Anda di halaman 1dari 2

URAIAN TUGAS PEGAWAI UPT PUSKESMAS KECAMATAN TAPOS

Nama : Fahrudin
NIP/NRK : -
Pangkat/Gol : -
Jabatan : Supir Ambulance
1. Tugas Pokok : Melaksanakan Tugas sebagai supir ambulance di UPT
Puskesmas Kecamatan Tapos
2. Uraian Tugas : 1. Memeriksa kelengkapan kendaraan seperti rem, accu, oli,
lampu, air radiator, ban dan bahan bakar supaya dalam
kondisi siap pakai
2. Mengantar pasien rujukan baik dari pelayanan persalinan
maupun kegawat daruratan
3. Memperbaiki kerusakan kecil kendaraan agar dapat berfungsi
dengan baik
4. Membersihkan mobil setiap hari
5. Melakukan service dan penggantian suku cadang mobil
ambulance di bengkel
6. Menjaga kebersihan dan kerapihan serta keamanan
lingkungan puskesmas
7. Mengantar pegawai dalam pelaksanaan tugas puskesmas
sesuai instruksi kepala puskesmas
8. Memelihara, menjaga dan bertanggung jawab atas sarana dan
prasarana di unitnya
9. Membantu sebagian tugas pokok Puskesmas sesuai dengan
instruksi / pelimpahan dari pimpinan demi kelancaran tugas
pokok puskesmas dengan penuh rasa tanggung jawab
3. Tugas Tambahan : -
4. Uraian Tugas : -

Kepala UPT Puskesmas Kecamatan Tapos

dr. Mamik Juniarti


Lampiran 52 Keputusan Kepala UPT
Puskesmas Kecamatan Tapos
Nomor : 440/SK/1364 UPT PKM
TAPOS/VII/2017
Tentang : Uraian Tugas dan Pelaksana
Upaya Kesehatan

URAIAN TUGAS PEGAWAI UPT PUSKESMAS KECAMATAN TAPOS

Nama : Asep Bin H. Sanusi


NIP/NRK : -
Pangkat/Gol : -
Jabatan : Petugas Keamanan
1. Tugas Pokok : Melaksanakan Tugas sebagai Petugas Keamanan di UPT
Puskesmas Kecamatan Tapos
2. Uraian Tugas : 1. Melaksanakan tugas keamanan dan ketertiban dilingkungan
Puskesmas
2. Melindungi dan mengamankan Lingkungan Puskesmas dari
segala gangguan/ancaman baik yang berasal dari luar atau dari
dalam perusahaan
3. Pengaturan penerimaan tamu.
4. Pengaturan parkir kendaraan
5. Melaksanakan penjagaan dan mengawasi masuk keluarnya
orang atau barang dan mengawasi keadaan-keadaan atau hal-
hal yang mencurigakan di lingkunag puskesmas.
6. Melakukan perondaan di lingkungan puskesmas .
7. Mengambil langkah-langkah dan tindakan sementara bila
terjadi hal hal yang mengganggu ketertiban dan keamanan
8. Memberikan tanda-tanda bahaya atau keadaan darurat, serta
memberikan pertolongan dan bantuan penyelamatan.
9. Menjaga kebersihan dan kerapihan di lingkungan puskesmas
10. Membantu sebagian tugas pokok Puskesmas sesuai dengan
instruksi / pelimpahan dari pimpinan demi kelancaran tugas
pokok puskesmas dengan penuh rasa tanggung jawab
3. Tugas Tambahan : -
4. Uraian Tugas : -

Anda mungkin juga menyukai