Anda di halaman 1dari 2

ALAT SYSMEX XE-5000

RS UNIVERSITAS No. Dokumen Revisi : Hal :


HASANUDDIN - 2/2
MAKASSAR
DISAHKAN OLEH
Tanggal Terbit :
DIREKTUR UTAMA
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
Prof. Dr. dr. Syamsu,Sp.PD - KAI
(SPO) NIP. 194608281974121001

1. PENGERTIAN Alat Sysmex XE-5000 merupakan alat automatik yang


digunakan untuk pemeriksaan hematologi

2. TUJUAN Mengukur kadar hemaglobin, leukosit, trombosit dan cell


blood count dalam darah

1. Dilaksanakan oleh analis laboratorium yang


3. KEBIJAKAN bertugas
2. Analis tersebut menggunakan sarung tangan,
masker dan jas lab oleh karena sampel adalah bahan
infeksius.
Hasil dievaluasi oleh dokter yang bertugas

A. Prosedur menjalankan alat


4. PROSEDUR 1. Sebelum alat dihidupkan, periksa kertas printer, dan
yakinkan bahwa alat sudah terhubung ke listrik.
2. Cek kecukupan reagen
3. Cek analyzer sysmex, apakah kabel dan selang
sudah terpasang dengan benar.
4. Cek pembuangan, buang limbah jika perlu.
5. Nyalakan secara berturut-turut UPS, CPU komputer,
monitor dan printer.
6. Masukkan user name dan password pada menu Log
On, lalu klik OK.
7. Nyalakan Analyzer Sysmex (tombol ON/OFF di sisi
depan kanan atas dari alat).
8. Alat akan melakukan self test, instrument QC
download, initialization mekanik dan hidrolik, mencuci,
menstabilkan suhu, serta background check secara
otomatis.

B. Prosedur pembacaan sampel


1. Pastikan alat dalam keadaan Ready (lampu LED
pada analyzer berwarna hijau).
2. Klik Worklist untuk memasukkan data pasien.
3. Klik Manual (F2).
4. Ketik Sample No.
5. Pilih Discrete Mode: CBC atau CBC + Diff.
6. Pilih Capillary Mode: Yes atau No
7. Masukkan Patient ID (bila ada).
8. Tekan START, tunggu hingga terdengar bunyi Beep
ALAT SYSMEX XE-5000

RS UNIVERSITAS No. Dokumen Revisi : Hal :


HASANUDDIN - 2/2
MAKASSAR
DISAHKAN OLEH
Tanggal Terbit :
DIREKTUR UTAMA
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
Prof. Dr. dr. Syamsu,Sp.PD - KAI
(SPO) NIP. 194608281974121001

2x lalu tarik sampel.


9. Hasil dapat dilihat pada Explorer (F7).
10. Hasil akan ditampilkan pada menu Explorer harus
di-validate agar dapat dicetak.
11. Untuk mencetak hasil, sorot / tanda hasil yang akan
dicetak pada Explorer, klik Report, lalu Report GP.

C. Prosedur mematikan alat


1. Klik Menu (F4).
2. Klik Shutdown dan Execute, tunggu sekitar 2 menit.
3. Biarkan alat bekerja secara otomatis hingga 100%
dan hingga muncul konfirmasi Please Power Off The
Analyzer.
4. Matikan Analyzer Sysmex (tombol ON/OFF di sisi
depan kanan atas).
5. Keluar dari Program Analyzer Sysmex.
6. Pada layar desktop CPU, klik Start, pilih Shutdown,
pilih Turn Off.
7. CPU akan mati secara otomatis, kemudian matikan
monitor, printer dan UPS.

5. UNIT KERJA TERKAIT Internal laboratorium


UPL RS Universitas Hasanuddin
Sistem rujukan

Anda mungkin juga menyukai