Anda di halaman 1dari 3

Nomor SOP SOP/SEK/19

MAHKAMAH AGUNG RI
Tanggal Pembuatan 3 Januari 2017
Pengadilan Agama Purwokerto
Tanggal Revisi
Jl. GerilyaNo.7A, Purwokerto,
Jawa Tengah 53144 Tanggal Efektif 4 Januari 2017
Disahkan oleh Ketua PA Purwokerto

SOP PEMBAYARAN GAJI

Dasar Hukum: Kualifikasi Pelaksana :


1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 Tentang Keuangan
Negara S-1 Sederajat
2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 Tentang
Perbendaharaan Negara
3. Keputusan Sekretaris MA-RI Nomor 173 / SEK / SK / 12 / Peralatan/Perlengkapan :
2013 tentang Penunjukan Pejabat Kuasa Pengguna
Anggaran pada Satuan Kerja di Lingkungan MA-RI dan Badan
Peradilan yang Berada di Bawahnya Peralatan computer, Kertas, Alat tulis, Buku pedoman
4. DIPA Nomor SP DIPA-005.01.2.402556/2015 TA. 2015 dan peraturan.
5. DIPA Nomor SP DIPA-005.04.2.402557/2015 TA. 2015

Keterkaitan :
Pencatatan dan pendataan:
1. SOP Perencanaan Keuangan
2. SOP Persiapan Pelaksanaan Anggaran
Arsip Keuangan
Peringatan :
Jika SOP tidak dilaksanakan, maka temuan tidak akan
berakhir

Pelaksana Mutu Baku


No Aktivitas Staf/ Kasubbag / Pansek / Persyaratan/
Waktu Output
PPABP Wasek KPA Perlengkapan

Pengelolaan Dokumen

Menginventarisir bahan
PC, LAPTOP,
perubahan gaji, seperti : KGB, -
1 kertas, dan 1 jam
SK Kenaikan Pangkat, SK
Referensi terkait
Jabatan dan lain-lain

Menggandakan satu kali dan PC, LAPTOP,


-
2 melegalisir untuk dilampirkan kertas, dan 30 menit
dalam Daftar Gaji - internal Referensi terkait

Daftar
PC, LAPTOP,
Menginput gaji kedalam perubaha
kertas, alat tulis
3 aplikasi GPP dan 2 jam n gaji
dan Referensi
Rekon internal GPP pegawai
terkait

Membuat dan
menandatangani Surat
PC, LAPTOP,
Setoran Pajak (SSP) dengan -
4 kertas, dan 15 menit
besaran angka sesuai dengan
Referensi terkait
yang tercantum dalam daftar
Gaji
Membuat Surat Permintaan
Pembayaran (SPP) dengan PC, LAPTOP,
-
5 besaran bruto sesuai dengan kertas, dan 15 menit
yang tercantum dalam daftar Referensi terkait
Gaji

Bersambung ke halaman
berikutnya
Pelaksana Mutu Baku
No Aktivitas Kasubbag / Pansek / Persyaratan/
Staf/PPABP Waktu Output
Wasek KPA Perlengkapan

Lanjutan dari halaman


sebelumnya

PC,LAPTOP,
Memintakan tanda tangan -
6 kertas, dan 30 Menit
Daftar Gaji
Referensi terkait

Mengajukan ke Penguji PC,LAPTOP,


7 SPP dan Penanda tangan kertas, dan 5 menit -
SPM Referensi terkait

B Proses Verifikasi SPP dan Penerbitan SPM

PC,LAPTOP,
Menerima Daftar Gaji dan
1 kertas, dan 5 Menit -
semua kelengkapannya
Referensi terkait

Memeriksa satu persatu


dokumen yang diajukan
dengan kesesuaian pagu Tidak PC,LAPTOP,
-
2 anggaran, penggunaan kertas, dan 30 menit
mata anggaran, output yang Referensi terkait
dihasilkan dan lain
sebagainya Ya
mengembalikan berkas
Apabila ada kelengkapan PC,LAPTOP,
-
3 yang kurang atau kesalahan kertas, dan 10 Menit
output atau kesalahan- Referensi terkait
kesalahan lainnya

PC,LAPTOP,
Menerbitkan SPM dan ADK-
4 kertas, dan 30 menit
nya
Referensi terkait

Menyerahkan kembali
5 Berkas dan ADK untuk
Dokumen
diajukan SP2D ke KPPN

Proses Pengajuan SP2D


C
Mengantar berkas gaji Tanda
beserta SPM dan PC,LAPTOP, terima
1 rekonsiliasi gaji dengan kertas, dan 1 hari SPM dan
KPPN untuk dimintakan Referensi terkait BAR Gaji
SP2D
Pelaksana Mutu Baku
No Aktivitas Kasubbag / Bank Para Persyaratan/
Staf Waktu Output
Wasek Pegawai Perlengkapan

D Pencairan Gaji

Mengecek diterima atau


1 tidaknya SP2D di email 10 menit -
danSPAN

Membuat dan menyam-


paikan Rekap ke bank agar
2 gaji segera bisa ditransfer 30menit -
ke rekening masing-masing
pegawai

Memintakan tanda tangan


ke para pegawai dalam
3 1 jam -
Daftar Gaji dan diberikan
slipnya

Ketua,

Drs. ALI MUFID


NIP 19640601 199203 1 002

Anda mungkin juga menyukai