Anda di halaman 1dari 2

Soal soal the pigeon hole theorem 1.

Di antara 367 orang yang menghadiri sebuah seminar matematika, pasti ada 2 orang yang berulang tahun pada hari yang sama. Mengapa? 2. Di antara 11 angka yang ditulis, pasti ada paling sedikit 1 angka yang berulang. Jelaskan. 3. Jika seseorang diminta menuliskan 28 kata yang disusun berdasarkan huru !huru dalam ab"ad, maka pasti paling sedikit ada dua kata yang dia#ali dengan huru yang sama. Mengapa? $. Dalam u"ian akhir semester matematika kombinatorik mahasis#a mendapat skor minimal % dan maksimal 1%%. Jika kita ingin agar terdapat paling sedikit 2 mahasis#a yang mendapat nilai u"ian dengan skor yang sama, berapa banyaknya mahasis#a yang harus mengikuti u"ian itu? &. Di antara $% sis#a dalam sebuah kelas, berapa orang yang lahir pada hari yang sama? 6. Di antara 11% mahasis#a yang mengontrak mata kuliah persamaan di erensial, berapa paling sedikit orangkah di antaranya yang lahir pada bulan yang sama? 7. 'erapakah banyaknya mahasis#a paling sedikit yang harus menghadiri perkuliahan matematika kombinatorik agar terdapat paling sedikit 6 mahasis#a yang memiliki nilai huru yang sama (dari nilai!nilai ), ', *, D, dan +, di akhir perkuliahan? 8. Dari &2 kartu bridge, berapa kartu harus dipilih agar terdapat paling sedikit 3 kartu dari (a, "enis yang sama terpilih? (b, "enis -hati. terpilih? /. Dalam sebuah pro0insi ma"u, di antara penduduknya terdapat 2& "uta keluarga yang masing!masing memiliki 1 unit telepon kabel yang nomornya terdiri atas 1% angka. Diketahui bah#a nomor telepon tersebut dinyatakan dalam bentuk )11!)11!1111, ) merupakan angka 2 hingga /, tiga angka pertama menyatakan kode kabupaten, sedangkan yang lainnya merupakan angka sembarang mulai dari % hingga /. 'erapa paling sedikit kode daerah yang perlu disediakan agar semua penduduk memiliki nomor telepon yang berlainan? 1%. Dalam satu bulan tertentu yang terdiri atas 3% hari, sebuah tim olah raga memainkan paling sedikit 1 pertandingan setiap harinya, tapi tak lebih dari $& pertandingan. 2erlihatkan bah#a diperlukan adanya satu periode tertentu yang terdiri atas beberapa hari yang berturut!turut dan pada periode ini tim olah raga tersebut harus memainkan tepat 1$ pertandingan. 11. 2erlihatkan bah#a di antara n31 bilangan bulat positi yang tidak lebih dari 2 n, terdapat sebuah bilangan bulat yang membagi habis salah satu bilangan asli lainnya. 12. 'arisan 8, 11, /, 1, $, 6, 12, 1%, &, 7 memiliki 1% suku. 2erhatikan bah#a 1% 4 323 1. 5erdapat $ barisan bagian naik dengan pan"ang $, yaitu 1,$,6,126 1,$,6,76 1,$,6,1%6 dan 1,$,&,7. 5erdapat pula sebuah barisan bagian turun dengan pan"ang $, yaitu 11, /, 6, &.

13. Misalkan dalam sebuah pesta yang dihadiri 6 orang, tiap!tiap sepasang orang yang hadir saling merupakan teman atau saling merupakan musuh. 'uktikan bah#a terdapat tiga orang yang hadir saling merupakan teman atau tiga orang yang hadir saling merupakan musuh.

Anda mungkin juga menyukai