Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

KEGIATAN PELANTIKAN
BEM FAKULTAS TEKNIK

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS SULTAN FATAH DEMAK
FEBRUARI,2011
Lembar Pengesahan

“PENYELENGGARAAN PELANTIKAN DAN RAPAT KERJA BEM FAKULTAS TEKNIK


UNIVERSITAS SULTAN FATAH DEMAK”

Demak,17 Februari 2011

Sekretaris Ketua

Cholid Niam Rohmatullah

Menyetujui,

Dekan Fakultas Teknik

UNISFAT DEMAK
DAFTAR ISI

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

1.2 VISI DAN MISI

Visi Organisasi:
Menjadikan BEM-FT Universitas Sultan Fatah sebagai wahana untuk
menyalurkan aspirasi, kreativitas, dan keilmuan mahasiswa.
Berfikir Bergerak bersama-sama untuk mewujudkan BEM-FT sebagai
basis gerakan yang mengedepankan intelektualitas, loyalitas dan moralitas
dengan dasar Religiusitas sehingga dapat memberikan pengabdian kepada
masyarakat .
Menyelaraskan potensi, gerak dan tujuan dengan komunikasi efektif,
membangun jaringan, meningkatkan kerja sama segenap elemen yang ada.
Menjadi wadah aktualisasi dan media penegembangan potensi, bakat
dan kemampuan dengan membuka ruang kreatifitas dan meningkatkan
kepedulian terhadap permasalahan yang ada.

Misi Organisasi:
1. Terealisainya Program kerja yang telah diagendakan
2. Mencoba memunculkan ide gagasan yang tentunya akan memajukan
Mahasiswa Fakultas Teknik
Terwujudnya mahasiswa yang kritis, intelektual, dan kreatif serta respon terhadap

problematika lingkungan yang ada dan diharapkan mampu menyelesaikannya

1.3 TUJUAN

BAB 2. ISI
2.1 STRUKTUR ORGANISASI

2.2 JOB DEPARTEMENT

2.3 KEGIATAN

BAB 3. PENUTUP

BAB 1. PENDAHULUAN

1.1LATAR BELAKANG

Seiring dengan kemajuan dan berkembangnya Fakultas Teknik Universitas Sultan Fatah
Demak baik dari sisi kualitas dan kuantitas, kami mencoba untuk melakukan suatu kegiatan
yang di adakan Fakultas Teknik Universitas Sultan Fatah Demak dalam rangka
PELANTIKAN BEM FAKULTAS TEKNIK, dimana kegiatan ini diharapkan memiliki nilai
positif sehingga dapat menanamkan kecintaan kepada Universitas Sultan Fatah Demak.

Dalam acara ini akan di adakan kegiatan seperti,PELANTIKAN BEM FAKULTAS


TEKNIK dan RAKER (RAPAT KERJA) BEM FAKULTAS TEKNIK. Oleh karena itu,kami
berharap dukungan dari pihak Universitas Sultan Fatah Demak selaku penyelenggara
pendidikan tinggi, mahasiswa fakultas teknik selaku sumber informasi kami menghubungkan
dunia pendidikan dan profesionalitas, untuk dapat turut serta mensukseskan terselenggaranya
acara tersebut yang pada tahun ini di adakan, sehingga kegiatan ini dapat menjadi suatu
kebanggaan dan budaya baru dalam fakultas teknik universitas sultan fatah Demak.

1.2VISI DAN MISI

Visi Organisasi:Menjadikan BEM-FT Universitas Sultan Fatah sebagai wahana untuk


menyalurkan aspirasi, kreativitas, dan keilmuan mahasiswa.

Berfikir Bergerak bersama-sama untuk mewujudkan BEM-FT sebagai basis gerakan


yang mengedepankan intelektualitas, loyalitas dan moralitas dengan dasar Religiusitas
sehingga dapat memberikan pengabdian kepada masyarakat.
Menyelaraskan potensi, gerak dan tujuan dengan komunikasi efektif, membangun
jaringan, meningkatkan kerja sama segenap elemen yang ada.

Menjadi wadah aktualisasi dan media penegembangan potensi, bakat dan kemampuan
dengan membuka ruang kreatifitas dan meningkatkan kepedulian terhadap
permasalahan yang ada.

Misi Organisasi:

1. Terealisainya Program kerja yang telah diagendakan


2. Mencoba memunculkan ide gagasan yang tentunya akan memajukan Mahasiswa
Fakultas Teknik
3. Terwujudnya mahasiswa yang kritis, intelektual, dan kreatif serta respon
terhadap problematika lingkungan yang ada dan diharapkan mampu
menyelesaikannya.

1.3 TUJUAN

1. Kegiatan ini bertujuan untuk memajukan dan mengaktifkan kembali BEM


Fakultas Teknik Universitas Sultan Fatah Demak.

2. Membentuk satu kesatuan mahasiswa yang kuat serta bersatu padu.


BAB 2. ISI

2.1 STRUKTUR ORGANISASI

2.2 JOB DEPARTEMENT

2.3 KEGIATAN

BAB 3. PENUTUP

Dengan rahmat dan hidayah Tuhan Yang Maha Esa serta partisipasi dari semua pihak yang
ikut mensuksekan terselenggaranya kegiatan tersebut kami ucapkan terimakasih. Demikian
proposal kegiatan ini di buat semoga dengan adanya proposal ini dapat menjadi gambaran jelas
akan sebuah kegiatan yang akan di selenggarakan. Besar harapan kami atas dukungan dan kerja
sama seluruh peserta dalam kegiatan ini, serta segenap civitas akademika Universitas Sultan
Fatah Demak dalam lancar dan suksesnya kegiatan ini.

Anda mungkin juga menyukai