Anda di halaman 1dari 3

Pennisetum purpureum

Nama lain: Rumput napier atau rumput uganda


Nama umum : Elephant graas, napler grass, r. Gajah
Asal : Afrika
Deskeripsi :
 Perennial, bentuk rumpun, mempunyai rhizom, tumbuh tegak (4-5 m)
 Setiap kg 3 juta biji
 Berumur panjang (perennial)
 Batang tebal dan keras pada yang tua.
 Daun lebar dan panjang, tulang daun agak keras
Agronomi :
 Tahan terhadap kekeringan
 Tidak tahan terhadap air yang tergenang
 Biji sedikit dan viabllity (daya hidup) rendah
 Tumbuh dari dtr-dtt dgn curah hujan sampai 2500 mm/tahun
 Penyebaran secara vegetatif, hal ini penting utk mempertahankan karakter kultivar (cv.=
cultivated varitation)

Sorghum Almum
Asal : Afrika, Amerika selatan
Deskeripsi :
 Tegak, rumpun dgn banyak anakan , dari rhizom yg pendek tumbuh anakan , tinggi 3.4 m
 Satu kg berisi 121.000 biji
Agronomi:
 Diturunkan dari hybrid johnson grass (sorghum halepense), sorgum biji dan sorghum bicolor
 Hidup hujan > 460 mm /th, tahan kering dan tahan kadar garam tinggi
 Pada tahan hidup subur bisa hidup 10 th
 Berbunga setelah 49-56 hari
 Kegunaan : hay, silase, grazing

Panicum maxsimum
Nama umum: Rumput benggala
Nama lain: Guinea grass (Eng. ); blousaad soetgras (Afr.)
Asal : Afrika
Deskeripsi :
 Parennial , rumpun dgn banyak anakan, tinggi 1-1,8 m, bunga mayang. satu kg biji berisi 1,5
juta
 Berizoma pendek, tegak atau merunduk, berakar pada buku-buku bawah.
 Helai daun linier sampai lanceolate menyempit. Panicle terbuka.
Agronomi :
 Adapatasi luas , hidup pada hujan > 760mm/tahun
 Tidak tahan genagan air
 Responsif terhadap Pupuk N
 ph tanah 5-6
 Tiga tipe:
Glant types (3.8): cv hamll, colonlaao
Medium types (2 m) : cv gaton, common, makuaeni

Hyparrhenia rufa
Nama lain: Thatching grass
Nama umum: jaragua grass
Asal: afrika
Deskripsi:
 Parenial, membentuk rumpun yang padat, bila tua sampai tinggi 3 m dan berdaun sedikit
 Pada saat muda disukai ternak, bila sudah berbunga tidak disukai karena batang keras dan
didominasi bunga
Agronomi:
 Hujan >500-890 mm/th, tahan kering, tumbuh pada berbagai jenis tanah
 Dipupuk N untuk meningkatkan produksi ternak
 Bibit dengan potongan stolon, sobekan rumpun
 Tahan grazing
 Kandungan HCN tinggi

Paspalum dilatatum
Nama lain: common paspalum, dallis grass
Nama umum: rumput australia
Asal: amerika selatan
Deskripsi:
 Parenial, membentuk rumpun yang padat dan berdaun banyak serta berrhizom merayap
yang pendek
Agronomi:
 Hujan >890-1000 mm/th
 Tumbuh baik pada tanah yang berat, lembab, dan subur
 Nilai nutrisi baik pada saat masih muda, tahan pengembalaan berat dan injakan karena
perakaran yang kuat di dalam tanah

Paspalum plicatulum
Nama lain: Paspalum plicatulum Michx. var. glabrum Arechav. Paspalum plicatulum Michx. var.
villosissimum Pilg. Paspalum texanum Swallen
Nama umum: Plicatulum (Australia);  brown-seed paspalum, brown top paspalum, plaited
paspalum (USA);  capim coquerinho, felpudo, pasto-negro (Brazil)
Asal: amerika selatan (Brazil, Guatemala)
Deskripsi: parenial, membentuk rumpun setinggi 1,2 m
Agronomi:
 Hujan >760 mm/th
 Berkombinasi baik dengan leguminosa yang menjalar untuk membentuk padang rumput
campuran yang baik
 Tumbuh agresif dan responsifterhadap pemupukan N yang tinggi

euchlaena mexicana
Nama lain: Zea mexicana (Schrad.) Reeves & Mangelsd., Zea mays ssp. mexicana (Schrad.)
H.H.Iltis
Nama umum: Teosinte

Anda mungkin juga menyukai