Anda di halaman 1dari 17

i

SKRIPSI


HUBUNGAN PERILAKU PERSONAL HYGI NE DENGAN
KEJADIAN KEPUTIHAN PADA REMAJA PUTRI

(Studi di Asrama 5 STIKes ICME Jombang Tahun 2013)






NUR ROKAYYAH PUJIASTUTI
09321064




PROGRAM STUDI S1 ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
INSAN CENDEKIA MEDIKA
JOMBANG
2013
ii

HUBUNGAN PERILAKU PERSONAL HYGI NE DENGAN
KEJADIAN KEPUTIHAN PADA REMAJA PUTRI


(Studi di Asrama 5 STIKes ICME Jombang Tahun 2013)

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan
pendidikan pada Program Studi S1 Ilmu Keperawatan
Pada Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan
Insan Cendekia Medika
Jombang

NUR ROKAYYAH PUJIASTUTI
09321064











PROGRAM STUDI S1 ILMU KEPERAWATAN
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
INSAN CENDEKIA MEDIKA
JOMBANG
2013
iii

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Nur Rokayyah Pujiastuti
NIM : 09321064
Tempat tanggal lahir : Bangkalan, 09 September 1991
Institusi : STIKes ICME Jombang
Menyatakan bahwa skripsi yang berjudul Hubungan Perilaku Personal
Hygine dengan Kejadian Keputihan pada Remaja Putri di Asrama 5 STIKes
ICME Jombang adalah bukan skripsi orang lain sebagian maupun keseluruhan,
kecuali dalam bentuk kutipan yang telah disebutkan sumbernya.
Demikian surat pernyataan saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila
pernyataan ini tidak benar, saya bersedia mendapatkan sanksi akademis.



Jombang, Juli 2013


Nur Rokayyah Pujiastuti
NIM : 09321064





iv

PERSETUJUAN SKRIPSI

Judul : HUBUNGAN PERILAKU PERSONAL HYGINE
DENGAN KEJADIAN KEPUTIHAN PADA REMAJA
PUTRI (Studi di Asrama 5 STIKes ICME Jombang)
Nama Mahasiswa : Nur Rokayyah Pujiastuti
NPM : 09321064


TELAH DISETUJUI KOMISI PEMBIMBING
PADA TANGGAL Juli 2013





Darsini, S.Kep, Ns.M. Kes.
Pembimbing utama




Harnanik Nawangsari,SST., M. Keb.
Pembimbing anggota




Mengetahui,


Ketua STIKes ICMe





Dr. M. Zainul Arifin, Drs., M.Kes
Ketua Program Studi





H. Bambang Tutuko, SH. S. Kep, Ns


v

LEMBAR PENGESAHAN

Skripsi ini telah diajukan oleh :
Nama Mahasiswa : Nur Rokayyah Pujiastuti
Nim : 09321064
Program Studi : S1 Ilmu Keperawatan
Judul : HUBUNGAN PERILAKU PERSONAL HYGINE
DENGAN KEJADIAN KEPUTIHAN PADA REMAJA
PUTRI (Studi di Asrama 5 STIKes ICME Jombang)



Telah berhasil dipertahakan dan diuji dihadapan Dewan penguji dan diterima
sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan
pada Program Studi S1 Ilmu Keperawatan


Komisi Dewan Penguji,

Ketua Dewan Penguji : Dr. Kusnanto, S.Kp., M. Kes. ( )
Penguji I : Darsini, S. Kep, Ns., M. Kes. ( )
Penguji II : Harnanik Nawangsari, SST., M. Keb. ( )

Ditetapkan : JOMBANG
Pada Tanggal : 31 Juli 2013
vi

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Bangkalan pada 9 September 1991 dari seorang
Bapak bernama Ach. Djufriadi E dan Seorang Ibu bernama Nur Azizah. Penulis
adalah anak ke tiga dari empat bersaudara.
Pada tahun 1997 penulis lulus dari TK Tunas Mekar Mlajah Bangkalan.
Pada tahun 2003 penulis lulus dari SD Mlajah 2 Bangkalan. Kemudian pada tahu
2006 penulis lulus dari SMP Negri 5 Bangkalan. Pada tahun 2009 penulis lulus
dari SMA PGRI 2 Bangkalan. Pada tahun 2009 pula penulis melanjutkan
pendidikan perguruan tinggi di STKes ICME Jombang Program S1 Keperawatan.
Demikian riwayat hidup ini saya buat sebenar benarnya.

Jombang, Juli 2013

Nur Rokayyah Pujiastuti







vii

MOTTO
Buatlah sebuah karya yang tetap dikenang oleh orang lain, BINALAH Sebuah
bangunan yang dikenang orang lain sebagai sebuah kebaikan prestasi dan maha
karya yang terus diingat hingga ribuan tahun. Hal yang terpenting dalam hidup
bukan siapakah kamu, tetapi apa yang sudah kamu lakukan...

PERSEMBAHAN
Setiap manusia dalam hidup mempunyai angan-angan terindah. Seperti
saya, yang ingin mempersembahkan sebuah karya ini untuk yang terkasih.
1. Allah SWT yang telah menciptakanku, menjagaku dan selalu ada dalam setiap
langkahku.
2. Alm. Ayahku yang telah lama memberiku semangat dan menjagaku selama
hidupnya.
3. Ibu dan Saudara - saudaraku yang menjadi bagian terindah dalam hidupku.
Terima kasih atas segala doa dan dukungan yang selalu terangkai indah dalam
setiap langkahku.
4. Sahabat sahabatku senasib seperjuangan S1 Keperawatan yang telah
memberikan motivasi. Semoga 4 tahun kebersamaan kita ini tidak akan mudah
terlupakan.
5. Buat Ambar, Gita, Ayik, dan seluruh Mahasiswa Asrama 5, terima kasih
untuk kebersamaannya, semoga kebahagiaan kita abadi selamanya.
6. Almamaterku STIKes ICME JOMBANG yang saya banggakan, jayalah
selalu.
7. Ardi terima kasih atas doa dan dukungannya.
viii

KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penulis ucapkan kepada Allah SWT, karena atas
rahmat, hidayah serta kasih sayang-Nya penulis dapat menyelesaikan Skripsi
dengan judul Hubungan Perilaku Personal Hygine dengan Kejadian Keputihan
pada Remaja Putri di Asrama 5 STIKes ICME Jombang telah tersusun untuk
memperoleh gelar Sarjana Keperawatan pada STIKes ICME Jombang.
Dalam penyusunan skripsi ini, penulis mengalami kesulitan dan hambatan
tetapi dengan bimbingan, arahan dan bantuan dari berbagai pihak maka skripsi
penelitian ini dapat terselesaikan dengan baik. Untuk itu penulis mengucapkan
terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Allah SWT yang telah memberikan
kekuatan dan kemampuan berfikir sehingga bisa menyelesaikan skripsi dengan
tepat. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih kepada Dr. Kusnanto,
S.Kp., M. Kes selaku penguji utama yang telah memberikan bimbingan dan
arahan dalam penyusunan skripsi. Darsini, S.Kep,Ns. M.Kes, selaku pembimbing
1 yang telah memberikan bimbingan. Harnanik Nawangsari, SST., M. Keb. selaku
pembimbing 2 yang telah memberikan bimbingan dan saran. Dan kepada
Mahasiswi Asrama 5 terima kasih atas kerjasamanya.
Penulis berusaha untuk dapat menyelesaikan skripsi ini dengan sebaik-
baiknya. Namun demikian penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan.
Oleh karena itu demi kesempurnaan, penulis mengharapkan kritik dan saran dari
semua pihak, untuk menyempurnakannya.
Jombang, Juli 2013
Penulis

ix

ABSTRAK

HUBUNGAN PERILAKU PERSONAL HYGI NE DENGAN KEJADIAN
KEPUTIHAN PADA REMAJA PUTRI

(Studi di Asrama 5 STIKes ICME Jombang Tahun 2013)

Oleh
Nur Rokayyah Pujiastuti

Keputihan merupakan salah satu masalah yang sejak lama menjadi
persoalan bagi remaja putri. Kurangnya kebersihan genetalia merupakan salah
satu penyebab keputihan. Pada kenyataannya masih banyak remaja putri yang
tidak melakukan personal hygine dengan baik. Tujuan penelitian ini adalah
mengetahui perilaku personal hygine dengan kejadian keputihan pada remaja putri
di Asrama 5 STIKes ICME Jombang.
Desain penelitian ini menggunakan Cross Sectional. Metode sampling yang
digunakan adalah Total Sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah 38
Mahasiswi di Asrama 5 STIKes ICME Jombang. Variabel yang diteliti adalah
variabel perilaku personal hygine dan kejadian keputihan. Data dikumpulkan
menggunakan kuesioner dan dianalisis dengan menggunakan uji Chi Square
dengan tingkat kemaknaan 0,05.
Hasil penelitian menunjukan remaja putri yang memiliki perilaku positif
personal hygine sebanyak 15 responden (39,5%) dan 23 responden (60,5%)
memiliki perilaku negatif. Dan didapatkan 22 responden (57,9%) mengalami
keputihan dan 16 responden (42,1%) tidak mengalami keputihan. Hasil uji Chi
Square menunjukkan nilai sig = 0,000 berarti < 0,05

diterima sehingga
ada hubungan perilaku personal hygiene dengan kejadian keputihan pada remaja
putri Asrama 5 STIKes ICME Jombang.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin tinggi yang perilaku negatif
personal hygine maka semakin tinggi kejadian keputihan. Maka perlu adanya
kerjasama yang baik antara institusi dan mahasiswi dalam memberikan
pendidikan agar dapat memperbaiki perilaku negatif remaja putri tentang
pentingnya perilaku personal hygine dengan kejadian keputihan.


Kata Kunci : Perilaku Personal Hygine, Kejadian Keputihan








x


ABSTRACT

A personal Behavior Hygine with a Whitish J uvenile Daughter
( Study at boarding STIKes 5 I cme J ombang 2013 )

By
Nur Rokayyah Pujiastuti


Whiteness is one problem that has long become problems for adolescent
girls. Lack of cleanliness genetalia is one of the whitish. In fact, there are a lot of
teenage daughter a personal hygine don ' t perform well. The aim of this research
is to explain the behavior of personal hygine with a whitish juvenile daughter in
boarding STIKes Icme 5 Jombang.
The design is using cross sectional. The method is applicable in the sampling is
total sampling. The population on this research is 38 female student at boarding 5
STIKes Icme Jombang. The examination is variable the personal behavior hygine and
whitish. Using a questionnaire and analyzed date collected by using the chi square with
0.05.
The results show the princess which has about personal behavior positively
hygine 15 respondents (39,5%) and 23 of respondents (60,5% ) has conduct a negative.
And get 22 of respondents (57,9%) having lobes and 16 of respondents (42,1%) not
subjected to whiteness. Test results chi square shows a sig = 0,000 mean = 0.05 H
1

accepted that there is a personal behavior hygiene with a whitish juvenile the dormitory
STIKes 5 Icme Jombang.
This research result indicates that more highly have negative about personal
behavior hygine the higher the whiteness. It requires a good cooperation between officers
at institusi and study in giving counseling to increase the personal hygine on adolescent
girls.


Keywords : The Personal Hygine, The Whiteness



xi

DAFTAR ISI

Sampul Luar ........................................................................................................ i
Sampul Dalam ..................................................................................................... ii
Surat Pernyataan.................................................................................................. iii
Halaman Persetujuan ........................................................................................... iv
Halaman Pengesahan .......................................................................................... v
Riwayat hidup ..................................................................................................... vi
Motto dan persembahan ...................................................................................... vii
Kata Pengantar .................................................................................................... viii
Abstrak ................................................................................................................ ix
Abstrak ................................................................................................................ x
Daftar Isi.............................................................................................................. xi
Daftar Tabel ........................................................................................................ xiii
Daftar Gambar ..................................................................................................... xiv
Daftar Lampiran .................................................................................................. xv
Daftar singkatan ................................................................................................. xvi
Daftar lambang .................................................................................................... xvii
BAB 1 PENDAHULUAN
1.1 Latar belakang ......................................................................................... 1
1.2 Rumusan masalah.................................................................................... 3
1.3 Tujuan ..................................................................................................... 4
1.4 Manfaat ................................................................................................... 4
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Konsep perilaku ...................................................................................... 5
2.2 Konsep personal hygine .......................................................................... 18
2.3 Konsep keputihan .................................................................................... 21
2.4 Konsep remaja ......................................................................................... 34
BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL
3.1 Kerangka konsep ..................................................................................... 40
3.2 Hipotesa penelitian .................................................................................. 41

xii

BAB 4 METODE PENELITIAN
4.1 Rancangan penelitian .............................................................................. 42
4.2 Waktu dan tempat penelitian ................................................................... 42
4.3 Populasi / sampel / sampling ................................................................... 42
4.4 Kerangka kerja ........................................................................................ 43
4.5 Variabel penelitian .................................................................................. 44
4.6 Definisi opersional .................................................................................. 45
4.7 Pengumpulan dan analisa data ................................................................ 46
4.8 Etika penelitian........................................................................................ 52
BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
5.1 Hasil peneitian ......................................................................................... 53
5.2 Pembahasan ............................................................................................. 56
BAB 6 PENUTUP
6.1 Kesimpulan ............................................................................................. 62
6.2 Saran ........................................................................................................ 62
Daftar Pustaka












xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Hubungan prilaku personal hygiene dengan kejadian keputihan
pada remaja putri di asrama 5 stikes icme jombang.....................

52
Tabel 5.1 Distribusi Frekuensi Responden berdasarkan Usia di Asrama 5
STIKes ICME Jombang

53
Tabel 5.2 Distribusi Frekuensi Responden berdasarkan Program Studi di
Asrama 5 STIKes ICME Jombang

54
Tabel 5.3 Distribusi Frekuensi Responden berdasarkan Tingkat
pendidikan (semester) di Asrama 5 STIKes ICME Jombang..

54
Tabel 5.4 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Perilaku Personal Hygine
Remaja Putri di Asrama 5 STIKes ICME Jombang.

54
Tabel 5.5 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Kejadian Keputihan Remaja
Putri di Asrama 5 STIKes ICME Jombang..

55
Tabel 5.6 Distribusi Frekuensi Berdasarkan Perilaku Personal Hygine
Remaja dengan Kejadian Keputihan pada Remaja Putri di
Asrama 5 STIKes ICME Jombang...


55












xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Kerangka konseptual Hubungan perilaku personal hygine
dengan kejadian keputihan pada remaja putri di Asrama 5
STIKes ICME Jombang..........................................................


46
Gambar 4.1

Kerangka kerja Hubungan perilaku personal hygine dengan
kejadian keputihan pada remaja putri di Asrama 5 STIKes
ICME Jombang


50



















xv

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Jadwal Kegiatan
Lampiran 2 Penjelasan dan Informasi / inform consent
Lampiran 3 Pernyataan Persetujuan
Lampiran 4 Instrumen
Lampiran 5 Tabulasi Data Umum
Lampiran 6 Tabulasi Data Khusus
Lampiran 7
Lampiran 8
Hasil Uji Statistik
Hasil Uji Validitas dan Reabilitas

Lampiran 9 Surat Studi Pendahuluan dan Ijin Penelitian
Lampiran 10 Surat Balasan Studi Pendahuluan dan Ijin Penelitian
Lampiran 11 Lembar konsultasi















xvi

DAFTAR SINGKATAN

1. Depkes : Departemen Kesehatan
2. GO : Gonococcus
3. WHO : Who Health Organization
4. BKKBN : Badan Kesehatan Keluarga Berencana Nasional
5. SOR : Stimulus Organism Respons
6. AIDS : Acquired Immune Deficiency Syndrom
7. ANC : Ante Natal Care
8. KB : Keluarga Berencana















xvii

DAFTAR LAMBANG
1. : lebih kurang
2. = : sama dengan
3. % : persen
4. < : kurang dari
5. > : lebih dari
6. : kurang dari sama dengan
7. : lebih dari sama dengan
8. - : tanda hubung
9. , : tanda koma
10. . : titik
11. / : atau
12. N : perkiraan jumlah populasi
13. d : tingkat signifikasi
14. n : perkiraan jumlah sampel
15. : tingkat kemaknaan / kesalahan yang diijinkan dalam penelitian
16. : nilai signifikasi

Anda mungkin juga menyukai