Anda di halaman 1dari 7

HIPERTIROID DISEASE

KOMPETENSI Tilikan Nilai Tilikan BOBOT SKOR


Tertinggi bila MAKS
1. Anamnesis Peserta 1. Memberikan salam dan memperkenalkan diri 1 3x1
memfasilitasi I Identitas
pasien untuk Nama
menceritakan
Umur
penyakitnya
dengan Jenis kelamin
pertanyaan- Alamat
pertanyaan yang Pekerjaan
sesuai untuk
mendapatkan
informasi yang 2. Riwayat penyakit
relevan, adekuat, Keluhan utama : Keluhan/gejala yang menyebebkan pasien
dan akurat di bawa berobat

Riwayat perjalanan penyakit
1. Menanyakan apakah terdapat benjolan di leher bagian
depan
2. Menanyakan apakah benjolan semakin membesar
3. Menanyakan apakah benjolan tersebut nyeri
4. Menanyakan apakah sering berkeringat tanpa adanya
aktivitas atau suhu panas
5. Menanyakan apakah tangan sering gemetar
6. Menanyakan apakah dada sering berdebar-debar

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 1


7. Menanyakan apakah suhu tubuh hangat
8. Menanyakan apakah nafsu makan meningkat tanpa
diikuti peningkatan berat badan/ cenderung kurus
9. Menanyakan apakah merasa hiperaktif
10. Menanyakan apakah merasa cepat lelah
11. Menanyakan apakah sesak saat aktivitas/tidak
12. Menanyakan apakah menstruasi mengalami perubahan
atau penurunan fungsi seksual
Riwayat penyakit Dahulu
apakah pernah menderita penyakit gondok sebelumnya

Riwayat penyakit keluarga


apakah ada anggota keluarga yang menderita penyakit
gondok

2. Pemeriksaan Peserta ujian Keadaan Umum : 1 3x1


Fisik melakukan cuci Sadar, tampak lemah, sesak.
tangan sebelum Tanda Vital :
dan setelah Nadi : takikardi
pemeriksaan RR : takipnue
menggunakan
Suhu : Meningkat
sarung tangan
dalam melakukan TD : meningkat/bisa normal
pemeriksaan fisik BMI : kurus
sesuai masalah
klinik pasien

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 2


Pemeriksaan Fisik :
Kepala: tak
Mata : eksofthalmus
tht: normal
kulit : halus, hangat, kemerahan, rambut tipis, mengkilat,
lurus
Leher : ditemukan benjolan yang ikut bergerak saat
menelan, letak, jumlah, konsistensi, permukan, batas,
mobile, nyeri tekan/tidak, benjolan nnll membesar atau tidak.
Paru : RR: takipue, dispnue
Jantung : Takikardi, Bising.
Abdomen : normal
Ekstremitas : clubbing finger bila ada komplikasi ke
jantung
Pemeriksaan penunjang :
Darah rutin : leukositisis
Hormon T3 meningkat, T4 menigkat, TSH menurun, free
T4 meningkat
EKG: takikardi
USG tiroid

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 3


3. Menentukan Peserta ujian dapat Hipertiroid 3 3x3
diagnosis dan menentukan DD: toxic,non toxic, ca tiroid
diagnosis diagnosis dan
banding diagnosis
bandingnya secara
lengkap
4. Komunikasi dan Peserta ujian 3 3x3
edukasi pasien menunjukkan
kemampuan
berkomunikasi
dengan
menerapkan salah
satu prinsip
berikut:
1. Mampu
membina
hubungan
baik
dengan
pasien
secara
verbal non
verbal
(ramah
terbuka
kontak
mata salam
empati dan
hubungan
komunikas

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 4


i dua arah
respon)
2. Mampu
memberika
n
kesempata
n pasien
untuk
bercerita
dan
mengarahk
an cerita
3. Mampu
untuk
melibatkan
pasien
dalam
membuat
keputusan
klinik,
pemeriksaa
n klinik
4. Mampu
memberika
n
penyuluha
n yang
isinya
sesuai
dengan
masalah
pasien

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 5


5. Tata laksana Peserta melakukan 1. pemberian terapi pendahulu dengan obat anti tiroid : 5 3x5
non farmako tindakan golongan thionamides: PTU,carbimazole, methimazole
terapi /pemberian terapi 2. mengedukasi pasien untuk mau dilakukan rujukan ke
(tindakan) dengan informed dokter yang lebih berkompeten dan dilakukan
consent yang pemeriksaan penunjang lainnya
jelas, proteksi 3. menjelaskan kepada pasien bahwa jika tidak
diri (sepsis mendapatkan terapi yang baik bisa mengakibatkan
asepsis) komplikasi: jantung, gagal ginjal, krisis tiroid.
4. mengedukasi pasien jika diperlukan bisa dilakukan
operasi untuk pengangkatan kelenjar tiroid.
6. Perilaku Peserta ujian 1 3x1
profesional memeperkenalkan
diri dan meminta
izin secara lisan
dan melakukan
poin di bawah ini
lengkap sebagai
berikut:
1. Melakukan
setiap tindakan
dengan berhati-
hati dan teliti
sehingga tidak
membahayakan
pasien dan diri
sendiri
2. Memperhatikan
kenyamanan
pasien
3. Melakukan
tindakan sesuai
prioritas

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 6


4. Menunjukkan
rasa hormat
kepada pasien
5. Mengetahui
keterbatasan
dengan merujuk
atau diperlukan
konsultasi bila
diperlukan

GLOBAL PERFORMANCE
Beri tanda kolom centang () pada kolom yang disediakan sesuai dengan penilaian Anda. Selaian penilaian kompetensi, pserta ujian akan dinilai
kemampuannya secara umum. Komponen penilaian ini merupakan impresi penguji setelah melihat kemampuan peserta secara keseluruhan
apakah peserta mampu menjadi dokter dengan kemampuan yang ada.Terdiri dari tidak lulus, borderline, lulus serta superior. Nilai borderline
akan menjadi dasar dalam penentuan nilai batas lulus.
TIDAK LULUS BORDERLINE LULUS SUPERIOR

Kepustakaan

OSCE Prep 2013 Sistem__________________________________ Page 7

Anda mungkin juga menyukai