Anda di halaman 1dari 22

ENERGI DAN USAHA

DISUSUN OLEH: KELOMPOK 1


JUWILDA AULIA WATI ( MODERATOR )
IRA MARISA ( PEMATERI 1 )
EMA ELVIRA ( PEMATERI 2 )
NAFAIS ( PEMBAHAS SOAL 1 )
BAYHAQI ( PEMBAHAS SOAL 2 )
ROSNAWATI ( PENARIK KESIMPULAN )

ENERGI
Energi (disebut juga tenaga)
adalah kemampuan untuk
melakukan usaha.
Bentuk-Bentuk Energi
a) Energi Mekanik
Air terjun yang berada di puncak
tebing memiliki energi mekanik
yang cukup besar, demikian
juga dengan angin.
b) Energi Bunyi
Ketika radio atau televisi
beroperasi, pengeras suara
secara nyata menggerakkan udara

yang dihasilkan oleh gerak


internal partikel-partikel
dalam suatu zat. Contoh :
apabila kedua tanganmu
digosok- gosokkan selam
beberapa detik maka
tanganmu akan terasa
panas.
d) Energi Cahaya
Energi Cahaya adalah
energi yang dihasilkan

e) Energi Listrik
Energi Listrik adalah
energi yang dihasilkan
oleh muatan listrik yang
bergerak melalui kabel.
f) Energi Nuklir
Energi nuklir adalah
energi yang dihasilkan oleh
reaksi inti dari bahan
radioaktif.

1.

Energi Mekanik
Energi mekanik adalah energi yang berkaitan
dengan gerak atau kemampuan untuk bergerak.
Ada dua macam energi mekanik yaitu ; energi
kinetik dan energi potensial.
a. Energi kinetik
Energi kinetik adalah energi yang dimiliki benda
karena geraknya atau kelajuannya. Energi kinetik
dirumuskan :
Ek trans = 1/2 m v2
Ek rot = 1/2 I w2
m = massa
v = kecepatan
I = momen inersia
w = kecepatan sudut

b. Energi Potensial
Energi potensial adalah energi
yang dimiliki oleh benda karena
posisinya. Energi potensial
dapat dirumuskan:
EP = m.g.h
m = massa (kg), g =
percepatan gravitasi (m/s2), h
= ketinggian benda dari acuan
(m).

Jika sebuah benda menempuh


jarak sejauh S akibat gaya F
yang bekerja pada benda
tersebut maka dikatakan gaya
itu melakukan usaha, dimana
arah gaya F harus sejajar
dengan arah jarak tempuh S.

W = f.s cos
q = sudut antara F dan arah gerak

USAHA
Kata usaha atau kerja memiliki
berbagai arti dalam percakapan seharihari. Namun dalam fisika, usaha
memiliki arti khusus, untuk memaparkan
bagaimana dikerahkannya gaya pada
benda, hingga benda berpindah.
Jika gaya F membentuk sudut dengan
lantai dan juga mengakibatkan benda
berpindah sejauh S, maka secara
matematis ditulis :
W = F cos . S

Usaha yang dilakukan pada sebuah


benda oleh gaya tetap,F, (baik besar
maupun arahnya) didefinisikan sebagai
hasil kali besar perpindahan,s, dengan
komponen gaya yang sejajar dengan
perpindahan itu. Dalam bentuk
persamaan, kita dapat menulis,
W = F .S
F = gaya (Newton)
s = jarak / perpindahan (meter)
W = usaha (joule)
= sudut yang dibentuk antara gaya
dan perpindahan (derajat)

KESIMPULAN
Usaha merupakan segala sesuatu
yang dilakukan
sehingga benda itu
bergerak.
Energi merupakan kemampuan
melakukan
usaha. Energi tidak
pernah hilang, tetapi hanya dapat
berubah bentuk dari satu bentuk
energi
menjadi bentuk energi lain.
Energi ada 2, yaitu energi kinetik dan
energi
potensial
Energi kinetik adalah energi yang
dimiliki oleh suatu benda yang
bergerak.
Energi potensial ( Ep) adalah energi

CONTOH
SOAL

1. Sebuah balok didorong dengan


gaya 20 N sehingga berpindah
sejauh 5 meter. Berapakah usaha
yang dilakukan ?
Penyelesaian
Diketahui : F = 20 N
S=5m
Ditanya : W...........?
Jawab : W = F x S
= 20 N x 5 m
= 100 Nm (joule)

2. Untuk mengangkut beban 1 ton setinggi 6 meter


selama 1 menit berapa diperlukan pesawat
pengangkut yang dayanya minimal (ambil g = 10
m/s2)
Penyelesaian :
Diketahui : m = 1 ton = 1000 kg
h=6m
t = 1 menit = 60 s
g = 10 m/s2QAA
Ditanya : P = ..?
Jawab : P = W
t
= m . g. h
t
= 1000kg . 10m/s2 6m
60 s
= 1000 watt

LATIHAN

Soal No. 1
Sebuah balok ditarik gaya F =
120 N yang membentuk sudut
37oterhadap arah horizontal.

Jika balok bergeser sejauh 10


m, tentukan usaha yang
dilakukan pada balok!

Soal no. 2
Seekor burung sedang
melayang terbang pada
ketinggian 10 m di atas
tanah dengan kecepatan
konstan sebesar 10 m/s.
Jika massa burung adalah
2 kg, tentukan energy
mekaniknya

Seorang anak
memindahkan sebuah
buku yang jatuh dari
meja ke lantai. Massa
buku adalah 300 gram
dan tinggi meja dari
lantai adalah 80 cm. Jika
percepatan gavitasi
bumi adalah 10 m/s2
tentukan usaha yang

JAWABAN

Soal no. 1
Dik :
F= 120 N
s= 10 m
Dit : W ?
Jawab:
W = F.s cos
= (120) (10) (cos 37)
= 120.10.3/4
W = 960 Joule

Soal No. 2
Diketahui :
m = 2 kg
V = 10 m/s
g = 10 m/s2
h = 10 m
Ditanya : emergi Mekanik ?
Jawab :
a) Ek = 1/2 mv2
Ek = 1/2 x 2 x 102
Ek = 100 joule
b) Ep = m g h
Ep = 2 x 10 x 10
Ep = 200 joule
c) EM = Ep + Ek
EM = 200 + 100
EM = 300 joule

Soal No. 3
Diketahui :
m = 300 gram= 0,3 kg
g = 10 m/s2
h2 = 80 cm= 0,80 m
h1 = 0 m
Jawab : W = Ep
W = m x g x (h2 h1)
W = 0,3 x 10 x (0,80 0)
W = 2,4 joule

Anda mungkin juga menyukai