Anda di halaman 1dari 10

Demam Berdarah Dengue atau disingkat DBD disebabkan oleh virus dengue yang ditularkan lewat

gigitan nyamuk Aedes aegipty atau Aedes albopictus berkelamin betina. Nyamuk berkaki belang-
belang putih ini menggigit manusia di siang hari.

Virus dengue terdiri dari empat jenis (strain), yakni dengue tipe 1, 2, 3 dan 4. Namun tipe yang
dominan di Indonesia adalah tipe 3. Virus dengue menyebabkan gangguan pada pembuluh darah
kapiler dan sistem pembekuan darah sehingga mengakibatkan perdarahan, dapat menimbulkan
kematian.

Biasanya, penyakit demam berdarah mewabah ketika pergantian musim dari musim penghujan ke
musim kemarau atau sebaliknya.

Gejala penyakit DBD sampai sekarang memang tidak terduga. Namun secara umum, penyakit ini
memiliki ciri seperti panas tinggi, pusing, bahkan muntah darah. Namun sayangnya, gejala yang sama
sering ditemukan pada penyakit lain. Akibatnya, sampai sekarang sering terjadi salah diagnosis. Oleh
sebab itu, Anda harus lebih waspada dan mengenali gejala lainnya.

Gejala Demam Berdarah Dengue

1. Mendadak panas tinggi selama 2 - 7 hari, tampak lemah lesu suhu badan antara 38C sampai 40C
atau lebih.

2. Tampak binti-bintik merah pada kulit dan jika kulit direnggangkan bintik merah itu tidak hilang.

3. Kadang-kadang perdarahan di hidung ( mimisan).

4. Mungkin terjadi muntah darah atau berak darah

5. Tes Torniquet positif


6. Adanya perdarahan yang petekia, akimosis atau purpura

7. Kadang-kadang nyeri ulu hati, karena terjadi perdarahan di lumbung

8. Bila sudah parah, penderita gelisah, ujung tangan dan kaki dingin Berkeringat Perdarahan selaput
lendir mukosa, alat cerna gastrointestinal, tempat suntikan atau ditempat lainnya

9. Hematemesis atau melena

10. Trombositopenia ( =100.000 per mm3)

11. Pembesaran plasma yang erathubungannya dengan kenaikan permeabilitas dinding pembuluh
darah, yang ditandai dengan munculnya satu atau lebih dari:

Kenaikan nilai 20% hematokrit atau lebih tergantung umur dan jenis kelamin

Menurunnya nilai hematokrit dari nilai dasar 20 % atau lebih sesudah pengobatan

Tanda-tanda pembesaran plasma yaitu efusi pleura, asites, hipo -proteinaemia

Pertolongan Pertama Penderita Demam Berdarah

Dr Rita menjelaskan dalam menangani kasus demam berdarah hanya perlu bermain dengan cairan,
saat terjadi kebocoran harus banyak minum, tapi saat kebocorannya sudah selesai maka dalam
waktu 224 jam asupan cairan harus dikurangi.

Berikut ini beberapa hal yang bisa dilakukan sebagai bentuk pertolongan pertama terhadap
penderita demam berdarah yaitu:

Memberikan minum sebanyak mungkin.

Kompres agar panasnya turun.

Memberikan obat penurun panas.


Jika dalam waktu 3 hari demam tidak turun atau malah naik segera bawa ke rumah sakit atau
puskesmas.

Jika tidak bisa minum atau muntah terus menerus, kondiai bertambah parah, kesadaran menurun
atau hilang maka harus dirawat di rumah sakit.

Cara Penularan Demam Berdarah

Penyakit Demam Berdarah ditularkan oleh gigitan nyamuk Aedes aegypti yang mengandung virus
Dengue.

Ciri-ciri nyamuk Aedes aegypti:

Berwarna hitam dan belang- belang ( loreng) putih pada seluruh tubuh

Berkembangbiak di tempat penampungan air ( TPA) dan barang-barang yang memungkinkan air
tergenang seperti: Bak mandi, tempayan, drum, vas bunga, ban bekas, dll.

Nyamuk aedes Aegypti tidak dapat berkembang biak di selokan /got atau kolam yang airnya langsung
berhubungan dengan tanah

Biasanya menggigit manusia pada pagi atau sore hari

Mampu terbang sampai 100 meter

Bila masyarakat menjumpai anggota keluarga atau tetangga di lingkungan dengan gejala yang
menunjukkan adanya DBD, segera dibawa ke Puskesmas untuk pemeriksaan trombosit.

Cara Pencegahan, Pengobatan dan Penanganan

Cara pencegahan dilakukan dengan :

1. Pemberantasan

Pemberantasan Sarang Nyamuk dengan cara; Menguras, menutup, mengubur barang bekas yang
dapat menjadi tempat perindukan nyamuk.
2. Fogging atau pengasapan

Foging dilaksanakan pada kasus-kasus dengan PE positif, 2 penderita positif atau lebih, ditemukan 3
penderita demam dalam radius 100 m dari tempat tinggal penderita DBD Positif atau ada 1 penderita
DBD meninggal

3. Abatisasi

Yaitu dengan menaburkan bubuk abate ke dalam bak mandi atau tempat penampungan air.

4. Sistem kewaspadaan dini

Laporan penderita penyakit dari rumah sakit dikirim ke Puskesmas di wilayah penderita untuk
dilakukan penyelidikan epidemiologi.

Pengobatan terhadap penyakit ini terutama ditujukan untuk mengatasi perdarahan,


mencegah/mengatasi keadaan syok/presyok dengan mengusahakan agar penderita banyak minum,
bila perlu dilakukan pemberian cairan melalui infus. Demam diusahakan diturunkan dengan kompres
dingin atau antipiretika.

Cara penanganan pasien DBD antara lain:

Monitor suhu tubuh penderita setiap hari

Bawa penderita kembali ke dokter bila demam berlangsung 3 hari

Istirahat dan asupan cairan yang cukup merupakan dua hal yang sangat penting pada pasien infeksi
virus dengue.

Bila penderita makin lemas, muntah, sulit makan atau minum, perlu dilakukan pemberian cairan
infus oleh dokter.

Bila hasil laboratorium menunjukkan ada tanda-tanda penurunan trombosit atau peningkatan
hematokrit, penderita harus dirawat di rumah sakit.

Pasien diawasi jangan sampai terjadi syok yang ditandai dengan rasa lemas, mengantuk, dan pingsan,
sementara kaki terasa dingin sekali.
Sekarang ini merupakan masa peralihan dari musim penghujan ke musim kemarau, dimana nyamuk
demam berdarah sedang berkembang biak. Karena itu, semoga pemahaman mengenai gejala
demam berdarah ini bermanfaat untuk mencegah wabah penyakit yang satu ini.

Home Penyakit Penyebab Penyakit Demam Berdarah dan Fase Penyembuhannya

Penyebab Penyakit Demam Berdarah dan Fase Penyembuhannyaby admin | category Penyakit | No
Comments

Musim penghujan umumnya memang mengakibatkan sejumlah penyakit bagi manusia, mulai dari
penyakit ringan seperti flu, batuk, alergi dingin bahkan hingga demam berdarah. Namun, diantara
beberapa penyakit tersebut tentu saja demam berdarah lebih berbahaya dibandingkan lainnya.
Penyebab penyakit demam berdarah ini disebabkan virus dengue karena gigitan nyamuk. Jenis
nyamuk yang menjadi penyebabnya adalah aides aegypti serta aides albopictus.

Gejala Klinis Demam Berdarah

Demam berdarah ini sering dijumpai di wilayah tropis yang memiliki curah hujan tinggi. Inilah yang
menjadi mudahnya nyamuk berkembang biak dalam genangan air. Biasanya jenis penyakit berbahaya
ini terjadi di wilayah Asia Tenggara, terutama Indonesia.

Gejala klinis demam berdarah ini bisa diketahui dari demam yang tinggi dan mendadak selama 2
hingga 7 hari. Muncul bintik merah di area kulit pergelangan tangan yang disebabkan pecahnya
pembuluh darah.

Disamping gejala diatas, tubuh penderita DBD juga akan menggigil, pusing, muntah, yang disertai
dengan sakit kepala. Bahkan penyebab penyakit demam berdarah ini mengakibatkan nafsu makan
penderita DBD akan turun drastis.

Pada persendian, badan akan terasa sangat pegal dan sakit. Jika mengalami gejala tersebut, segera
lakukan pemeriksaan laboratorium untuk mengetahui tindakan lebih lanjut. Umumnya penderita
akan mengalami penurunan trombosit sehingga harus mendapatkan perawatan secara intensif di
Rumah Sakit.
Masa Penyembuhan Penyakit Demam Berdarah

Sebenarnya pengobatan penyakit demam berdarah ini hanya membutuhkan cairan elektrolit tubuh
untuk menggantikan cairan yang hilang. Maka, tindakan yang diambil ketika berada di Rumah Sakit
adalah pemberian cairan infus dan aspirin serta obat anti peradangan.

Masa penyembuhan penyakit demam berdarah ini berbeda dari penyakit lainnya. Pada fase pertama,
penderita akan mengalami sejumlah gejala seperti yang sudah dijelaskan diatas (nyeri persendian,
demam tinggi, muntah dll).

Pada fase kedua umumnya terjadi pada hari ke lima, dimana demam mulai turun yang diikuti
penurunan trombosit. Gejala seperti ini terkadang disinyalir sembuhnya penyakit, padahal fase
tersebut menjadi masa kritisnya penyakit DBD. Dan fase terakhir yang menjadi penyebab penyakit
demam berdarah adalah keadaan penderita DBD mulai membaik. Nafsu makan mulai pulih kembali,
peredaran darah stabil dan frekuensi kencing kembali normal.

Fase-fase Demam Berdarah | Setelah gejaja awal demam berdarah dikenali, kita juga sebaiknya
mengetahui fase-fase demam berdarah supaya bisa mengambil langkah untuk menangani penderita
dengan baik. Pada fase awal, biasanya agak susah untuk membedakan demam berdarah dengan
tifus. Sehingga biasanya kita diminta menunggu sambil mengonsumsi obat tertentu. Ketika gejala
awal demam berdarah lebih jelas, barulah diberi penanganan lebih khusus.

Jika anda kesulitan melihat gejala demam berdarah, baik pada penderita dewasa atau anak-anak,
sebaiknya segera bawa ke dokter. Demam berdarah tidak bisa ditangani dengan sembarangan
dengan hanya mengandalkan pengetahuan dasar seadanya.

Pada keadaan awal hari-hari pertama demam berdarah mulai menyerang, lumayan sukar untuk
mengenali-nya. Namun jangan ambil resiko. Konsultasikan pada dokter sesegera mungkin.

Fase-fase Demam Berdarah


Hari 1-3 Fase demam tinggi. Gejala yang nampak: demam mendadak tinggi dan sakit kepala, sakit
dibelakang bola mata, badan ngilu dan nyeri, mual, kadang disertai bintik merah dikulit tidak hilang
saat kulit diregangkan.

Hari 4-5 Fase kritis. Gejala yang terlihat: fase dimana demam dan kadar trombosit mengalami
penurunan dan sering mengoceh seolah terjadi kesembuhan. Namun fase inilah fase kritis
kemungkinan terjadinya Dengue Shock Syndrome Dapat terjadi pendarahan hidung, mulut, kulit
pucat dan dingin serta penurunan kesadaran.

Hari 6-7 Fase penyembuhan. Keadaan umum membaik.

Beberapa penelitian terakhir mengenai demam berdarah menyebutkan bahwa gejala bintik merah di
kulit tidak selalu muncul. Sehingga diperlukan pengamatan yang lebih cermat untuk melakukan
diagnosa penyakit musiman yang selalu membawa korban setiap tahunnya ini.

DEMAM BERDARAH

Demam Berdarah Dengue (DBD) atau yang lebih biasa dengan sebutan Demam
Berdarah (DB) adalah penyakit yang disebabkan oleh virus Dengue. Virus Dengue
masuk dalam tubuh manusia melalui perantara nyamuk Aedes aegypti atau bisa
juga nyamuk Aedes albopictus.
Penyakit ini meningkat pada musim hujan seperti saat ini. Hampir di seluruh dunia
terutama daerah tropis dan subtropis ditemukan penyakit ini. Indonesia termasuk
negara yang angka kejadian DBD-nya besar, dan memang hingga saat ini DBD
menjadi masalah nasional karena selain ju,lahnya yang banyak, juga selalu
memakan korban jiwa terutama anak-anak. DBD bisa dialami baik anak-anak
maupun dewasa.
Apa yang terjadi setelah virus Dengue masuk dalam tubuh kita?
Sebenarnya sebagian besar anak agaupun orang dewasa yang terserang virus
Dengue ink menunjukkan gejala hang fingan saja bahkan bisa sembuh sendiri (self
limited disease),tetapi masalahnya sebagian yang lainnya menunjukkan gejala
yang berat bahkan sampai menyebabkan kematian. Masalahnya lagi, tidak ada
tanda khusus di awal penyakit yang bisa memprediksi apakah nantinya penyakit ini
akan berlangsung ringan atau akan berakibat fatal.
Itulah sebabnya dalam penatalaksanaan (penanganan/pengobatan) DBD bersifat
monitoring di rumah sakit, jadi harus opname.
Yang bisa diketahui dan menjadi patokan adalah bahwa hal-hal yang perlu
pengawasan ketat adalah hari ke-4,5,6 terhitung mulai panas hari pertama, karena
kondisi bisa memburuk (drop) pada hitungan hari trsebut dan bisa berlangsung
selama 24-48 jam. Sehingga penging bagi kita atau para odang tua untuk
mengetahui kapan mulai panas badan. Misalnya, bila panasnya mulai hari Senin,
berarti hari keemlatnha adalah hari Kamis.

Kapan dikatakan menderita DBD?


Ini adalah kriteria diagnosa DBD menurut WHO (Organisasi Kesehatan Dunia):
1. Panas mendadak 2-7 hari
2. Ada tanda perdarahan
3. Ada penurunan jumlah trombosit, yaitu menjadi > dimodifikasi oleh
Depkes RI menjadi < 150.000/mm3
4. Ada peningkatan permeabilitas kapiler atau ada tanda-tanda kebocoran plasma.
Ditandai dengan peningkatan hematokrit (HCT) sebesar > 20%.
Berikut ini adalah penjelasan kriteria di atas.
1. Panas mendadak > 38 derajat Celsius terutama bila tidak ada sebab lainnya.
Tetapi meski tidak ada sebab lain sebaiknya tetap waspada. Segera periksa ke
dokter bila masih panas atau ada keluhan lain sampai hari ke-4 panas. Ingat bahwa
pada DBD bisa menjadi fatal pada hari ke-4,5 atau ke-6.

2. Tanda perdarahan bisa berupa tes torniquet/uji rumpel leede yang positif pada
pemeriksaan di lengan, yaitu berupa bintik-bintik merah. Tanda perdarahan lainnya
bisa berupa perdarahan spontan yang tampak sebagai bintik-bintik merah yang
terlihat jelas di kulit, gosong-gosong di kulit, mimisan, perdarahan di gusi, BAB
disertai darah, perdarahan dari vagina, adanya darah di kencing baik yang terlihat
maupun yang tampak pada pemeriksaan laboratorium dan sebagainya.
Perdarahan yang paling berat adalah bila perdarahan tersebjt terjadi di otak.

3. Depkes mengubah kriteria penurunan trombosit untuk meningkatkan


kewaspadaan sehingga bisa menunkan angka kematian.
TROMBOSIT adalah salah satu komponen darah yang berfungsi untuk
menghentikan perdarahan. Jadi bila trombosit menurun akibatnya adalah apabila
terjadi perdarahan, akan sulit berhenti.
Mekanisme terjadinya penurunan tromosit pada DBD belum diketahu dengan
pasti. Ini adalah 2 hal yang diduga menjadi penyebabnya:
* terjadi perusakan trombosit karena virus dengue.
Artinya tidak perlu terapi trombosit pada penderita dengue.
Kecuali pada kondisi trombosit < 50.000/mm3 karena bisa terjadi perdarahan
spontan dan bksa berakibat fatal.
* kebocoran pembuluh darah membutuhkan trombosit untuk menutup lubang-lubang
kebocoran sehingga jumlahnya berkurang.
Pada fase pemulihan (setelah hari ke-6 atau ke-7) trombosit akan naik sendiri
secara bertahap.
4. Peningkatan permeabilitas kapiler atau kebocoran plasma membedakan DBD
dengan Demam Dengue. Kebocoran plasma ini adalah penyebab terpenting
terjadinya kematian pada kasus DBD.
Hematokrit (HCT) atau Packed Cell Volume (PCV) menunjukkan kekentalan darah.
Bila terjadi kebocoran pembuluh darah maka plasma (cairan dalam pembuluh
darah+protein) akan keluar, akibatnya isi pembuluh dafah menjadi kental. Pada
pemeriksaan laboratofium gerlihag HCT/PCV meningkat.
Ini adalah akibat dari keluarnya plasma dari pembuluh darah:
* caiaran yang berkurang mengakibatkan syok, yaitu keadaan lemah sampai tidak
sadar dan bisa menyebabkan kematian
* efusi pleura, bila plasma yang keluar mengisi rongga antara paru-paru dan selaput
pembungkusparu-paru. Penderita akan mengalami sesak napas.
* asites, bila plasma yang keluar masuk ke dalam perut.
*pembesaran hati
*penurunan protein/albumin dalam darah pada pemeriksaan laboratorium

Bila sudah terdiagnosa ataupun curiga DBD pasien harus rawat inap karena bisa
terjadi kondisi yang menurun da dapatberakibat fatal. Itulah sebabnya rumah sakit
jadi penuh sampai tidak muat bahkan sampai menolak padien rawat inap.

Berdasarkan tingkat keparahannya, DBD dibedakan menjadi 4 derajat, yaitu:


1. DBD dengan manifestadi perdarahan berupa ujui tourniquet yg positip
2. DBD dengan manifestadi perdarahan spontan
3. DBD dengsn pre-syok
4. DBD dengan syok.

Derajat tersebut tidak menunjukkan perjalanan penyakit, jadi bisa saja pada pasien
dengan diagnosa awal DBD derajat satu, pada perjalanan selanjutnya menjadi
derajat 4.

Mengingat bahwa padaDBD terjadi kebocoran plasma (yang komponen utanya


adalah cairan) maka terapi utama pada DBD adalah penggantian cairan untuk
mencegah terjafinya syok. Penggantian cairan bisa dari berbagai sumber, bisa dari
susu, air kelapa, jus buah dan sebagainya. Maka barangkali disinilah peran jus buah
tersebut.
Selain penggantian cairan yang penting adalah mewaspadai jatuhnya penderita ke
keadaan syok. Untuk itu perlu perhatian terhadap denyut nadi, dimana yang perlu
diwaspadai adalah nadi yang lemah dan cepat. Denyut nadi yang lemah dan cepat
selanjutnya akan diikuti oleh teraba dingin pada tubuh terutama tangan dan kaki.
Selain itu kesadaran penderita juga harus diperhatikan, keadaan gelisah bisa
merupakan tanda awal dari syok.

Kesimpulannya, bila diagnosa dokter adalah DBD, pasien harus rawat inap karena
pasien harus dimonitor mengingat dapat terjadi hal-hal fatal di luar prediksi. Dan ini
lebih penting dari urusan menaikkan jumlah trombosit.

Anda mungkin juga menyukai

  • Berita Acara Seminar Proposal
    Berita Acara Seminar Proposal
    Dokumen3 halaman
    Berita Acara Seminar Proposal
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen2 halaman
    Daftar Pustaka
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Hadir Peserta Latihan Kerja Peminatan
    Daftar Hadir Peserta Latihan Kerja Peminatan
    Dokumen1 halaman
    Daftar Hadir Peserta Latihan Kerja Peminatan
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Abs Trak
    Abs Trak
    Dokumen1 halaman
    Abs Trak
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen4 halaman
    Daftar Isi
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Berita Acara Seminar Proposal
    Berita Acara Seminar Proposal
    Dokumen3 halaman
    Berita Acara Seminar Proposal
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Bab II
    Bab II
    Dokumen33 halaman
    Bab II
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Booth
    Booth
    Dokumen5 halaman
    Booth
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Halaman Persetujuan
    Halaman Persetujuan
    Dokumen1 halaman
    Halaman Persetujuan
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Cover
    Cover
    Dokumen1 halaman
    Cover
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Tabel
    Daftar Tabel
    Dokumen1 halaman
    Daftar Tabel
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Laporan PBL Utuh
    Laporan PBL Utuh
    Dokumen71 halaman
    Laporan PBL Utuh
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Bang Ruli Batak
    Bang Ruli Batak
    Dokumen4 halaman
    Bang Ruli Batak
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Tabel
    Daftar Tabel
    Dokumen1 halaman
    Daftar Tabel
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • 4
    4
    Dokumen2 halaman
    4
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Surat Peminjaman Lab Eva
    Surat Peminjaman Lab Eva
    Dokumen1 halaman
    Surat Peminjaman Lab Eva
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Bab I Fix
    Bab I Fix
    Dokumen9 halaman
    Bab I Fix
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii Fix
    Bab Iii Fix
    Dokumen7 halaman
    Bab Iii Fix
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Lampiran 1
    Lampiran 1
    Dokumen1 halaman
    Lampiran 1
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen4 halaman
    Daftar Pustaka
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Ek107 002003 524 9
    Ek107 002003 524 9
    Dokumen8 halaman
    Ek107 002003 524 9
    Nurjayadi
    Belum ada peringkat
  • Amdal Elida
    Amdal Elida
    Dokumen7 halaman
    Amdal Elida
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Asma
    Asma
    Dokumen1 halaman
    Asma
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Bab II
    Bab II
    Dokumen39 halaman
    Bab II
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Amdal Elida
    Amdal Elida
    Dokumen7 halaman
    Amdal Elida
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Isi Laporan
    Isi Laporan
    Dokumen71 halaman
    Isi Laporan
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat
  • Ek107 002003 524 9
    Ek107 002003 524 9
    Dokumen8 halaman
    Ek107 002003 524 9
    Nurjayadi
    Belum ada peringkat
  • Analisis Swot
    Analisis Swot
    Dokumen4 halaman
    Analisis Swot
    Elyda Chartica Shary Boetarboetar
    Belum ada peringkat