketika sampai di tepi laut merah, Allah SWT memerintahkan untuk memukulkan tongkatnya 2) Kelahirannya menggemparkan, karena lahir tanpa ayah dan dari ibu yang suci 3) Mujizatnya dapat menyembuhkan penyakit kusta dan orang buta 4) Ujian yang diterima sangat berat, semua ternaknya mati, putranyapun turut menjadi kurban Dari kisah-kisah di atas yang terjadi pada masa Nabi Isa AS adalah nomor A. 1 dan 2 B. 2 dan 4 C. 1 dan 3 D. 2 dan 3 28. Pada suatu hari ketika Abu Bakar sedang berjalan, ia melihat Bilal bin Rabah sedang disiksa oleh tuannya karena memeluk agama islam, ia diikat dan dijemur diterik matahari, lalu Abu Bakar menebus seharga berat timbangan badan Bilal bin Rabah dan membebaskannya dari perbudakan. Dari kisah di atas sikap yang dapat kita teladani adalah . A. Ikhlas dan jujur C. Sangat sederhana B. Berani karena benar D. Suka menolong 29. Musailamah Al-Kazzab mengaku menjadi nabi semenjak Rasulullah SAW masih hidup. Ia mengajarkan salat hanya 3 waktu, pengikutnya dari hari ke hari semakin banyak, dan bercita-cita memerangi islam serta pengikutnya. Cerita diatas yang menyebabkan khalifah Abu Bakar memerangi Musailamah Al-Kazzab karena dia . A. membahayakan perkembangan agama Islam B. mangajak masyarakat berbuat baik C. mengangkat dirinya sebagai nabi D. pengikutnya bertambah banyak 30. Kaum Muhajirin hijrah ke Madinah bersama Rasulullah SAW, mereka tidak membawa apa-apa kecuali iman dan taqwa kepada Allah SWT. Kaum Anshar sangat senang menerima mereka, keduanya dipersaudarakan, sehingga banyak kegiatan yang dapat dilaksanakan secara bersama untuk memajukan kota Madinah. Dari cerita tersebut dapat disimpulkan bahwa perjuangan kaum Muhajirin dan Anshar diantaranya ialah . A. Bahu membahu menegakkan ajaran islam B. Saling bermusuhan antara umat C. Menyusun pemerintahan sesuai golongan D. Memecah belah masyarakat Madinah 31. Nabi Adam AS adalah orang yang patuh kepada Allah SWT, karena dorongan nafsu dan godaan setan, ia terjerumus melanggar larangan Allah SWT. Namun ia cepat sadar dan bertaubat mohon ampun kepada Allah SWT serta berjanji tidak akan mengulangi lagi. Dari kasus di atas yang dapat kita ambil pelajaran adalah . A. Setelah melakukan kesalahan segera bertaubat kepada Allah SWT B. Setelah melakukan kesalahan tdak perlu minta maaf C. Melakukan taubat tidak perlu setiap melakukan kesalahan D. Melakukan taubat kepada Allah dapat dilakukan kapan saja. 32. Perhatikan cuplikan kisah berikut ! Nabi Muhammad SAW sebelum dilahirkan telah ditinggal oleh ayahnya Abdullah, ketika usia 6 tahun ditinggalkan pula oleh ibunya Aminah, kemudian hingga dewasa diasuh oleh pamannya, namun demikian Nabi Muhammad SAW tidak pernah mengeluh, tidak pernah meminta-minta atau berputus asa. Dari kisah di atas sikap yang dapat kita teladani adalah . A. Kejujurannya B. Kesopanannya C. Kesabarannya D.Keberaniannya

33. Perhatikan kisah berikut dengan cermat ! Nabi Ibrahim AS hidup pada masa raja Namrud yang sangat kejam, seluruh penduduk negeri adalah penyembah berhala, tidak ada seorangpun yang berani menasehati atau melarang. Suatu saat Nabi Ibrahim AS berhasil menghancurkan seluruh berhala kecuali yang terbesar. Hal ini membuat raja sangat marah dan menghukum Nabi Ibrahim AS dibakar hidup-hidup. Perilaku terpuji Nabi Ibrahim AS yang dapat kita teladani adalah . A. Pemberani B. Murah Hati C. Sederhana D. Lemah Lembut 34. Nabi Ibrahim AS mendapat perintah dari Allah SWT untuk menyembelih putra kesayangannya Ismail AS melalui mimpi, pada mulanya Nabi Ibrahim AS ragu untuk melaksanakannya, berita ini kemudian disampaikan kepada Ismail AS, ternyata ia mendukung. Dari cerita diatas dapat kita simpulkan bahwa Ismail AS adalah anak yang . A. Shaleh B. Pemberani C. Santun D. Sopan 35. Nabi Ayyub AS adalah salah seorang nabi yang diberi nikmat yang banyak, seperti ternaknya sangat banyak, putra-putri yang saleh dan juga istri yang setia. Namun Nabi Ayyub AS tidak menjadi lupa untuk beribadah dan bersedekah, sehingga Allah SWT menguji dengan ujian yang berat berupa ternaknya mati, putra-putrinya meninggal dan mendapat penyakit kulit yang sangat parah. Semua diterima dengan tabah dan tawakal serta A. Ikhlas dan sabar C. Ramah dan baik B. Disiplin dan taat D. Sopan dan bermoral 36. Nabi Musa AS ketika sedang berjalan-jalan ke kota melihat seorang yahudi yang teraniaya. Beliau segera menolong dan memukul orang yang menganiaya tersebut. Mengetahui peristiwa ini raja sangat marah dan memerintahkan untuk menangkap Nabi Musa AS. Dari kisah di atas sikap yang dapat kita contoh dari Nabi Musa AS adalah . A. Rela berkorban C. Rendah hati B. Suka menolong D. Saling menyayangi 37. Bacalah hadits dan artinya di bawah ini dengan cermat !

Artinya : Jauhilah olehmu sifat dengki, karena sesungguhnya sifat dengki itu memakan segala kebaikan sebagaimana api memakan kayu bakar. ( HR. Abu Daud ) Dari hadis di atas dapat disimpulkan bahwa sifat dengki harus kita hindari dengan cara . A. Suka memaafkan kesalahan orang B. Menyadari bahwa pemberian Allah SWT tidak sama kepada setiap orang C. Kurang bersyukur atas nikmat yang diterima D. Suka meminta maaf kepada orang lain yang salah 38. Perhatikan kasus berikut ! Anas bercerita kepada temannya di sekolah tentang kejadian semalam, ia melihat hantu bergantungan di pohon nangka di belakang rumahnya, ia bercerita sesuka hati agar teman-temannya tertarik dan percaya, sebenarnya ia sendiri belum pernah melihat hantu. Teman-temannya menjuluki Anas sebagai pembohong. Agar kita tidak tergolong orang yang suka bohong maka cara menghindari sifat tersebut adalah . A. Selalu mendekatkan diri kepada Allah SWT B. Kurang waspada ketika berbicara kepada temannya C. Merasa hebat dan dirinya yang paling pintar D. Merasa benar dan bangga apa yang dia bicarakan
6

39. Perhatikan beberapa pernyataan berikut ! 1). Takbiratul ikhram, membaca surat Al Fatihah 2). Suci badan, pakaian dan tempat dari najis 3). Menghadap kiblat, menutup aurat 4). Beragama islam, baligh, berakal Pernyaataan diatas yang termasuk syarat wajib salat terdapat pada nomor . A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 40. Perhatikan beberapa pernyataan berikut ! 1). Beragama islam, baligh, dan berakal 2). Berkata dengan sengaja, makan dan minum 3). Membaca tasbih ketika ruku dan sujud 4). Terkena najis dan terbuka aurat Pernyataan diatas yang termasuk yang membatalkan salat ditunjukkan pada nomor A. 1 dan 4 B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 1 dan 3 41. Perhatikan bacaan zikir berikut !

Bacaan yang tepat untuk melengkapi bacaan dzikir setelah shalat di atas adalah . A B


C d

42. Pak Hasan dan istrinya melaksanakan ibadah haji ke Baitullah (Makkah) dengan lama perjalanan 8 jam. Untuk bersuci Pak Hasan dan istrinya tidak dapat menggunakan air seperti biasanya. Agar tetap dapat melaksanakan shalat di pesawat maka cara yang digunakan adalah . A. Tayammum B. Berwudu C. Bersuci D. Mandi 43. Perhatikan lafal azan dibawah ini !

Arti lafal adzan tersebut adalah . A. Aku bersaksi bahwa Nabi Muhammad SAW utusan Allah B. Tidak ada tuhan selain Allah C. Aku bersaksi bahwa tidak ada Tuhan selain Allah D. Mari kita menuju kemenangan 44. Perhatikan beberapa pernyataan berikut ini ! 1). Beragama islam, dewasa atau baligh 2). Niat pada malam hari, menahan diri 3). Suci dari haid dan nifas bagi wanita 4). Menyegerakan berbuka puasa Pernyataan di atas yang termasuk rukun puasa terdapat pada nomor . A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 45. Perhatikan beberapa pernyataan berikut ! 1). Menyegerakan berbuka dengan yang manis 2). Suci dari hadas kecil dan hadas besar 3). Makan atau minum dengan sengaja 4). Mengalami gangguan jiwa atau gila Pernyataan di atas yang termasuk hal-hal membatalkan puasa terdapat pada nomor A. 1 dan 3 B. 2 dan 4 C. 1 dan 2 D. 3 dan 4
7

46. Ramadhan merupakan bulan yang selalu dinantikan oleh umat Islam di seluruh dunia, karena bulan itu semua umat muslim melaksanakan ibadah puasa selama satu bulan. Melaksanakan ibadah di bulan itu nilainya berbeda dengan bulan lainnya. Banyak hikmah yang dapat diambil dari ibadah puasa diantaranya . A. Mendapat hadiah banyak ketika hari raya idul Fitri B. Dapat melaksanakan shalat Tarawih di Masjid C. Dapat merasakan penderitaan orang miskin D. Berkurangnya aktifitas kegiatan belajar dan bermain 47. Allah SWT sangat memuliakan bulan Ramadhan dengan melipat gandakan pahala di bulan ini, di antara ibadah pada bulan Ramadhan adalah salat tarawih. Keutamaan salat tarawih diantaranya mempererat silaturahim. Keutamaan lain yang luar biasa sesuai hadis Nabi adalah . A. Diampuni dosanya yang telah lalu C. Dipanjangkan umurnya B. Diberikan keberkahan harta D. Dijauhkan dari musibah 48. Pak Gani selalu mengeluarkan zakat setiap bulan Ramadhan, atas hasil rumah kontrakan dan tokonya. Zakat itu diserahkan kepada amil zakat yang ada di masjid dekat rumahnya sebesar 2,5 %. Dari cerita di atas zakat yang dikeluarkan Pak Gani adalah zakat . A. Mal B. Harta temuan C. Fitrah D. Perdagangan 49. Pak Jamal memiliki keluarga terdiri dari ibunya, istri dan 5 orang anak. Disamping itu tinggal pula bersama mereka 2 orang pembantu dan seorang supir. Setiap tahun Pak Jamal membayarkan zakat fitrah mereka masingmasing 2,5 kg beras. Jadi zakat yang harus dikeluarkan Pak Jamal berjumlah A. 25 kg B. 27,5 kg C. 30 kg D.32,5 kg 50. Zakat termasuk rukun islam dan ibadah wajib yang telah diatur secara rinci dalam Al-Quran dan Assunah, juga berfungsi sosial terutama bagi kaum muslimin yang mempunyai kelebihan harta, agar selalu peduli kepada yang lemah dan kesempatan untuk mengumpulkan pahala. Dari cerita diatas fungsi zakat adalah . A. Membiasakan bersedekah agar terhindar dari musibah B. Menolong kehidupan fakir miskin,yatim dan duafa disekitar kita C. Menumbuhkan rasa iri dan dengki kepada orang lain D. Memberikan modal terus agar fakir miskin menjadi malas KUNCI JAWABAN PAKET 2 1. A 2. A 3. C 4. A 5. B 6. D 7. D 8. C 9. D 10. D 11. A 12. A 13. C 14. A 15. B 16. B 17. C 18. A 19. D 20. C 21. C 22. D 23. A 24. A 25. B 26. C 27. D 28. D 29. C 30. A 31. A 32. C 33. A 34. A 35. B 36. B 37. A 38. A 39. D 40. C 41. B 42. A 43. A 44. B 45. D 46. C 47. A 48. A 49. B 50. B

Anda mungkin juga menyukai