Anda di halaman 1dari 3

TINDAKAN PEMBEDAHAN

No. Dokumen

No. Revisi

SPO Tanggal Terbit

KABUPATEN
BOLAANG Halaman
MONGONDOW
Deddy Papene
PUSKESMAS DOLODUO
NIP. 196412291986031015

1. Definisi Tindakan pembedahan adalah tindakan pengobatan yang dilakukan dengan cara
menyayat untuk membuka atau menampilkan bagian tubuh yang sakit
2. Tujuan Sebagai pedoman bagi petugas kesehatan/dokter dalam melakukan tindakan
pembedahan sehingga dapat menangani penderita dengan baik
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas..
4. Ruang Lingkup

5. Dasar Hukum/
Referensi
6. Uraian Prosedur 1. Dokter atau petugas medis melakukan kajian sebelum melaksanakan
pembedahan
2. Dokter atau petugas medis merencanakan asuhan pembedahan
berdasarkan hasil kajian
3. Dokter atau petugas medis memberikan informasi tentang
resiko,manfaat,komplikasi potensial, dan alternatif kepada pasien
/keluarga pasien
4. Dokter atau petugas medis meminta persetujuan pasien (informed
consent)
5. Petugas mencuci tangan
6. Petugas memakai APD sesuai tindakan pembedahan yang dilakukan
7. Petugas melakukan penilaian kondisi pasien awal sebelum pembedahan
8. Petugas melakukan teknik asepsis
9. Petugas menutup area pembedahan dengan duk terbuka
10. Petugas melakukan teknik anestesi sesuai kebutuhan tindakan
pembedahan
11. Petugas melakukan penilaian kondisi pasien pasca pemberian teknik
anestesi
12. Petugas melakukan pembedahan sesuai dengan standar profesi SOP
13. Petugas melakukan penilaian kondisi pasien pasca pembedahan
14. Petugas mencatat laporan pembedahan dalam rekam medis

7. Formulir Alat- alat yang akan disterilkan

8. Unit Terkait UGD, poli umum,poli gigi apotik


TINDAKAN PEMBEDAHAN
SPO No. Dokumen

No. Revisi

Tanggal Terbit

KABUPATEN Halaman
BOLAANG
MONGONDOW
Deddy Papene
PUSKESMAS DOLODUO
NIP. 196412291986031015

Penanggung Dokumen
Diagram Alir
Jawab terkait

Dokter/ petugas medis melakukan pengkajian dan merencanakan asuhan pembedahan

Dokter/petugas memberi informasi tentang pembedahan dan meminta persetujuan pasien / kelua

Petugas mencuci tangan dan memakai APD

Petugas menilai kondisi pasien awal sebelum pembedahan

Petugas melakukan teknik asepsi dan menutup


area pembedahan dengan duk terbuka

Petugas memberikan anestesi dan menilai kondisi pasien pasca pemberian anestesi

Petugas melakukan pembedahan sesuai standar profesi SOP

Petugas melakukan penilaian kondisi pasien pasca


pembedahan

Petugas mencatat laporan pembedahan dalam recam medis

Anda mungkin juga menyukai