Anda di halaman 1dari 3

DATA FLOW DIAGRAM

Analisis Berorientasi Aliran Data

Analisis Berorientasi Aliran Data


Pendekatan

dari sisi bisnis


(DeMarco, Yourdan dan Senn).
Analisis aliran data adalah
analisis yang dilakukan untuk
mempelajari pemanfaatan data
pada setiap aktivitas.
Menampilkan hasil pengamatan
dalam Data Flow Diagram (DFD).

Analisis Berorientasi Aliran Data

DFD menggambarkan arus data dari suatu


sistem informasi, baik sistem lama maupun
sistem baru secara logika tanpa
mempertimbangkan lingkungan fisik dimana
data tersebut berada

DFD merupakan alat perancangan sistem yang


berorientasi pada alur data yang mudah di
komunikasikan oleh pembuat program
(Programmer)

Anda mungkin juga menyukai