Anda di halaman 1dari 2

VISI & MISI

CALON KEPALA DESA HUIDU UTARA

VISI
Desa Mandiri, Masyarakat Bermartabat.
Untuk mewujudkan Visi dimaksud, maka diperlukan misi dan program kerja
sebagai berikut :
1. PEMBERDAYAAN PEMERINTAHAN DESA
a. Peningkatan Sistem Pelayanan Aparatur Desa
b. Peningkatan Sistem Administrasi dan Keuangan Desa
c. Peningkatan Sistem Transformasi Desa
2. PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN DAN MASYARAKAT DESA
a. Penataan Sistem Organisasi dan Kelembagaan Desa
b. Peningkatan Kualitas Proses Perencanaan Pembangunan Desa
c. Peningkatan Kapasitas Kader Desa dan Kelompok Masyarakat lainnya.
3. PEMBERDAYAAN LINGKUNGAN DAN PENINGKATAN SARANA DAN
PRASARANA DESA
a. Peningkatan dan Pengembangan Ekonomi masyarakat
b. Peningkatan pelayanan dasar kepada Masyarakat.
c. Peningkatan Kualitas dan Pendayagunaan Sarana dan Prasarana Desa

d. Peningkatan dan Pengembangan Ekonomi masyarakat


-

Pembangunan dan Pengelolaan Pasar Desa dan/atau Kios Desa

Pengembangan Usaha Mikro berbasis Desa

Pendirian dan Pengelolaan BUM Desa

Pengembangan sistem usaha produksi pertanian yang bertumpu pada


sumber daya dan kelembagaan.

e. Peningkatan Mutu pelayanan dasar masyarakat


-

Peningkatan dan Pengembangan Pos Kesehatan

Peningkatan Pengelolaan dan Pembinaan Posyandu

Peningkatan Pengelolaan PAUD

f. Peningkatan dan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Desa


-

Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan Desa

Peningkatan dan Pemeliharaan Jalan Usaha Tani

Peningkatan dan Pemiliharaan Sanitasi Lingkungan

Anda mungkin juga menyukai