Anda di halaman 1dari 22

Perencanaan Sistem II. Analisis Sistem III. Desain Konseptual IV. Evaluasi dan Pemilihan Sistem V.

Desain Terperinci VI. Pemrograman dan Pengujian Program VII. Implementasi Sistem VIII. Pemeliharaan Sistem
I.

Profesional sistem (systems professional) Pengguna akhir (end user) Pemegang kepentingan (stakeholder) akuntan

Pengembangan secara internal


Sistem komersil

Sistem siap pakai Sistem backbone Sistem dengan dukungan vendor

Tanggung jawab umum komite pengarah dalam tahap

ini meliputi : Mengatasi berbagai konflik yang timbul dari system baru Mengkaji berbagai proyek dan menetapkan prioritas Menganggarkan dana untuk pengembangan system Mengkaji status tiap proyek yang sedang berjalan Menentukan melalui berbagai titik pemeriksaan di seluruh SDLC apakah akan melanjutkan proyek atau menghentikannya

Dua tingkat perencanaan sistem, yaitu:

Perencanaan sistem strategis Perencanaan proyek

Hal yang harus dilakukan pada tahap ini, yaitu: Menentukan lingkup sistem Mengumpulkan fakta

Menganalisis fakta
Mengkomunikasikan temuan-temuan tersebut

melalui laporan analisis sistem

Pendekatan desain terstruktur

Pendekatan berorientasi objek

Ada 2 tahapan yang dilibatkan pada tahap ini:

Melakukan Studi kelayakan yang terperinci


Melakukan analisis biaya-mafaat

Tujuan : menghasilkan penjelasan terperinci sistem

yang telah diusulkan Melakukan percobaan desain terperinci


memastikan bahwa sistem bebas dari kesalahan

Mengkaji dokumentasi sistem


mendokumentasikan dan menjelaskan sistem.

Dokumentasi merupakan cetak biru sistem

Memprogram peranti lunak


menentukan bahasa pemrograman

Bahasa prosedural
Mengharuskan programer menentukan secara tepat

susunan logika, Ex : cobol, fortran


Bahasa yang digerakkan peristiwa
Kode program dijalankan sesuai peristiwa, Ex : VB

Bahasa Berorientasi objek

Pemrograman menggunakan pendekatan modular

Pengujian Peranti lunak


Pengujian logika modul Pengujian offline

Memverifikasi personel sistem dan berbagai proyek

yang digunakan dalam prosedur pengujian

Menguji keseluruhan sistem

Mendokumentasikan sistem
Dokumentasi Desainer dan Programer Dokumentasi Operator Dokumentasi Pengguna

Konversi basis data

Konversi ke sistem yang baru


Perpindahan melalui operasi langsung
Perpindahan bertahap Perpindahan operasi paralel

Kajian pasca implementasi

Menyediakan keahlian teknis

Menspesifikasikan standar dokumentasi


Memverifikasi kecukupan pengendalian

Merupakan aktivitas yang dilakukan selama masa

hidup sistem Tahap ini melibatkan perubahan sistem dalam mengakomodasi perubahan kebutuhan pengguna.

Mengendalikan pengembangan sistem baru


Aktivitas otorisasi
Aktivitas spesifikasi pengguna Aktivitas desain teknis Prosedur pengujian dan penerimaan pengguna

Mengendalikan pemeliharaan sistem


Otorisasi, pengujian dan dokumentasi pemeliharaan otorisasi formal, spesifikasi teknis perubahan, pengujian ulang sistem, pembaharuan teknis Pengendalian Perpustakaan Program Sumber

Tujuan audit
Memverifikasi aktivitas SDLC Menentukan sistem bebas dari kesalahan Mengkonfirmasi sistem telah dipandang penting

Memverifikasi dokumentasi telah akurat

Prosedur audit
Lihat otorisasi Pengguna dan pihak pengola layanan

komputer

Prosedur audit (cont )


Review Studi kelayakan awal
Analisis terperinci atas kebutuhan pengguna Analisis biaya manfaat Review Dokumentasi proyek

Review dokumentasi pengujian


Review dokumentasi sistem

Tujuan audit
Mendeteksi pemeilharaan sistem yang tidak sah

Prosedur audit
Identifikasi perubahan yang tidak sah Identifikasi kesalahan aplikasi Uji akses ke perpustakaan

Anda mungkin juga menyukai