Anda di halaman 1dari 10

Doa Sebelum Makan

"Allahumma baarik llanaa fiima razaqtanaa waqinaa adzaa ban-naar"

Artinya :
Yaa Allah, berkatilah rezeki yang engkau berikan kepada kami, dan peliharalah kami dari siksa
api neraka

Doa Sesudah Makan



"Alhamdu lillahhil-ladzi ath-amanaa wa saqaana waja'alanaa minal muslimiin"

Artinya :
Segala puji bagi Allah yang memberi kami makan dan minum serta menjadikan kami memeluk
agama islam

Doa Sebelum Tidur :

BismikaAllahumma ahya wa amutu

Artinya :
Dengan nama-Mu ya Allah aku hidup dan mati
Doa Sesudah Bangun Tidur :

Alhamdulillahil ladzi ahyana bada ma amatana wailaihin nusyur

Artinya :
Segala puji bagi Allah yang menghidupkan aku kembali setelah mematikan aku dan kepada Allah
akan bangkit.

Do'a Ketika Masuk Kamar Mandi (WC)


"ALLAHUMMA INNII A'UUDZU BIKA MINAL KHUBUTSI WAL KHOBAAITSI"
Artinya : Ya Allah sesungguhnya aku berlindung kepadaMu dari setan laki-laki dan setan
perempuan.

Do'a Ketika Keluar Kamar Mandi (WC)



"ALHAMDULILLAHIL LADZII ADZHABA ANNIL ADZA WA 'AAFANII";
Artinya : Segala puji bagi Allah yang telah menghilangkan penyakit dan telah membuatku sehat.

DOA MENDENGAR ADZAN


Doa Berpakaian
, .
Alloohumma innii as-aluka min khoirihi,wa khoiri maa huwa lahu wa audzubika min
syarrihi wa syarri maa huwa lahu.
Artinya :
Wahai Tuhanku,berilah aku kebaikan dengan pakaian ini, dan hindarkanlah aku dari
kejahatan yang ditimbulkan.

DOA MASUK KE MASJID


.
Allahummaf-tahlii abwaaba rahmatika.
Artinya :
Wahai Tuhanku, bukakanlah untukku pintu-pintu rahmat-Mu.

DOA KELUAR DARI MASJID


.
Allahumma innii as-aluka min fadhlika.
Artinya :
Wahai Tuhanku, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu akan segala keutamaan-Mu.
DOA LEWAT KUBURAN

Aslamu alaikum ya ahlal qubur, yaghfirullahu lanaa wa lakum,angtum lanaa salafun wa nachnu
bil atsar.

Artinya:
Selamat sejah tera atas kamu sekalian wahai penghuni qubur, semoga Allah mengampuni kami dan
kamu sekalian,kamu mendahului kami dan kamipun akan menyusul"

DOA MENDENGAR PETIR

Subhaanalladzi yusabbihur radu bihamdihi wal malaaikatu min khiifatihi

Maha Suci Allah yang halilintar bertasbih dengan memujiNya, begitu juga para malaikat, karena
takut kepadaNya1
Doa Sebelum Belajar

Robbii Zidnii Ilmaa, Warzuqnii Fahmaa, Wajalnii Minash-Shoolihiin Amiin Ya Robbal Aalamiin

Artinya : Ya Alloh Tambahkanlah aku ilmu, Dan berilah aku karunia untuk dapat memahaminya,
Dan jadikanlah aku termasuk golongannya orang-orang yang shoolih. Ya Alloh kabulkanlah doaku
ini.

Doa Sesudah Belajar

Aallohumma Arinal Haqqo Haqqon Warzuqnattibaaahu. Wa Arinalbaathila Baa-Thilan


Warzuqnajtinaabahu

Artinya : Ya Alloh, tunjukkanlah kepada kami kebenaran sehinggga kami dapat mengikutinya. Dan
tunjukkanlah kepada kami kejelekan sehingga kami dapat menjauhinya

Bacaan Doa Ketika Bercermin



Allaahumma kamaa hassanta kholqii fa hassin khuluqii
Terjemahan Doa Ketika Bercermin
Ya Allah sebagaimana Engkau telah ciptakan aku dengan baik, maka perbaikilah akhlakku

Doa Menjenguk Orang Sakit

ALLAHUMMA ROBBANNAS ADZHIBILBA SA ISYFI ANTASYSYAFI LA SYIFAUKA SYIFA


AN LA YUGHODIRU SAQOMA .

Artinya ;

Ya Allah Ya Tuhanku, Tuhan dari segala manusia dimuka bumi, berikanlah kesembuhan
kepadanya, angkatlah penyakitnya, dan jadikanlah penyakit yang ia derita sebagai pelebur dosa.
Hanya kepadamu lah kami meminta kesembuhan, kesembuhan yang tak ada kambuh lagi. ( H.R.
Bukhori Muslim)

Do'a mendapat musibah

INNAA LILLAAHI WA INNAA ILAIHI ROOJI'UUNA. ALLOOHUMMA 'INDAKA AHTASIBU


MUSIIBATTI FA'JURNII FIIHAA WA ABDILNII MINHAA KHOIROO

Artinya :
Sesungguhnya kami kepunyaan Allah dan kami kembali hanya kepada-Nya. Ya Allah pada-Mu aku
memperhitungkan musibahku, maka berilah aku pahala dalam musibah itu dan berilah aku ganti
yang lebih baik dari padanya.
Barangsiapa masuk pasar, lalu membaca:

Laa ilaaha illalloohu wahdahu laa syariika lahu, lahulmulku walahulhamdu, yuhyii wa yumiitu
wa huwa hayyun laa yamuutu, biyadihil khoiir, wa huwa ala kulli syaiin qodiir.

Arti doa tersebut:

(Tidak ada Tuhan yang berhak disembah selain Allah, Yang Maha Esa, tiada sekutu bagi-Nya.
Bagi-Nya kerajaan, bag-iNya segala pujian. Dia-lah Yang Menghidupkan dan Yang Mematikan.
Dia-lah Yang Hidup, tidak akan mati. Di tangan-Nya semua kebaikan. Dan Dia-lah Yang
Mahakuasa atas segala sesuatu.)

Bacaan Doa Dihindarkan Dari Godaan Setan (Syetan) dalam Bahasa Indonesia
ROBBI A'UUDZUBIKA MIN HAMAZAATISY SYAYAATHINI WA A'UDZUBIKA ROBBI AN
YAHDHURUUNA.
Terjemahan Doa Dihindarkan Dari Godaan Setan (Syetan)
" Wahai Tuhanku, aku berlindung kepadaMu dari bisikan-bisikan syetan. Dan aku berlindung
(pula) kepadaMu wahai Tuhanku dari kedatangan mereka kepadaku".
Doa shalat dhuha

ALLAHUMMA INNADH DHUHA-A DHUHA-UKA, WAL BAHAA-A BAHAA-UKA, WAL


JAMAALA JAMAALUKA, WAL QUWWATA QUWWATUKA, WAL QUDRATA QUDRATUKA,
WAL ISHMATA ISHMATUKA. ALLAHUMA INKAANA RIZQI FIS SAMMA-I FA ANZILHU,
WA INKAANA FIL ARDHI FA-AKHRIJHU, WA INKAANA MUASARAN FAYASSIRHU,
WAINKAANA HARAAMAN FATHAHHIRHU, WA INKAANA BAIDAN FA QARIBHU,
BIHAQQIDUHAA-IKA WA BAHAAIKA, WA JAMAALIKA WA QUWWATIKA WA
QUDRATIKA, AATINI MAA ATAITA IBADIKASH SHALIHIN.
Artinya :
Wahai Tuhanku, sesungguhnya waktu dhuha adalah waktu dhuha-Mu, keagungan adalah
keagunan-Mu, keindahan adalah keindahan-Mu, kekuatan adalah kekuatan-Mu, penjagaan
adalah penjagaan-Mu, Wahai Tuhanku, apabila rezekiku berada di atas langit maka turunkanlah,
apabila berada di dalam bumi maka keluarkanlah, apabila sukar mudahkanlah, apabila haram
sucikanlah, apabila jauh dekatkanlah dengan kebenaran dhuha-Mu, kekuasaan-Mu (Wahai
Tuhanku), datangkanlah padaku apa yang Engkau datangkan kepada hamba-hambaMu yang
soleh.
Bacaan Doa Qunut dalam Bahasa Arab













Doa istikhoroh
.
.

.

ALLOOHUMMA INNI ASTAKHIIRUKA BI'ILMIKA WA ASTAQDIRUKA BIQUDROTIKA WA


AS ALUKA MIN FADHLIKAL 'ADZHIIMI. FAINNAKA TAQDIRU WALAA AQDIRU WALAA
A'LAMU WA ANTA 'AL-LAAMULGHUYUUBI. ALLOOHUMMA INKUNTA TA'LAMU ANNA
HAADZAL AMRO KHOIRUN LII FII DIINII WAMA'AASYII FAQDURHU LII WA YASSIRHU
LII TSUMMA BAARIKLII FIIHI WA INKUNTA TA'LAMU ANNA HAADZAL AMRO
SYARRUN LII FII DIINII WA MA'AASYII WA 'AAQIBATI AMRII WA 'AAJILIHI FASHRIFHU
'ANNII WASHRIFNII 'ANHU WAQDURLIL KHOIRO HAITSU KAANA TSUMMA RODH-
DHINII BIHI.
Artinya :
Wahai Allah, bahwasanya aku mohon pilihan olehMu dengan ilmu-Mu, dan mohon kepastian-Mu
dengan kekuasaan-Mu, serta mohon kepada-Mu dari anugerah-Mu Yang Maha Agung, karena
Engkaulah Dzat yang berkuasa, sedang aku tiada kuasa, dan Engkaulah Dzat Yang Maha
Mengetahui, sedang aku tiada mengetahui, dan Engkaulah Dzat yang mengetahui yang ghoib.
Wahai Allah, jika adanya, Engkau ketahui bahwa urusan ini ........ adalah baik bagiku, untuk
duniaku, akhiratku, penghidupanku, dan akibat urusanku untuk masa sekarang maupun
besoknya, maka kuasakanlah bagiku dan permudahkanlah untukku, kemudian berkahilah dalam
urusan itu bagiku. Namun jikalau adanya, Engkau ketahui bahwa urusan itu ......... menjadi buruk
bagiku, untuk duniaku, akhiratku, penghidupanku, dan akibatnya persoalanku pada masa
sekarang maupun besoknya, maka hindarkanlah aku dari padanya, lalu tetapkanlah bagiku
kepada kebaikan, bagaimanapun adanya kemudian ridhoilah aku dengan kebaikan itu.

Anda mungkin juga menyukai