Anda di halaman 1dari 24

SOSIALISASI

Layanan Sistem CMS On-Line


Pelabuhan Umum Citranusa Kabil
15 Januari 2014

Disampaikan Oleh:

Ir. Rusliden Hutagaol


Staf Khusus Ka BP Batam /
Perwakilan
Manajemen di SCN Port Kabil
Ir.

PELINDO II Tj. PRIOK


CMS

www.priopkport.co.id

PELINDO 3 Tj.PERAK
PROSEDUR PELAYANAN

www.pp3.co.id

1 PBM mengajukan 1A/ PPKB


2 Entry Komputer DSPP
3 PBM/Agen Bayar DPSPP
4 Kegiatan B/M
5 Verifikasi
6 Cetak Nota Rampung

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
SOP (SK Ka OB No. 62/KPTS/KA/VI/2008 tgl 04
Juni 2008)
KETENTUAN UMUM
I.33 UPER (UANG PERTANGGUNGAN) adalah sejumlah uang
yang harus dibayarkan oleh pengguna jasa kepelabuhanan
sebelum kegiatan kapal, sebagai pembayaran dimuka jasa
jasa kepelabuhanan yang besarnya didasarkan pada
perhitungan perencanaan pelayanan kapal dan bongkar
muat barang.
(SOP KANTOR PELABUHAN BATAM
SK Ka OB No. 61/KPTS/KA/VI/2008 tanggal 04 Juni 2008)

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
CMS On-line
Cash Manajemen System Online
Perpaduan System yang dibangun BP Batam/ SCN
System Bank BNI dan System Bank Mandiri
Sudah memuat Data2 Kapal dengan No IMO
Sudah memuat Tarif sesuai SK Ka BP Batam
No. 15-16-17 Tanggal 12 Desember 2012
Sudah memuat prosentasi share BP Batam SCN
Memuat Data2 Pengguna Jasa dengan No Rekening
Dilengkapi Pengaman/ Security pada komunikasi data
Web base System, sehingga bisa di akses dari BP
Batam/ Kanpel

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
Tujuan & manfaat
Peningkatan pelayanan kepada Pengguna Jasa.
Kemudahan & efisiensi Pengguna Jasa didalam
pembayaran UPER/Jasa layanan kepelabuhan.
Memenuhi ketentuan SOP Pelabuhan Umum Citranusa
Kabil.
Kemudahan pengelolaan dan Administrasi
penerimaan dan bagi hasil antara SCN & BP Batam.

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
PROSEDUR LAYANAN

1
2
2
1
3
6
4
5
6

Agen/PBM mengajukan 1A,1B/ PUK

min D-

Port Meeting-BA-Uper

min D-

Izin Sandar & Izin B/M

min H-

Kegiatan Bongkar/ Muat


Form 2A/2B (Volume Final)/ Verifikasi
INVOICE & RECEIPT Agen/ PBM

Port Meeting

Berita Acara

System Otomatis
Menghitung
Biaya UPER
120% dari
Perkiraan

HOLD (system BANK)

Perbesar
Logo & No. Referensi Bank

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
UPER (Hold)
BA.
BA.Port
PortMeeting
Meeting
D-1

Perintah
PerintahHold
HoldUPER
UPER

Dana
Danacukup?
cukup?

Iya

Hold
Hold&&No
NoReff
Reff

Tiap 15 Menit 15menit


Tidak

Topping
Topping

B/M
B/M

Email
EmailKepada
Kepada
Pengguna
PenggunaJasa
Jasa

Izin
IzinSandar
Sandar/ /
Izin
IzinBongkar
BongkarMuat
Muat
H-6

Form 2A/2B

Biaya Bank Rp.5.000/


Transaksi (Invoice & Receive)

Perbesar
Logo & No. Referensi Bank

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
Payment (Auto Debit)
Volume
Final
Form
Form2A/
2A/2B
2B

Amount
Amount
lebih
lebihbesar
besar
dari
dariHold?
Hold?

Tidak

Perintah
PerintahDebit
Debit

Debit
Debit&&Create
CreateNo
NoReff
ReffBank
Bank

H-6
Iya

Tiap 15menit

Cek
Cekdana
dana
cukup?
cukup?

Iya

Invoice
Invoice&&Receipt
Receipt
dengan
denganNo
NoReff
ReffBank
Bank

Tidak
Topping
Topping

Email
EmailKepada
Kepada
Pengguna
PenggunaJasa
Jasa

Izin
Izin
Berlayar
Berlayar

Izin/ Penetapan Sandar

Invoice & receipt

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
Proses2 yang di Layani dengan CMS On-line
1. Proses kapal masuk, bongkar muat, hingga kapal
keluar.
2. Proses penambahan waktu atau jasa layanan
setelah uper (bila ada).
3. Proses adanya keluar/ masuk dermaga setelah tambat.
4. Proses kapal ber-olah gerak dari pelabuhan lain
di Batam ke Pelabuhan Umum Citranusa Kabil atau
sebaliknya.

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
LIVE tmt 1 Februari 2014 pk:00:00
Tmt LIVE, Pelabuhan Umum Citranusa Kabil hanya akan
melayani Kapal/ Agen/ PBM yang telah Registrasi ke System
CMS On-line
Proses Registrasi Pengguna Jasa Baru ke dalam System min
4-5 hari Kerja.

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
Registrasi Pengguna Jasa.
Apa yang harus di lakukan Pengguna Jasa?
1. Buka/ Pilih Rekening Pembayaran (Mandiri atau BNI)
Di Kantor Cabang Batam
2. Mengisi Form Pernyataan & Kuasa (Form Bank)
untuk Inquiry; Hold; Debit
3. Mengisi Form Registrasi Data Perusahaan
Selambat2nya selesai tanggal 23 Januari 2014

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
Download File Registrasi:
http://scnport.com/

Pelabuhan Umum Citranusa Kabil


Layanan System CMS On-line
Care Centre/ Help Desk (24/7)
SCN Port
Telepon
Email

: 0778-711009/7202111 Fax: 0778-711350


: helpdesk.cms@scnport.com

Bank BNI
Telepon
Email

: 021-29946046
: tbs_sat@bni.co.id

Fax: 021-5728874

Bank Mandiri
Telepon : 021-500150 Fax: 021-2300137
Email
: anchorteam.corporate@bankmandiri.co.id

Anda mungkin juga menyukai