Anda di halaman 1dari 2

2.3.

Perbandingan Penelitian Terdahulu


Penelitian yang dilakukan ini memiliki suatu permasalahan yang mirip dengan yang telah dilakukan oleh orang lain, oleh karena itu
agar dapat melihat persamaan dan perbedaan tersebut di lakukan perbandingan yang menyangkut media, bahasa pemrograman, database,
sofware, dan metode. Berikut adalah tabel perbandingan penelitian terdahulu:
Tabel 2. Perbandingan Penelitian Terdahulu
Judul

Desktop

Junidar
(2012)

Adia
Susandi
(2009)

Perancangan
Sistem
Informasi Arsip
Surat Menyurat
Di Universitas
UBudiyah
Indonesia
Menggunakan
Php Dan Mysql
Sistem
Informasi
Pengarsipan
Kantor Camat
Simeulue Barat

WEB

VB.Ne
t

Java

PHP

Database
MySQL

Metod
e

Software
Visual
Studio

Dream
weaver

Netbeans

Isi

SDLC

Aplikasi ini menggunakan sistem


komputerisasi dengan memasukan
Tanggal dan Jenis Surat untuk
mencari daftar Surat Masuk atau
Surat Keluar agar memudahkan
karyawan akademik.

Sistem dapat memberi kemudahan


dalam mendata arsip karena pada
sistem yang peneliti rancang hanya
menginput data sehingga lebih
memudahkan petugas untuk bekerja
dibandingkan dari sebelumnya

11

Nama

Bahasa
Pemrograman

Media

Judul

Desktop

WEB

Bahasa
Pemrograman
VB.Ne
t

Java

PHP

Database
MySQL

Metod
e

Software
Visual
Studio

Dream
weaver

Netbeans

SDLC

Tartib
Analisis Dan
Wardana Perancangan
(2013)
Sistem
Informasi

Dikri
Zakaria
(2014)

Sistem
Penataan Arsip
Voucher
Umum
Menggunakan
Java dan
MySQL
berbasis
desktop

Isi

Sistem Informasi ini dirancang


untuk memudahkan user dalam
pemeliharaan, pengelompokan
maupun pengelolaan surat seperti
data surat masuk, surat keluar,
kategori surat, data
anggota/pegawai, data user,
pencarian tata letak surat dan juga
laporan.
Sistem Penataan Arsip ini dibuat
untuk mempermudah dalam
mengelola, menyimpan data
maupun memberikan informasi
mengenai voucher umum sekaligus
dapat melakukan pembuatan
laporan.

12

Nama

Media

Anda mungkin juga menyukai