Anda di halaman 1dari 3

A.

Pengertian Sistem informasi Geografis


Sistem Informasi Geografi (SIG) adalah sistem pembuatan peta dalam bentuk digital dengan
menggnakan teknologi komputerisasi. Teknologi SIG telah banyak digunakan oleh para ilmuan
geografi (geografi). Pada dasarnya sistem infoemasi geografi tidak serta merta digunakan dalam
hal pembuatan peta saja, sistem ini juga dapat digunakan untuk pengolahan data keruangan
dengan menggunakan teknologi komputer.
Secara definitif, pengertian SIG selalu mengalami perkembangan dan variasi. Beberapa
pengertian tentang SIG yang telahdipahami secara umum adalah sebagai berikut!
a. SIG merupakan sebuah sistem berbasis komputerisasi yang dipergunakan untuk memasukkan,
memeriksa, menyimpan, menyatukan, memanipulasi, menganalisa, dan menampilkan data-data
yang memiliki hubungan dengan posisi-posisi di permukaan bumi (Rice, 20).
b. SIG merupakan sebuah sistem teknologi informasi yang secara cepat menganalisa,
menyimpan, serta menampilkan data secara spesial maupun nonspesial. SIG menyatukan
kombinasi kekuatan perangkat lunak berbasis data relasi dan paket perangkat lunak CAD (Guo
20).
c. SIG merupakan sistem komputer yang dipergunakan untuk memanipulasi data geografi.
Sistem ini diimplementasikan melalui perangkat lunak dan perangkat keras pada komputer yang
berfungsi sebagai pengolah data verifikatif, akuisif serta kompilatif.
Baca Juga: Kumpulan Contoh Pantun Talibun (6, 8, dan 10 Baris)
Pengertian SIG menurut istilah dibagi menjadi dua yakni:
a. Sistem informasi merupakan perpaduan kerja untuk memperoleh informasi dalam
pengambilan keputusan. Sistem ini memiliki komponen data, perangkat keras, perangkat lunak,
dan
aktivitas
dalam
pengolahan
dan
analisa
data.
b. Informasi geografis merupakan kumpulan fakta atau data yang berkaitan langsung dengan
lokasi wilayah ruang pada permukaan bumi. Susunan data atau fakta tersebut selanjutnya
menghasilkan informasi baru yang bersifat geografis

B. Komponen Sistem informasi Geografis


Sistem Informasi Geografis sebagai sistem informasi mempunyai komponen serta teknis kerja
tertentu dalam penanganan data yang berisikan seputar informasi geografis. Komponen dalam
sistem ini saling berkaitan satu sama lain. Dalam pengoperasian SIG pada dasarnya memerlukan
beberapa komponen dasar. Penjelasannya sebagai berikut!
1. Sistem Komputer

Berdasarkan unsurnya komputer dibagi menjadi dua yakni perangkat lunak dan perangakt keras
perangkat lunak.
a. Perangkat Lunak (Soft ware) ialah sebuah program komputer yang berfungsi sebagai
pelaksana pekerjaan berdasarkan kehendak pengguna sesuai dengan yang dikehendaki. Program
komputer tersebut dituliskan menggunakan bahasa khusus yang hanya dapat diterjemahkan oleh
komputer. Software terbagi dari beberapa jenis, yakni:
Sistem operasional, merupakan sistem program software yang berguna untuk pengaktifan
keseluruhan perangkat yang terintegrasi pada sistem komputer sehingga setiap perangkat
komputer tersebut dapat berkomunikasi satu sama lain. Sistem operasi yang mendukung Sistem
informasi geografi diantaranya yakni IG seperti UNIX, Windows, Novell, dan lain-lain.
Program utility, merupakan sistem perangkat lunak yang berfungsi untuk menyesuaikan
kekurangan/
kelemahan
dari
sistem
operasi.
Program aplikasi, merupakan program perangkat lunak yang secara khusus mengerjakan halhal tertentu seperti Iddrisi, Erdas, for GIS, Autocard, Ermapper, Ilwis, Map info, seperti
ARC/Info, ArcView, dan lain-lain.
Baca Juga: Pengertian & Contoh Surat Kesepakatan Lengkap
b. Perangkat keras
Perangkat Keras ialah sebuah program komputerisasi yang sebagai pendukung aplikasi sains dan
bisnis. Secara umum perangkat keras mencakup:
CPU (Computer Processor Unit), perangkat keras ini merupakan pemroses utama dari sistem
komputer yang selanjutnya menjadi inti dari semua instruksi dan program (processor).
Disamping itu, CPU juga memiliki peran pengendali semua operasi yang ada dalam semua
sistem
komputer.
RAM, perangkat ini dipergunakan oleh CPU sebagai sarana penyimpan sementara seluruh
program dan data yang disatukan melalui input device, dalam jangka waktu tertentu.
Storage, perangkat ini berfungsi sebagai tempat menyimpan data secara semi permanen
(temporary)
dan
data
permanen.
Input device, perangkat keras ini berbentuk peralatan yang dipergunakan sebagai sarana untuk
membantu pengguna dalam memasukkan data ke dalam Sistem Informasi Gegrafi. Perangkat ini
terdiri
atas
mouse,
scanner,
keyboard,
kamera
digital
dan
lain-lain.
Output device, perangkat keras ini berfungsi sebagai alat keluaran data seperti hasil presentasi
data dari dalam komputer. Alat ini berguna untuk mempresentasikan data informasi SIG dalam
bentuk hardcopy. Data juga dapat ditampilkan tetap dalam bentuk softcopy berupa tampilan layar
monitor. Perangkat ini terdiri atas monitor, printer, plotter, dan sebagainya.
Baca Juga: Bentuk Peninggalan Sejarah Hindu Budha di Indonesia

2. Data Geografis
Data geografis ialah data yang memiliki hubungan dengan kondisi / keadaan geografi seperti
jalan raya, pegunungan, topografi, gedung, dan lain sebagainya. Data ini dapat dilihat dengan
foto udara, data statistik, citra satelit, dan lain sebagainya.
3. Pengguna (User)
Pengguna merupakan seseorang yang bertugas untuk memilih informasi yang penting dan
diperlukan,menjadwalkan pemutakhiran (updating) yang efektif, membuat standar tertentu,
menganalisa berkaitan dengan hasil yang disajikan untuk manfaat yang diinginkan, serta
melakukan perencanaan aplikasi. Dalam hal pengoperasian Sistem Informasi Geografi,
penginputan data ruang dibutuhkan beberapa elemen dasar SIG, diantaranya yakni akuisi data,
persiapan, manajemen data, manipulasi dan analisis serta pembuatan produk.

Anda mungkin juga menyukai