Anda di halaman 1dari 4

ZOO OPERATING SYSTEM

Yolanda Wisdanita S.
5115100023
Sistem Operasi E

1. Sistem Waktu Nyata (Real Time System)


Sistem waktu-nyata adalah sistem yang harus menghasilkan respon yang tepat
dalam batas
waktu yang telah ditentukan (kuantitatif). Jika respon komputer melewati batas
waktu tersebut,
maka terjadi degradasi performansi atau kegagalan sistem. Sebuah sistem
waktu-nyata adalah
sistem yang kebenarannya secara logis didasarkan pada kebenaran hasil-hasil
keluaran sistem dan ketepatan waktu hasil-hasil tersebut dikeluarkan. Aplikasi
penggunaan sistem seperti ini
adalah untuk memantau dan mengontrol peralatan seperti motor, assembly
line, teleskop, atau
instrumen lainnya. Peralatan telekomunikasi dan jaringan komputer biasanya
juga membutuhkan pengendalian secara waktu-nyata.
Contoh : Alat Picu Jantung (Pacemaker)
Organ Jantung merupakan organ yang paling penting bagi manusia. Pasalnya
jika jantung
berdetak sangat lemah, resiko kematian bisa saja terjadi. Alat pacu jantung
(Pacemaker) sendiri
merupakan suatu alat medis yang ditanam dalam tubuh manusia yang
menggunakan impulse listrik
yang dihantarkan oleh sebuah elektroda untuk membuat jantung berkontraksi
sehingga denyut
jantung dapat berdetak sebagaimana normalnya denyut jantung. Alat pacu
jantung mewakili salah
satu yang pertama dan terapi bukan farmakologi yang paling sukses untuk
aritmia ( irama jantung).
Ribuan alat pacu ditanam sejak alat pacu yang pertama ditanam tahun 1958
oleh Elmquist dan
Senning. Obat-obatan tidak lagi digunakan kecuali pada kondisi sangat akut
sebelum penanaman
alat pacu sementara atau permanen.
Tujuan utama penggunaan alat pacu jantung adalah membuat frekuensi
denyut jantung menjadi normal baik yang disebabkan oleh jantung pasien
tersebut terlalu lambat maupun terjadinya
blok pada sistem hantaran irama jantung. Alat pacu terdiri dari timah pacu dan
generator nadi. Alat
pacu berbilik satu hanya memiliki timah single sedangkan alat pacu berbilik
dua memiliki satu

Yolanda Wisdanita S.
5115100023
Sistem Operasi E

timah di atrium dan lainnya di ventrikel. Prosedur pemasangan alat pacu


jantung dilakukan di
bawah bius lokal. Sayatan kulit dibuat di bawah selangkang, biasanya di bagian
kiri. Kantung berisi
alat pacu dibuat. Vena di belakang selangkang dilubangi dan melalui vena ini,
timah pacu
diletakkan ke bilik jantung. Timah pacu kemudian disambungkan ke generator
detak dan sistem
keseluruhan ditempatkan dalam kantung yang tersedia. Sebagian besar pasien
keluar rumah sakit
dalam 24 hingga 48 jam setelah penanaman alat pacu.

2. Embedded operating systems


Sistem benam adalah sistem komputer tujuan-khusus, yang seluruhnya
dimasukkan ke dalam alat yang dia kontrol.Kata benam (embedded)
menunjukkan bahwa sistem ini merupakan bagian yang tidak dapat berdiri
sendiri. Sebuah sistem benam memiliki kebutuhan tertentu dan melakukan
tugas yang telah diset sebelumnya, tidak seperti komputer pribadi serba guna.
Contoh sistem atau aplikasinya antara lain adalah instrumentasi
medik, process control, automated vehicles control, dan perangkat komunikasi.
Sistem
benam
biasanya
diimplementasikan
dengan
menggunakan mikrokontroler.
Contoh : Mesin ATM
Komponen ATM terdiri dari kotak ATM, layar monitor, tombol angka dan kamera
(optional) yang biasa terlihat dari luar. Sedangkan di dalamnya terdiri dari satu
unit computer CPU, keyboard, kotak uang, printer kecil, modem, dan card
reader.
Cara kerja mesin ATM mudah dan sederhana. Yang pertama ialah memasukkan
kartu ATM ke dalam mesin. Setelah kartu dimasukkan, maka kartu akan dibaca
oleh magnetic card reader yang berfungsi sebagai pembaca dan penerima
#data. Setelah dibaca, data dikirim ke sistem komputerisasi bank.
ATM adalah merupakan sebuah terminal data yang mempunyai dua perangkat
input dan empat perangkat output. Seperti halnya sebuah terminal data, ATM
harus memiliki koneksi ,terhubung, dan berkomunikasi melalui sebuah host
processor (pusat proses).
Pusat proses yang disertai oleh Internet service provider (ISP) yg berfungsi
sebagai jalur gateway untuk menuju keberbagai macam jaringan ATM dan

Yolanda Wisdanita S.
5115100023
Sistem Operasi E

menjadikan berfungsi bagi si pemegang kartu ATM (orang yang menginginkan


uang).

Pada umumnya, pusat proses yang mendukung dapat melalui Leased-line atau
jalur kontrak (sewa) maupun mesin dial-up (telepon). Mesin Leased-line
terhubung langsung pada pusat proses melalui empat kabel (four-wire), pointto-point, dedicated telephone line (pilihan jalur telepon).
Dial-up ATMs terhubung ke pusat proses melalui sambungan telepon normal
menggunakan modem dan sambungan nomor bebas pulsa, atau melalui
penyedia layanan internet yang menggunakan akses nomor local.
Leased-line ATMs disarankan untuk digunakan pada lokasi yang padat karena
kemampuan kerja thru-put yg cukup berat, dan dial-up ATMs disarankan untuk
digunakan pada toko atau lokasi yang tidak ramai dimana penggunaan hanya
sekedar mengambil uang. Biaya yang diperlukan untuk sebuah mesin ATM dialup kurang dari setengahnya mesin ATM leased-line. Biaya operasi #mesin ATM
dial-up juga hanya sebagian kecil dari biaya operasi mesin ATM leased-line.
Pusat proses mungkin dapat dimiliki oleh sebuah bank atau instansi keuangan,
atau mungkin juga dimiliki oleh penyedia layanan internet yang berdiri sendiri.
Jika dimiliki bank, biasanya hanya mendukung mesin ATM bank itu sendiri,
dimana hanya proses tunggal yang tersedia bagi pemilik toko atau tempat
usaha.
3. Smart Card Operating Systems
Pembuat pertama kali teknologi awal smart card adalah orang Jepang bernama
Kunitaka Arimura pada tahun 1970. Dia mematenkan ciptaannya yang hanya
terbatas penggunaannya hanya di Jepang saja. Dan pembuatannya harus
dengan lisensi Arimura.
Smart card sering disebut sebagai chip card atau integrated circuit (IC) card .
Definisi chip card sendiri yaitu kategori umum yang mencakup smart card dan
memory card . Smart card adalah plastic card yang mengandung memory chip
dan microprocessor. Kartu ini bisa menambah, menghapus, mengubah
informasi yang terkandung. Biasanya berorientasi bahasa Java, ROM pada
smart card memiliki interpreter untuk Java Virtual Machine (JVM)
Contoh : Memory Card.
Smart card yang paling sederhana. Kartu ini hanya mengandung memory
circuit yang dapat diakses melalui kontak dengan synchronous protocol. Dalam
memory itu terdapat protected area yang hanya bisa diakses jika menerima
kode keamanan tertentu. Ada juga pembatasan jika ada aplikasi luar yang
ingin mengakses memory . Ada juga beberapa jenis memory card yang

Yolanda Wisdanita S.
5115100023
Sistem Operasi E

menyediakan layanan otentifikasi. Ukuran data yang bisa disimpan di


dalamnya tidak terlalu besar, sekitar 100 bits 10 kb. Kartu ini banyak
digunakan untuk aplikasi accounting seperti kartu telepon, transportation card
dan vending card.

Anda mungkin juga menyukai