Anda di halaman 1dari 5

KERANGKA ACUAN KERJA PENYULUHAN TB DOTS

A. PENDAHULUAN
Tuberkulosis paru adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman
Mycrobacterium Tuberkulosis. Sebagai kuman tuberkulosis menyerang paru dapat juga
menyerang organ tubuh lainnya. Oleh karna itu perlu di upayakan Program
Penanggulangan dan Pemberantasan Penyakit Paru.
Sejak tahun 1995, Program pemberantasan penyakit Tuberkulosis paru telah
dilaksanakan dengan stategi DOTS (Directhy Observed Treatment Short Course) yang
direkomendasikan oleh WHO.
Penganggulangan TB dengan strategi DOTS dapat memberikan angka
kesembuhan yang tinggi. Strategi DOTS merupakan strategi kesehatan yang paling Cost
Efektif .
Untuk meningkatkan pelayanan kesehatan RS Ananda Purwokerto harus ada
upaya pembinaan Sumber Daya Manusia melalui pendidikan dan pelatihan yang
berjenjang bertingkat dan berkesinambungan, baik yang dilaksanakan didalam maupun
diluar rumah sakit, guna dapat menopang tugas-tugas pelayaan kesehatan yang lebih baik
pada RS Ananda purwoekrto, serta masyarakat umum yang membutuhkan pelayanan
kesehatan pada umumnya.
Rumah sakit Ananda mampu menjadi program yang tepat untuk mengintervensi
secara bermakna suatu upaya penurunan angka kesakitan dan kematian penyakit TB di
Indonesi. Rumah sakit Ananda mulai beroperasional. Diharapkan adanya program TB
dengan strategi DOTS yang dicanangkan Dinas Kesehatan Banyumas diharapkan mampu
memberikan kontribusi dalam penurunan Angka kesakitan dan kematian penyakit TB.

B. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Meningkatkan pengetahuan pegawai tentang pelayanan dan pennganan TB di Rumah
Sakit Ananda Purwokerto
2. Tujuan Khusus
a. Pegawai memahami tentang pelayanan dan penanganan TB
b. Mencegah terjadinya kesalahan dalam pelayanan dan penanganan TB

C. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


1. Kegiatan penyuluhan tentang pelayanan dan penanganan TB pada penyelenggaraan
Rumah Sakit:
a. Menjelaskan tentang pelayanan dan penanganan Penyakit TB
b. Dapat melakukan perawatan terhadap penderita yang terdiagnosa pertama kali
penyakit TB.
c. Memahami hal-hal yang perlu diperhatikan pada penderita yang terdiagnosa
pertama kali penyakit TB
d. Melakukan rujukan pasien dengan TB positif ke pelayanan fasilitas kesehatan
pertama.

D. SASARAN
1. Meningkatkan pengetahuan pegawai tentang pelayanan dan penanganan TB
2. Tercapainya pelayanan dan penanganan TB
3. Sumber Dana Kegaiatan
Sumber dana untuk pelaksanaan kegiatan berasal dari Kontribusi manajemen RS
Ananda Purwokerto
4. Anggaran Kegiatan
Berikut ini adalah perkiraan anggaran kegiatan setiap ada pertemuan tentang program
penyuluhan penyakit TB dengan strategi DOTS.

a. Pelaksanaan kegiatan penyuluhan tentang pelayanan dan penanganan penyakit TB


dengan strategi DOTS di RS Ananda Purwokerto
No Uraian Kegiatan Jumlah Unit Cost Total
1. Konsumsi 30 15.000 450.000
2. Fasilitator 2 20.000 40.000
Jumlah 490.000
E. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
Waktu
No KEGIATAN
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
1. Perawatan
terhadap
penderita
yang
terdiagnosa
pertama kali
penyakit TB.
2. Memahami
hal-hal yang
perlu
diperhatikan
pada
penderita
yang
terdiagnosa
pertama kali
penyakit TB
3. Melakukan
rujukan
pasien
dengan TB
positif ke
pelayanan
fasilitas
kesehatan
pertama.

4. Sosialisasi
pelayanan
dan
penanganan
HIV/AIDS
5. Memahami
hal yang
perlu
diperhatikan
pada pasien
HIV/AIDS
6. Laporan
bulanan

F. EVALUASI
Dilakukan evaluasi terhadap pelaksanaan programa pelatihan secara tertulis apakah
program terlaksana dengan baik atau mengalami kendala. Hasil evaluasi ditindaklanjuti
untuk mengupayakan peningkatan mutu dan kualitas kerja.

G. PELAPORAN
Hasil kegiatan dilaporkan secara tertulis kepada Direktur melalui Wadir Pelayanan setiap
akhir pelaksanaan program, untuk dapat dilakukan evaluasi dan ditindaklanjuti.
Menyetujui Purwokerto, 09 Januari 2017

Dr. Widayanto, M.Kes dr. Indah R Sp.P


Direktur RS Ananda Purwokerto Ketua Tim TB DOTS

Anda mungkin juga menyukai