Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN RENCANA KEGIATAN

KULIAH KERJA NYATA TIM I TAHUN 2017

KELURAHAN/DESA : ROWOSARI
KECAMATAN : GEMPOLSEWU
KABUPATEN : KENDAL

Disusun oleh:

Nama Mahasiswa : Rizki Nursofyanto Nugroho

NIM Mahasiswa : 22010113120057

PUSAT PELAYANAN KULIAH KERJA NYATA (P2KKN)


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LPPM)
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2017
I. IDENTIFIKASI PERMASALAHAN

Penyusunan program kerja ini disesuaikan dengan keadaan masyarakat dan potensi
yang ada di Desa Gempolsewu-Kecamatan Rowosari-Kabupaten Kendal. Sehingga
dilaksanakan survei yang bertujuan untuk pengumpulan informasi dan data - data yang
dibutuhkan untuk penyusunan rencana program kegiatan KKN. Baik kepada perangkat
desa, masyarakat sekitar, maupun instansi terkait. Berikut adalah tabel hasil survey:

Rekapitulasi Identifikasi Seluruh Permasalahan Tingkat Desa

No Permasalahan Lokasi Sumber(P/M/D)*


1. Angka kejadian demam Desa P
berdarah tinggi Gempolsewu
2. Kurangnya kesadaran warga Desa P
untuk melaporkan adanya Gempolsewu
penyakit demam berdarah
3. Masih banyak warga yang Desa P,M
membuang sampah di sungai. Gempolsewu
4. Akses ke puskesmas yang Desa P,M
cukup sulit Gempolsewu
5. Terdapat banyak bayi, tetapi Desa P,M
masalah kesehatan bayi kurang Gempolsewu
diperhatikan
6 Masyarakat masih banyak Desa P,M
yang buang air besar Gempolsewu
sembarangan
*P : Perangkat Desa, M : Masyarakat, D : Dinas Instansi Vertikal/ Stakeholder

II. PRIORITAS PEMILIHAN PERMASALAHAN


Berdasarkan permasalahan yang telah ditemukan di Desa Gempolsewu yang
diperoleh dari berbagai sumber, maka alasan pemilihan masalah yang diprioritaskan,
antara lain yaitu:

Tabel 2 : Prioritas Pemilihan Permasalahan

No Permasalahan Alasan Pemilihan Program

1. Angka kejadian demam berdarah Demam berdarah merupakan penyakit


tinggi serius yang bisa dicegah dengan
beberapa langkah sederhana yang bisa
dilakukan warga.

2. Terdapat banyak bayi, tetapi Bayi merupakan asset daerah tersebut


masalah kesehatan bayi kurang untuk sumber daya manusia
diperhatikan kedepannya, untuk mendapatkan
remaja dan dewasa yang baik,
kesehatan sejak bayi perlu
diperhatikan.
III. RENCANA PROGRAM KKN PPM

Nama Program Waktu Anggaran Sumber Mahasiswa


No Partisipan Perlengkapan
(RincianPelaksanaan) Kerja Dana Dana A B C D E F G H I
A. Program Monodisiplin
Peningkatan peran
siswa SD dalam PSN
melalui lomba PSN
Survei lapangan
untuk menentukan 10 Jam -
sasaran sosialisasi
Membuat materi
tentang Laptop
pemberantasan Video 11 Jam
Swadaya
sarang nyamuk dan Stiker Rp 30.000 mahasiswa
pembuatan stiker
1. Berkoordinasi dan Sekolah
Dasar (SD) 8 Jam
mengurus izin
Mempersiapkan Swadaya
Hadiah 5 Jam Rp 70.000
hadiah mahasiswa
Penyampaian Laptop,
Materi proyektor, 3 Jam
Kertas
Pemantauan
4 Jam
pelaksanaan lomba
Perekapan data lomba
dan pengumuman 2 Jam
juara
TOTAL 43 Jam Rp 100.000
Nama Program Waktu Anggaran Sumber Mahasiswa
No Partisipan Perlengkapan
(RincianPelaksanaan) Kerja Dana Dana A B C D E F G H I
Penggalakkan ASI
eksklusif dengan 5
Jari
Survei lapangan
untuk melihat situasi,
12 Jam -
kondisi, dan jumlah
bayi
Persiapan
Laptop,
penyampaian materi Warga 10 Jam Swadaya
Leaflet Rp 50.000
2. sosialisasi Desa, mahasiswa
Sosialisasi mengenai Bayi Laptop,
pentingnya ASI proyekor, 3 Jam
eksklusif Leaflet
Diskusi mengenai
3 Jam -
kesehatan bayi
Pemantauan
pelaksanaan ASI 15 Jam
eksklusif
TOTAL 43 Jam Rp 50.000

Keterangan Nama NIM Fakultas Jurusan


A Rizki Nursofyanto Nugroho 22010113120057 Kedokteran Pendidikan Dokter

IV. TIMETABLE RENCANA PELAKSANAAN PROGRAM KKN PPM


KEGIATAN TANGGAL PELAKSANAAN
Januari 2016 Februari 2016
I II III IV V I II III IV V
1. Peningkatan peran siswa SD
dalam pemberantasan sarang
nyamuk (PSN) dan lomba PSN
2. Penggalakkan 5 Jari ASI
eksklusif

Anda mungkin juga menyukai