Anda di halaman 1dari 2

PELAYANAN POLI PKPR

SOP

PUSKESMAS
KECAMATAN
KALIDERES

No. Dokumen

No. Revisi

Tanggal Terbit

Halaman

Ttd Kepala Puskesmas :

dr. H DARUS SAHMEDI


NIP 197705242010011016

Poli PKPR adalah Poli Pelayanan Peduli Remaja,dimana Poli ini melayani
1. Pengertian

pasien usia remaja (10-19 thn)dan anak usia 5-10thn.


Pada poli ini dilakukan pengobatan seperti poli-poli yang lain dan juga
konseling pada pasien yang mengalami masalah remaja.
SOP ini digunakan sebagai acuan dalam pelayanan pasien di Poli PKPR

2. Tujuan

Puskesmas Kecamatan Kalideres


1.SK Kepala Puskesmas No. 1 Tahun 2015.
2.SK Kepala Puskesmas Tentang Jenis Pelayanan.

3. Kebijakan

3.Pedoman Peningkatan Mutu.


4.Pedoman Layanan Klinis yang berorientasi pasien.
1.Permendagri no.52 tahun 2011 tentang SOP di lingkungan pemerintah
daerah.
2.Permendagri No.4 tahun 2011 tentang Pedoman Penyusunan SOP di

4. Referensi

lingkungan permendagri.
3.Permenkes no.75 tahun 2014 tentang Puskesmas.
4.Permenkes no.46 tahun 2014 tentang Akreditasi Puskesmas.
5.Buku Pedoman Standar Nasional Pelayanan di Poli PKPR.

5. Prosedur/

1.Pasien mengambil nomor antrian dan mendaftar di loket.

Langkah-

2 .Pasien menunggu di depan Poli PKPR.

langkah

3 .Paramedis memanggil pasien sesuai nomor antrian.


4. Dokter menverifikasi rekam medis dengan identitas pasien.
5. Paramedis melakukan pengukuran Berat Badan dan pengukuran
Tinggi Badan.
6 .Dokter melakukan anamnesis dan pemeriksaan fisik pasien.
7. Bila pasien ada masalah remaja atau dijumpai penyakit yang ber
hubungan dengan masalah remaja,dokter memberikan konseling
kepada pasien.
8.Bila pasien memerlukan pemeriksaan penunjang dokter memberikan

Rujukan untuk pemeriksaan lab/ rontgen.


9.Bila pasien didapati memerlukan rujukan internal antar poli ,dokter
membuat Rujukan Internal.
10.Dokter memberikan resep dan edukasi kepada pasien.
11.Dokter mengisi buku rekam medis pasien
12.Pasien keluar dari Poli PKPR .

6. Unit terkait
7. Rekaman
Historis

Semua Poli di Puskesmas Kecamatan Kalideres

No

Halaman

Isi Perubahan

Tanggal Mulai Perubahan

Anda mungkin juga menyukai