Anda di halaman 1dari 2

Apa Itu Sampah..???

Sampah adalah suatu bahan yang


terbuang atau dibuang dari sumber
hasil aktivitas manusia maupun proses
alam yang belum memiliki nilai
ekonomis

organik, dan berasal dari sisa industri,


seperti plastik, botol / kaca, kaleng,
logam,
dll..
Sampah
an-organik
umumnya bersifat sukar terurai / sukar
lapuk
dan
tidak
lapuk
(nondegradable) sehingga akan selalu
dalam bentuk aslinya di alam.

Penyakit Kulit (Gatal-Gatal)

Dampak Sampah
Terhadap Lingkungan
*Jenis Sampah*
Sampah organik
Sampah yang sebagian besar
tersusun
oleh
senyawa-senyawa
organik, dan berasal dari sisa-sisa
tumbuhan (sayur, buah, daun, kayu,
dll.), hewan (bangkai, kotoran, bagian
tubuh seperti tulang, dll.). Sampah ini
bersifat dapat terurai (degradable)
sehingga dalam waktu tertentu akan
berubah bentuk dan dapat menyatu
kembali dengan alam.

Dampak Sampah Terhadap


Kesehatan

Banjir

Pencemaran Sungai

Diare

Sarang Lalat
Pencemaran
Lingkungan Penduduk

Sampah An-organik

Sampah yang sebagian besar


tersusun oleh senyawa-senyawa an-

Typhoid

Cara Pengolahan Sampah

Penimbunan.
Pembakaran.
Mendaur Ulang.
Pengurangan Sampah.

(Memakai Kembali Barang Bekas


Yang Masih Bisa Di Pakai).

Membuang
Sampah
Pada
Tempatnya.
Tempat Sampah Pribadi.
Blumbang.

Membuang Sampah Tidak Pada


Tempatnya
(Memanfaatkan
Diri
Sendiri Sebagai Tempat Sampah
Sementara).

Rajin
Membersihkan
Tempat
Tinggal.
Dengan
sering
membersihkan
tempat
tinggal
akan
lebih
mempunyai rasa peduli lingkungan.

Disusun Oleh
CO.NERS

Mahasiswa Profesi
Stikes Muhammadiyah
Pekajangan - Pekalongan
2012

Wujudkan Lingkungan
Sehat Dengan
Pengelolaan Sampah
Tips Membuang Sampah Pada
Tempatnya

Anda mungkin juga menyukai